Sespim Pamen Polri Tatap Muka Dengan Wabup Zaedewan Sampaikan Terima Kasih

RIAUBOOK.COM - 13 Siswa Sekolah Pimpinan Polri (Sespim) DIK.REG 57-2017, setingkat Perwira Menengah (Pamen) melaksanakan Kuliah Kerja Lapangan (KKL) di Kabupaten Pelalawan.

Hal ini terungkap saat 13 Siswa Sespim Pamen Polri diterima langsung oleh Wakil Bupati (Wabup) Kabupaten Pelalawan H Zardewan, di Ruang Rapat Kantor Bupati lantai II Pangkalan Kerinci. Selasa (12/09/2017).

Dalam penjelasannya, AKBP Sukairawanto yang mewakili peserta didik (Serdik) Sespim Pamen Pokri mengatakan bahwa Sespim adalah pendidikan serdik di tingkat Perwira menengah (Pamen) yang dilaksanakan dan ditempa di Diklat Lembang Bandung, Jawa Barat, yang diikuti lebih kurang sebanyak 256 orang.

"Untuk serdik Sespim Pamen Polri yang melaksanakan Kelompok Belajar KKL ke Kabupaten Pelalawan ini, berjumlah 13 orang peserta," ujar Sukairawanto.

Diterangkannya lagi, tujuan dari dilaksanakannya Kelompok Belajar KKL, adalah untuk mengetahui sejauh mana koordinasi dan kolaborasi antara Polri yakni Polres Pelalawan dengan Pemerintah Daerah didalam melaksanakan tugas dan fungsinya.

"Nantinya serdik pamen Polri ini, akan melakukan rangkaian tugas penelitian dengan hasil akhir membuat kesimpulan dalam bentuk tulisan ilmiah," kata Dia lagi.

Dalam kesempatan itu , para peserta Sespim Pamen Polri mengucapkan terima kasih atas kerjasama yang akan mereka terima dari Pemkab Pelalawan selama menjalani KKL di Kabupaten Pelalasan. "Trima kasih seelumnya atas penerimaan yan cukup hangat dan ramah ini," tutup AKBP Sukairawanto. [RB/ton].



Follow News : Riau | Kampar | Siak | Pekanbaru | Inhu | Inhil | Bengkalis | Rohil | Meranti | Dumai | Kuansing | Pelalawan | Rohul | Berita Riau

foto

Terkait

Foto

Spontan Tiga Pemuda Tutup Pintu masuk PT Musim Mas Aktifitas Jadi Terganggu

RIAUBOOK.COM - Hanya bermodal tiga orang, pemuda ini nekat melintangkan sebuah mobil sedan milik mereka persis didepan pintu masuk PT…

Foto

Waspadai Penipuan Biaya Resmi Pengurusan SLO! Masyarakat Inhil, Inhu dan Kuansing Sudah Banyak yang Mengeluh

RIAUBOOK.COM - Masyarakat Kabupaten Inhu, Inhil dan Kuansing diminta mewaspadai serta berhati-hati terhadap penipuan biaya pengurusan sertifikat Standar Layak Operasi…

Foto

Begini jadinya Rapat Paripurna DPRD Pelalawan karena Kepala OPD Banyak tak Hadir

RIAUBOOK.COM - Rapat Paripurna DPRD Kabupaten Pelalawan terkait laporan masa reses kedua tahun 2017 anggota DPRD Pelalawan, yang dibuka oleh…

Foto

Kabar Baik bagi Masyarakat Inhu, PLMTG Kapasitas 15 MW akan Dioperasikan

RIAUBOOK.COM - Kabar gembira bagi warga Kecamatan Seberida, Kecamatan Batang Cenaku, Kecamatan Batang Gansal Kabupaten Indragiri Hulu (Inhu) hingga daerah…

Foto

Belasan Tenaga Kerja Tak Tetap PT NSP Berharap Diangkat menjadi Pegawai Tetap

RIAUBOOK.COM - Lebih kurang 4 tahun menjadi buruh harian lepas di PT National Sago Prima (NSP) namun masih belum diangkat…

Foto

Kata Legislator Ini Syarat jika MTQ Provinsi Riau 2018 di Meranti Sukses

RIAUBOOK.COM - Jika ingin pelaksanaan kegiatan MTQ Provinsi Riau tahun 2018 di Meranti sukses, harus didukung oleh kelancaran transportasi. Baik…

