Kesalahan Fatal Gedung Putih soal Jokowi, Abe dan Xi

RIAUBOOK.COM - The White House alias Gedung Putih ternyata bisa juga melakukan sebuah kesalahan fatal di media. Sebuah pernyataan dari Gedung Putih salah karena mencampurkan China dan Taiwan.

Pernyataan pers tersebut terkait pertemuan Presiden AS Donald Trump dan Presiden Xi Jinping di KTT G20 di Hamburg, Jerman. Di situ disebutkan Xi sebagai Presiden "Republik China", sebagaimana dilaporkan BBC, Senin (10/7/2017).

Padahal sebutan "Republik China" adalah nama Taiwan, yang masih dianggap China sebagai provinsinya yang membangkang, sedangkan Presiden Xi adalah pemimpin 'Republik Rakyat China'.

Kesalahan fatal ini bukanlah yang pertama. Sebelumnya terbit foto di Instagram yang memperlihatkan pertemuan Presiden Trump dengan Perdana Menteri Singapura, Lee Hsien Loong.

Namun, dalam keterangannya (caption) ditulis sebagai Presiden Indonesia, Joko Widodo.

Masih ada satu kesalahan lagi, yaitu Shinzo Abe disebut sebagai Presiden Jepang, padahal — Anda pun mungkin tahu — dia adalah Perdana Menteri (PM) Jepang.

Versi internet dari konferensi pers Trump dan Xi itu kini hanya merujuk sebagai 'Presiden Xi dari China' dan pernyataan Jepang juga sudah diperbaiki.

Baca: Ini Beberapa Anekdot Tokoh-tokoh KTT G20 di Jerman

Kesalahan tentang pertemuan dengan PM Singapura juga sudah diganti walau beberapa komentar jelas menunjukkan sempat terjadi kesalahan dan beberapa pengguna Indonesia tampak 'kecewa' karena tidak bisa lagi melihat kesalahan tersebut.

Seseorang dengan identitas pratiwi6898 menulis: "Yah Om Trump, baru aku mau liat caption-nya yg lagi rame itu, ternyata sudah diedit huft.." sementara mrafly13 berkomentar, "Diganti dahhh." (RB/BBC)

Follow News : Riau | Kampar | Siak | Pekanbaru | Inhu | Inhil | Bengkalis | Rohil | Meranti | Dumai | Kuansing | Pelalawan | Rohul | Berita Riau

foto

Terkait

Foto

Presiden Rusia Vladimir Putin Sebut Donald Trump Orang Baik

RIAUBOOK.COM - Presiden Rusia Vladimir Putin menyatakan Donald Trump sangat berbeda ketika tayang di televisi dengan bertemu langsung, katanya Trump…

Foto

KTT G20 Berlangsung di Tengah Kerusuhan

RIAUBOOK.COM - Aksi unjuk rasa mewarnai pertemuan puncak KTT G20 yang berlangsung sejak Jumat hingga Sabtu (7-8/7/2017). 20 ribu polisi…

Foto

Jelang Pilgubri 2018, Nama Syamsuar Sudah Dikirim ke DPP Golkar

RIAUBOOK.COM - Perebutan perahu Partai Golkar Riau menjelang Pemilihan Gubernur Riau (Gubri) 2018 mendatang mulai menanas, pasalnya Bakal Calon Gubri…

Foto

4 Desa di Sabak Auh Ikut Pilkades Serentak Kabupaten Siak Oktober Mendatang

RIAUBOOK.COM - Sebanyak empat Desa di Kecamatan Sabak Auh Kabupaten Siak, akan mengikuti Pemilihan Kepala Desa (Pilkades) serentak se Kabupaten…

Foto

Keberadaan Buku Diragukan, Dewan akan Tinjau Perpustakaan di Inhil

RIAUBOOK - Ragukan keberadaan buku di perpustakaan, Komisi IV Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Indragiri Hilir (Inhil) berencana meninjau…

Foto

Dewan Berharap DPKP Inhil Tingkatkan Kemampuan Personel

RIAUBOOK - Sekretaris Komisi IV Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Inhil berharap Dinas Pemadam Kebakaran dan Penyelamatan (DPKP) Kabupaten Inhil…

