Ini Syarat Menjadi Peserta KNPI Kecamatan Bangkelis

Riau Book - Panitia Pelaksana Musyawarah Kecamatan (Muscam) Komite Nasional Pemuda Indonesia (KNPI) Kecamatan Bengkalis, Sabtu hingga Senin 24-26/12/2016), membuka pendaftaran bagi Organisasi Kepemudaan (OKP) yang ingin menjadi peserta pada agenda tiga tahunan bertempat di wisma riski jalan pembangunan 3 .

Demikian disampaikan Ketua Panitia Muscam KNPI Bengkalis kepada wartawan, jum'at(23/12/2016). Dikatakan Farid Chandra, sesuai dengan jadwal yang telah ditetapkan bersama DPD KNPI Kabupaten Bengkalis, pelaksanaan Muscam Bengkalis akan digelar pada Selasa (27/12/2016) mendatang.

Insya Allah Muscam KNPI Bengkalis akan digelar pada hari Selasa (27/12/2016) siang, bertempat di Gedung Daerah Bengkalis,jelasnya.

Untuk itu, katanya lagi, bagi OKP yang ingin menjadi peserta penuh maupun peserta peninjau yang ada di Kecamatan Bengkalis agar segera mendaftar karena panitia akan melakukan verifikasi.

Kami beraharap pelaksanaan Muscam Bengkalis tahun ini dapat berlangsung dengan baik dan lancar, tambahnya.

Sementara itu, Wakil Ketua Bidang OKK DPD KNPI Kabupaten Bengkali, Dendy Ariandy membenarkan pelaksanaan Muscam KNPI Bengkalis digelar pada Selasa (27/12/2016). Dia pun menginstruksikan kepada Panitia Pelaksana untuk mengikuti mekanisme sesuai dengan AD/ART organisasi.

Benar, pelaksanaan Muscam KNPI Bengkalis akan kami gelar Selasa (27/12/2016) mendatang. Untuk OKP yang mendaftar jadi peserta harus menunjukkan SK asli dan masih berlaku kepada panitia dan juga SC dan Memenuhi Syarat Syarat yang telah ditentukan oleh panitia

Adapun Syarat Syarat adalah :

Pernah menjadi atau sedang menjadi pengurus aktif di KNPI kecamatan dan/atau Ketua OKP Kecamatan

Memiliki komitmen terhadap wawasan kebangsaan dan integrasi bangsa

Berprestasi, berdedikasi, loyal, dan memiliki integritas terhadap tugas organisasi yang diamanahkan kepadanya keterangan bebas narkoba

Berdomisili dalam wilayah Kecamatan Bengkalis

Menerima Deklarasi Pemuda Indonesia, Permufakatan Pemuda Indonesia, Anggaran Dasar dan Anggaran Rumah

Tangga KNPI PPPKNO, dan Peraturan Organisasi KNPI lainnya

Mendapatkan rekomendasi dari 4 (empat) OKP tingkat Kecamatan yang berhimpun dalam KNPI

OKP atau bakal calon ketua mengisi formulir pendaftaran, surat mandat, photocopy KTP masing-masing utusan dan pasphoto ukuran 4 X 6 masing utusan 2 Lembar.

Menyampaikan Daftar Riwayat Hidup dan Rencana Strategi/Visi dan Misi KNPI 10.(secara tertulis) kepada seluruh peserta Musyawarah Kecamatan Bengkalis

Menyatakan kesediaan untuk aktif dalam satu masa bakti kepengurusan

Mengajukan surat pernyataan kesediaan untuk dipilih sebagai calon ketua

(Data dihimpun dari Petunjuk Organisasi (PO) dan Panitia pelaksana Musyawarah Kecamatan Bengkalis)

Terkait calon Ketua PK KNPI Kecamatan Bengkalis seluruh generasi pemuda diberikan kesempatan berpatisipasi dan mencalonkan diri dengan catatan melakukan pendaftar ke Sekretariat Kepanitian serta mengikuti peraturan dan mekanisme Organisasi yang tertuang dalam AD/ART. (Rls).

Follow News : Riau | Kampar | Siak | Pekanbaru | Inhu | Inhil | Bengkalis | Rohil | Meranti | Dumai | Kuansing | Pelalawan | Rohul | Berita Riau

foto

Terkait

Foto

Peran Ibu Membangun Sumber Daya Manusia yang Berkarakter

Riau Book - Pimpinan Cabang Salimah Kecamatan Sabak Auh Siak menggelar peringatan Hari Ibu, Jumat (23/12/16) di TPA Cahaya Hati…

Foto

11 Desa di Siak Mengajukan Berkas Pencairan ADD 2016

Riau Book - Badan Pemberdayaan Masyarakat dan Pemerintahan Desa (BPMPD) Siak meminta kepada seluruh desa agar mengajukan segera permohonan berkas…

Foto

Gerakan Sadar Halal MUI, Masuk Program Pemkab Siak

Riau Book - Wakil Bupati Siak H Alfedri menyambut baik sosialisasi Sadar Halal yang dilakukan Majelis Ulama Indonesia (MUI) Siak…