Foto

Kontraktor di Meranti Diimbau Cetak Sawah Baru di Berbagai Desa

RIAUBOOK.COM - Kepala Dinas Tanaman Pangan, Ketahanan Pangan dan Peternakan Kabupaten Kepulauan Meranti, Jaka Insita mengungkapkan pihaknya saat ini tengah…

Foto

Sidang Penyerobotan Lahan NWR, 6 Saksi dari JPU Tidak Hadir

RIAUBOOK.COM - Sidang lanjutan penyerobotan dan penggarapan liar atas lahan di Areal Konsesi Hutan Tanaman Industri (HTI) milik PT Nusa…

Foto

Kunjungi Atlit Berpretasi Siak, Orang Tua Buffon Doakan Syamsuar Jadi Gubernur Riau

RIAUBOOK.COM - Orang tua atlit berprestasi yang beberapa waktu lalu menjadi juara 1 cabang karate tingkat nasional Tohap Sinaga mendoakan…

Foto

ULPBJ Laksanakan Sertifikasi Nasional Ahli Pengadaan Barang dan Jasa Pesertanya 50 Orang

RIAUBOOK.COM - Pemerintah Kabupaten Pelalawan, Riau, melaksanakan Pembekalan dan Pemantapan Serta Ujian Sertifikasi Nasional Ahli Pengadaan Barang dan Jasa dalam…

Foto

Gubri Doakan Semoga Menjadi Haji Mabrur dan JH Riau Dapat Mengimplementasikan ke Tengah Masyarakat

RIAUBOOK.COM - Jamaah haji (JH) Riau gelombang perdana tiba di Pekanbaru Minggu (10/9/2017) siang kemarin.Gubernur Riau Arsyadjuliandi Rachman kepada para…

Foto

Balutan Nuansa Minang Warnai Launching HPN 2018

RIAUBOOK.COM - Pelaksanaan Hari Pers Nasional (HPN) 2018 yang akan dipusatkan di Padang Sumatera Barat pada 9 Februari 2018 resmi…

Foto

Sudah 15 JH Riau yang Wafat

RIAUBOOK.COM - Berikut data Jamaah Riau yang Wafat di Arab Saudi seperti yang dilansir Kemenag Riau.1. Samidi Citro Sentono (69th),…

Foto

Suhu Udara Panas Salah Satu Penyebab Mingkatkan JH Riau yang Wafat Tahun Ini, Ini Penjelasan Kanwil Kemenag

RIAUBOOK.COM - Jumlah jamaah haji asal Riau yang wafat di Arab Saudi hingga Minggu (10/9/2017) kemarin telah mencapai 15 orang…

Foto

Kloter Perdana Riau Tiba, Isak Tangis pun Pecah

RIAUBOOK.COM - Kloter pertama Jamaah Haji (JH) Riau tiba di Bandara Sultan Syarif Kasim II Pekanbaru, Minggu (10/9/2017) kemarin.Rombongan JH…

Foto

Tidak Serius Tangani Banjir dan Sampah, Warga Larang Firdaus MT Maju Sebagai Calon Gubernur Riau

RIAUBOOK.COM - Warga Simpang Tiga Pekanbaru mengkritik lambatnya penanganan banjir oleh Walikota Firdaus MT yang baru saja dilantik pada bulan…

Foto

Ngotot Maju Riau Satu, HM Harris Tolak Berpasangan dengan Incumbent

RIAUBOOK.COM - Terkait telah ditetapkannya dukungan Partai Golkar dalam Pilgub Riau tahun 2018 kepada incumbent Arsyadjuliandi Rachman, tidak membuat bakal…

Foto

Diklat Resmi Ditutup Sugianto Harap Banser Menjadi Pengawal NKRI

RIAUBOOK.COM - Pendidikan dan Pelatihan (Diklat) Terpadu Dasar Angkatan Ke IV Gerakan Pemuda (GP) Ansor Kabupaten Pelalawan, Riau, yang berlangsung…

Foto

Aksi Peduli Kemanusiaan Rohingya, Ratusan Warga Inhu Turun ke Jalan

RIAUBOOK.COM - Ratusan warga Indragiri Hulu turun kejalan melakukan aksi Longmarch, Jumat (8/9/2017).Aksi ini sebagai rasa simpatik atas peristiwa Rohingya…

Foto

Akhirnya, Setelah 25 Tahun Ratusan Warga Pekanbaru ini Baru Bisa Menikmati Air Bersih

RIAUBOOK.COM - Ratusan warga menyambut gembira atas bantuan air bersih yang diberikan Donatur LAZNas Chevron Rumbai. Penantian panjang warga RT…

Pendidikan