Penerimaan Peserta Didik Baru di Bengkalis Secara Online

Riau Book- Sebanyak sebelas SLTA di Kabupaten Bengkalis pada tahun ini menerapkan penerimaan peserta didik baru secara online (PPDB). Proses pendaftaran PPDB online sudah berlangsung sejak Rabu (15/6) dan sampai saat ini berjalan lancar.

"Harapan kita tentunya yang berjalan lancar dan tidak ditemui kendala yang bisa menghambat pelaksanaan PPDB online di sejumlah sekolah ini," ujar Plt Kadis Pendidikan Bengkalis, melalui Kabid Dikmen H Azman kepada wartawan, Kamis (16/6).

Azman yang saat dihubungi sedang melakukan pemantauan PPDB online di Mandau dan Pinggir mengatakan, pada tahun ini ada 11 SLTA yang melaksanakan PPDB online.

Sekolah-sekolah tersebut adalah SMAN 1 Bengkalis, SMAN 2 Bengkalis, SMAN 3 Bengkalis, SMAN 1 Mandau, SMAN 2 Mandau, SMAN 3 Mandau, SMAN 4 Mandau, SMAN 8 Mandau, SMKN 1 Mandau, SMAN 1 Pinggir dan SMKN 2 Pinggir.

"Di masing-masing sekolah sudah ada operator yang memang cukup memahami proses PPDB online ini. Sehingga sangat kecil kemungkinan terjadi kesalahan yang sifatnya human error," ujar Azman lagi.

Berkaca dari persoalan tahun sebelumnya dimana PPDB online di Mandau menimbulkan polemik, Azman mengatakan, pada tahun ini PPDB online untuk jalur lingkungan diperluas, tidak hanya di sekitar sekolah melainkan diperluas hingga kelurahan.

"Untuk jalur lingkungan ini kuota yang disiapkan sebanyak 50 persen, dan akan "diperebutkan" oleh calon pelajar yang tidak hanya berasal dari RT atau RW di sekitar sekolah, melainkan kelurahan. Jadi cakupannya lebih besar dan Alhamdulillah, memasuki hari kedua tidak ada komplain dari masyarakat," kata Azman.

Masih menurut Azman, selain jalur lingkungan, untuk PPDB online juga terdapat jalur reguler, sebesar 35 persen, jalur prestasi 10 persen dan jalur luar daerah 5 persen. Kalau kuota yang melamar untuk masing-masing jalur tersebut berlebih, maka proses seleksi akan menggunakan nilai tertinggi di masing-masing jalur.

"Sebaliknya, kalau untuk jalur tertentu kuotanya tidak terpenuhi, maka sisa kuota itu akan kita alihkan ke jalur lain. Intinya, total kuota penerimaan siswa baru di sekolah tetap terpenuhi," katanya.

Di samping itu, sambung Azman, pihaknya juga sudah membatasi kuota siswa baru untuk masing-masing sekolah sesuai dengan daya tampung. Dirinya berharap, dengan pembatasan tersebut akan membuat distribusi siswa baru bisa merata termasuk ke sekolah-sekolah swasta. (RB/MC)

Follow News : Riau | Kampar | Siak | Pekanbaru | Inhu | Inhil | Bengkalis | Rohil | Meranti | Dumai | Kuansing | Pelalawan | Rohul | Berita Riau

foto

Terkait

Foto

Pendidikan Usia Dini (PAUD) di Inhil Terus Mengalami Peningkatan

Riau Book - Dengan tersebarnya di seluruh penjuru pelosok desa di Kabupaten Indragiri Hilir (Inhil) Lembaga Pendidikan Usia Dini (Paud)…

Foto

Kerjasama Universitas Padjajaran Bandung, Dekan UIR Sebut Kualitas SDM

Riau Book- Fakultas Teknik Geologi Universitas Islam Riau (UIR) melakukan kerjasama dengan Fakuktas Teknik Geologi Universitas Padjajaran Bandung, Jawa Barat.…

Foto

Kini Lebih Mudah, Mahasiswa Bisa Daftar KKN Secara Online

Riau Book- Para mahasiswa Universitas Islam Indragiri (Unisi) yang akan mengikuti Kuliah Kerja Nyata (KKN) bisa mendaftarkan diri secara online…

Foto

Tiga Tahun Berdiri, SMPS LMPD Puo Raya Belum Punya RKB

RIAU BOOK- SMPS LPMD Puo Raya belum memilik ruang kelas belajar (RKB). Untuk proses belajar mengajar, pelajar menumpang di RKB…

Foto

Plt Bupati Rohul Sukiman Ikuti Workshop TSI Bersama Kepala Daerah di Riau

RIAU BOOK- Plt Bupati Rokan Hulu H Sukiman menghadiri Workshop Tunas dan Sistim Integritas (TSI) yang digelar oleh KPK di…