Foto

Pemkab Inhil Raih WTP, Ketua DPRD Inhil Nyatakan Ada Peningkatan Kinerja

RIAUBOOK - Prestasi gemilang Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Indragiri Hilir (Inhil) mendapatkan Opini Wajar Tanpa Pengecualian (WTP) dari Badan Pemeriksa Keuangan…

Foto

Ketua Komisi III DPRD Inhil, Meminta Pemkab Inhil Segera Lunasi Hutang pada Rekanan

RIAUBOOK - Ketua Komisi III DPRD Inhil, Iwan Taruna saat hearing Komisi III DPRD bersama Organisasi Perangkat Daerah (OPD) terkait…

Foto

Anggaran Pilgubri 2018 Capai Seperempat Triliun, Besok Gubri-KPU Riau Teken MoU NPHD

RIAUBOOK.COM - Gubernur Riau H Arsyadjuliandi Rachman dan Ketua KPU (Komisi Pemilihan Umum) Provinsi Riau akan menandatangani kesepahaman Nota Perjanjian…

Foto

Obama Percaya dengan Masa Depan Indonesia, Apa Itu?

RIAUBOOK.COM - Barack Obama mengaku cukup mengenal Presiden Jokowi dengan baik. Bahkan, Obama menyebut Jokowi sebagai sosok yang tenang dan…

Foto

Trump Tetapkan Syarat Baru Visa AS untuk 6 Negara Islam

RIAUBOOK.COM - Gedung Putih sudah menetapkan persyaratan baru untuk permohonan visa ke Amerika Serikat dari enam negara berpenduduk mayoritas umat…

Foto

Ini Perbedaan Model Pemberantasan Korupsi di Korea Selatan dengan Indonesia

RIAUBOOK.COM - Wakil Ketua DPR RI Fahri Hamzah mengungkapkan bahwa perbedaan pemberantasan korupsi Korea dan Indonesia adalah pada dukungan civil…

Foto

Komitmen Berantas Korupsi, Fahri Hamzah Kunjungi Transparancy Internasional Korea Selatan

RIAUBOOK.COM - Wakil Ketua DPR RI Fahri Hamzah mengunjungi Transparansi Internasional Korea di Seoul disela-sela kunjungan kerja dalam rangka menghadiri…

Foto

Onta dan Domba Qatar Dilarang 'Merumput' di Arab

RIAUBOOK.COM - Pengucilan negara-negar teluk terhadap Qatar berimbas terhadap nasib tenak onta dan domba milik warga Qatar. Pemerintah Arab Saudi…

Foto

Eddy Tanjung Baru Yakin Maju Pilgubri 2018 Jika Hasil Survei Berpihak Padanya

RIAUBOOK.COM - Nurzahedi salah satu bakal calon Gubernur Riau menyatakan akan siap maju menjadi calon Gubernur Riau untuk periode selanjutnya.Pernyataan…

Foto

Gelar Buka Puasa Bersama, AMPG Riau Beri Santunan untuk 350 Anak Yatim

RIAUBOOK.COM - Pengurus Daerah (PD) Angkatan Muda Partai Golkar (AMPG) Provinsi Riau menggelar buka puasa bersama dan santunan kepada ratusan…

Foto

Mengejutkan! Ternyata Harris Enggan Berpasangan dengan Andi Rachman

RIAUBOOK.COM - Meski mengaku hubungannya dengan Arsyadjuliandi Rachman (Andi Rachman, red) tidak ada masalah, namun Bupati Pelalawan Harris dengan tegas…

Foto

Meski Ada 'Bara Persaingan' Pilgubri 2018, Andi-Harris Tetap Mesra

RIAUBOOK.COM - Meski keduanya sedang 'dipanaskan' dengan suhu politik jelang pemilihan gubernur Riau 2018 namun kedua tokoh Riau ini, Andi…

Foto

Gantikan Manahara Manurung, Kordias Pasaribu Resmi Jabat Wakil Ketua DPRD Riau

RIAUBOOK.COM - Anggota DPRD Riau dari Fraksi PDI Perjuangan Kordias Pasaribu resmi menduduki jabatan Wakil Ketua DPRD Riau sisa masa…

Foto

Legislator Gunung Kidul Kunjungi Kampar, Katanya Banyak yang Mereka Dapatkan

RIAUBOOK.COM - Pemerintah Kabupaten Kampar, Rabu (15/6/17) menerima kunjungan studi banding anggota Komisi A Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten…

Pendidikan