Foto

MUI Siak Gelar Sosialisasi Sadar Halal bagi Pelaku Usaha

Riau Book - Majelis Ulama Indonesia (MUI) Kabupaten Siak menggelar sosialisasi Gerakan Sadar Halal dalam rangka mewujudkan kabupaten siak sebagai…

Foto

Anggaran Parfum Ruangan Pemda Siak Rp818 Juta

Riau Book - Tahun 2016, pemerintah Kabupaten Siak menganggarkan sebesar Rp818 Juta untuk belanja parfum pengharum ruangan. Anggaran tersebut justru…

Foto

Potensi Kekurangan DBH PSDH dan DR Siak Rp36,8 Miliar

Riau Book - Hasil kajian Forum Indonesia untuk Transparansi Anggaran (FITRA) Riau menemukan potensi kekurangan Dana Bagi Hasil (DBH) Proviasi…

Foto

Syamsuar Puji Tugas Kemanusiaan Rider SMOG

Riau Book - Bupati Siak H Syamsuar mengapresiasi komunitas Super Motor Owner Group (SMOG) Siak yang melakukan sosial touring guna…

Foto

Salurkan Bantuan Korban Gempa, Tiga Rider SMOG Diberangkatkan ke Pidie Jaya

Riau Book - Melakukan misi kemanusian terkait korban gempa Kabupaten Pidie Jaya Nangroe Aceh Darussalam, Komunitas Super Moto Owner Group…

Foto

Suhardiman: Indahnya Hidup Berdampingan, Saling Menghormati dan Toleransi

Riau Book - Anggota Komisi A DPRD Riau, Suhardiman Amby mengajak seluruh masyarakat berbagai suku, agama dan etnis untuk senantiasa…

Foto

Pemindahan Status Tuntas, Lima Desa Masuk Wilayah Kampar

Riau Book - Pemda Kampar melalui bagian Tata Pemerintahan Setda Kampar terus menuntaskan pemindahan status di 5 Desa yang telah…

Foto

Pemda Siak Antisipasi Penumpukan Barang dan Orang di Pelabuhan

Riau Book - Pemerintah Kabupaten menggelar rapat guna membahas tentang pengamanan Natal dan tahun baru 2017. terdapat 156 gereja yang…

Foto

Evaluasi Kinerja, Pemkab Siak Gelar Rapat Sinkroniasi

Riau Book - Menjelang berakhirnya tahun 2016, pemerintah Kabupaten Siak menggelar Rapat Sinkronisasi Penyelenggaraan Pemerintah Daerah Kabupaten Siak yang digelar…

Foto

Pemkab Inhu Borong Tiga Penghargaan KI Riau Award 2016

Riau Book - Perhelatan Komisi Informasi (KI) Riau Award 2016 yang diselenggarakan di Ballroom Hotel Grand Central Pekanbaru, Kamis (22/12/2016)…

Foto

90 Persen Warga Riau Hanya Dilayani 30 Persen Lembaga Penyiaran

Riau Book-Komisi Penyiaran Indonesia Daerah (KPID) Provinsi Riau sebut lembaga penyiaran di Riau belum merata, 90 persen penduduk di provinsi…

Foto

Dukung Pembangunan di Riau dengan Program, Pekan Sekawan

Riau Book - Rencana Pembangunan yang melibatkan daerah Pekanbaru, Siak, Kampar dan Pelalawan (Pekan Sekawan) harus kembali di Gaungkan. Pasalnya…

Foto

Pemkab Pelalawan Peringati Hari Ibu Ke 88, Lakukan Upacara Bendera

Riaubook - Wakil Bupati Pelalawan H. Zardewan dalam upacara bendera memperingati Hari Ibu ke 88 Tingkat Kabupaten Pelalawan dan Peringatan…

Foto

Sekarang Saatnya Politisi Berpikir Waras!

Riau Book - Mereka tidak akan berani melihat ini diantara kebobrokan politik dan pengelolaan pemerintahan yang ada di negara ini.Demikian…

Foto

Sosialisasi Layanan Klim Otomatis dan Pengenalan Produk Asuransi Taspen Live

Riau Book - Asisten Administrasi Pemerintahan Umum Jamaluddin membuka Sosialisasi Layanan Klim Otomatis dan Pengenalan Produk Asuransi Taspen Live kepada…

Foto

Senyum Bahagia Mereka Bakti Kepedulian Terhadap Sesama

Riau Book - Lazis PLN Wilayah Riau Kepulauan Riau bersinergi dengan Pos Keadilan Peduli Ummat (PKPU) Pekanbaru menyelenggarakan bakti sosial…

Foto

Soal TPP, Organisasi Profesi Kesehatan Riau Temui Dewan

Riau Book - Organisasi Profesi Kesehatan (OPK) Riau menemui Komisi A DPRD Riau terkait Tambahan Penghasilan Pegawai (TPP) sebagaimana yang…

Pendidikan