Foto

Akhirnya, Prodi Manajemen UPP Raih Akredetasi B

RIAU BOOK- Setelah melalui proses, Universitas Pasir Pengaraian (UPP) kembali menunjukkan perkembangan yang menggembirakan dengan keluarnya nilai akreditasi Program Studi…

Foto

Inspeksi Mendadak ke Perawang, Kadisbud Puji Tadarus Sekolah

RIAU BOOK- Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Siak Kadri Yafis melakukan inspeksi mendadak (sidak) untuk melihat langsung kegiatan keagamaan di…

Foto

Pendaftaran KKN Secara On Line, Mahasiswa Unisi Dapat Memilih Langsung Lokasi yang Ada di Inhil

Riau Book - Universitas Islam Indragiri (Unisi) kembali akan melaksanakan Kuliah Kerja Nyata (KKN) TA. 2016/2017, jutuh pelaksanaan pada 11…

Pelantikan Ketua BEM Unri, Aras Mulyadi: Harus Ada Inovasi Majukan Kelembagaan Mahasiswa

Ada yang spesial dari pelantikan pengurus BEM dan DPM, Selasa sore (14/6) di Aula Rektorat, selain dihadiri ratusan pengurus…

Foto

Kapal Pemuda Nusantara, Fajar: Saya Ingin Kenalkan Potensi Riau

Dalam upaya menanamkan nilai-nilai dunia bahari yang potensial, Kementerian Pemuda dan Olahraga, Kementerian Kelautan dan Perikanan, bekerja sama dengan TNI…

Foto

Pemberian Izin Jurusan Baru SMK di Pekanbaru Diperketat

Riau Book- Dinas Pendidikan Kota Pekanbaru memperketat pengeluaran izin jurusan baru bagi Sekolah Menengah Kejuruan (SMK). Hal ini dilakukan agar…

Foto

Puluhan Mahasiswa UMRI Mengikuti Studi Komperatif

Riau Book- Menjadi lulusan Perguruan tinggi yang dapat bersaing di Perusahaan multinasional merupakan satu capaian yang diinginkan oleh seorang Mahaiswa.…

Foto

Bupati Siak Bangga, Siswa yang Diterima di MAN IC Separuhnya Anak Siak

RIAU BOOK- Bupati Siak Syamsuar merasa bersyukur dan bangga, kemampuan anak-anak Siak bisa mengungguli anak-anak lainnya di Indonesia dalam memasuki…

Foto

Cuma Ada di Rohil, Perpustakaan Terapung diatas Kapal Pintar

Riau Book - Pangkalan Tentara Nasional Indonesai (TNI) Angkatan Laut (AL) Lanal Dumai akan membuat kapal pintar dikabupaten Rokan Hilir…

Foto

Sekolah Gelar Pesantren Kilat, Syamsuar : Saya Senang Melihat Anak Mengaji

Riau Book- Bupati Siak Drs Syamsuar MSi mengunjungi dua sekolah yang mengelar kegiatan pesantren kilat selama bulan Ramadhan. Diantaranya sekolah…

Foto

Dana Isentif Belum Cair, Guru MDTA Curhat Ke Komisi III DPRD Pekanbaru

Riau Book- Perwakilan guru Madrasah Diniyah Takmiliyah Awaliyah (MDTA) se Kota Pekanbaru, mendatangi Komisi III DPRD Kota Pekanbaru, Selasa (11/6)…

Foto

Di Inhil, Unisi Kembali Akan Laksanakan KKN

Riau Book - Universitas Islam Indragiri (Unisi) yang merupakan Universitas kebanggaan masyarakat Indragiri dalam waktu dekat ini akan laksanakan program…

Foto

Turun Peringkat, Pelajar SLTP di Rohul Lulus 100 Persen

RIAU BOOK- Dinas Pendidikan Pemuda dan Olahraga (Disdikpora) Kabupaten Rokan Hulu menyatakan pelajar SLTP se-Rokan Hulu yang telah mengikuti ujian…

Foto

Tiga Kebijakan Pendidikan Islam Diterapkan Kemenag di Rohul

RIAU BOOK- Kementerian Agama (Kemenag) Kabupaten Rokan Hulu akan menerapkan tiga kebijakan penting di bidang pendidikan agama Islam kepada calon…

Foto

Ini Dia ! Peraih Nilai Ujian Nasional Tertinggi di Riau

Riau Book- Hasil Ujian Nasional (UN) jenjang SMP/MTs/Sederajat di Provinsi Riau telah diumumkan beserta peringkat umum kabupaten/kota dan peringkat berdasarkan…

Pendidikan