Dana Pensiun Merck Indonesia Dibubarkan Otoritas Jasa Keuangan (OJK)

RIAUBOOK.COM - Dana Pensiun Merck Indonesia dibubarkan Otoritas Jasa Keuangan (OJK).

Pembubaran ini melalui Keputusan Dewan Komisioner Otoritas Jasa Keuangan Nomor KEP-92/D.05/2017 tanggal 14 November 2017.

Dewan Komisioner OJK Kepala Eksekutif Pengawas IKNB Riswinandi dalam keterangan resmi menyebutkan, pembubaran secara efektif telah terhitung sejak tanggal 31 Agustus 2017 lalu.

Namun tak dirinci alasan OJK membubarkan lembaga keuangan non bank tersebut. Hanya saja, OJK menyebutkan sejak tanggal pembubaran efektif tersebut Dana Pensiun Merck Indonesia dalam proses penyelesaian likuiditas dan wajib mencantumkan frasa "dalam likuidasi" di belakang nama dana pensiun.

Dengan begitu, dalam rangka melaksanakan tindakan-tindakan yang diperlukan untuk pelaksanaan dan penyelesaian likuidasi Dana Pensiun Merck Indonesia, ditunjuk tim likuidasi dengan susunan Atiek S Sawitri sebagai ketua, Indri Fajar Hastuti sebagai Sekretaris dan Aquira Kurniawati M, Abdul Hafizh, Enny Pancawardani E serta Eza Evariza sebagai anggota.

"Dengan penunjukkan tim tersebut tugas dan wewenang pengurus Dana Pensiun Merck Indonesia dinyatakan berakhir," tulis Riswinandi dalam keterangan resmi di laman OJK, baru-baru ini. (RB/Kontan.co.id)

Follow News : Riau | Kampar | Siak | Pekanbaru | Inhu | Inhil | Bengkalis | Rohil | Meranti | Dumai | Kuansing | Pelalawan | Rohul | Berita Riau

foto

Terkait

Foto

Saham BUMN Ramai Diminati

RIAUBOOK.COM - Sejumlah institusi dana pensiun mulai memborong pasar dengan mengoleksi saham-saham.Akibatnya volume perdagangan saham sejumlah emiten BUMN mendadak menebal…

Foto

Yuuk Beli Emas, Pilihan Investasi yang Tepat Jelang Tahun Politik

RIAUBOOK.COM - Komoditas logam mulia ini bisa jadi pilihan investasi jelang euforia Pilkada dan Pilpres mendatang meski harga emas batangan…

Foto

Harga Bitcoin Tembus US$ 19.000

RIAUBOOK.COM - Sempat menembus US$ 19.000 pada Selasa malam lalu, harga bitcoin semakin meroket, fluktuasinya bak roller coaster.Mengutip CNBC, harga…

Foto

Bertambah Rp 34,61 Triliun, Porsi Dana Asing di SBN Meningkat

RIAUBOOK.COM - Porsi dana asing di SBN hingga akhir bulan lalu telah mencapai 39,28%.Kepemilikan asing di Surat Berharga Negara (SBN)…

Foto

Agresifitas Investor Terhadap Saham IPO Merosot Menjelang Tutup Tahun

RIAUBOOK.COM - Analis memprediksikan agresifitas investor terhadap saham IPO berkurang jelang akhir tahun.Sejak awal tahun hingga Jumat (8/12), tercatat 31…

Foto

Dirut dan Direktur Operasional Bank Riau Kepri Bersilaturrahmi Dengan Kapolda Riau

RIAUBOOK.COM - Di sela-sela kesibukannya melaksanakan tugas sebagai Direktur Utama Bank Riau Kepri, DR.Irvandi Gustari bersama Direktur Operasional Denny M.…

Foto

Tahun 2018, Emiten Cenderung Berhati-hati Karena Mulai Masuki Tahun Politik

RIAUBOOK.COM - Emiten belum terpacu untuk melakukan ekspansi secara agresif meski pertumbuhan ekonomi yang diprediksi membaik pada tahun depan.Setidaknya, hal…

Foto

Chevron Terima Anugerah Sustainable Business Award Indonesia

RIAUBOOK.COM - Pihak Chevron Indonesia mendapat kehormatan terpilih menjadi salah satu penerima anugerah Sustainable Business Award Indonesia (SBA-I) 2017 untuk…

Foto

Kondisi Pasar Mudah Terguncang, Stok Pangan Indonesia yang Dimiliki Bulog Belum Aman

RIAUBOOK.COM - Pengamat Pertanian Khudori menyoroti ketidakvalidan data stok pangan yang tersebar di masyarakat, khususnya swasta dan masyarakat."Data stok yang…

Foto

Perum Bulog Berencana Perkuat Bisnis Beras Komersial

RIAUBOOK.COM - Perum Bulog berencana memperkuat bisnis beras komersial untuk mengantisipasi rencana pemerintah mengubah skim bantuan sosial pangan berupa program…

Foto

Rencana Ekspansi Besar-besaran Inalum Setelah Resmi Jadi Holding BUMN Pertambangan

RIAUBOOK.COM - Guna mengurangi ketergantungan impor, PT Indonesia Asahan Aluminium (Persero) alias Inalum mulai menyusun rencana melibatkan anak-anak perusahaan untuk…

Foto

REI Terima Penghargaan dari KemenPUPR Atas Kontribusinya Mendukung Program Sejuta Rumah

RIAUBOOK.COM - Ketua Umum DPP Persatuan Perusahaan Realestat Indonesia (REI) Soelaeman Soemawinata menerima penghargaan dari Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan…

Foto

Kenaikan Suku Bunga Akibatkan Harga Emas Semakin Redup

RIAUBOOK.COM - Mendekati akhir tahun harga emas semakin redup.Kamis (7/12) pukul 7.48 WIB, harga emas untuk pengiriman Februari 2018 di…

Foto

Negara Kejar 22 Obligor Bantuan Likuiditas Bank Indonesia (BLBI)

RIAUBOOK.COM - 22 obligor Bantuan Likuiditas Bank Indonesia (BLBI) yang hingga kini belum menyelesaikan kewajibannya akan terus dikejar Direktorat Jenderal…

Foto

Harapan untuk Bank Riau Kepri Syariah Setelah Rp250 Miliar Disalurkan

RIAUBOOK.COM - Pemerintah Provinsi Riau berharap berbagai inovasi terus dilakukan untuk pengembangan potensi daerah, begitu juga dengan mengoptimalkan peran Bank…

Foto

SPBU di Kota Padang Mulai Terapkan Pembayaran Non Tunai Pada Januari 2018

RIAUBOOK.COM - Melalui kesepakatan bersama dengan Pemerintah Provinsi Sumatera Barat dan Bank Indonesia pada Rabu (6/12), PT Pertamina Marketing Operation…

Foto

Mulai 2018 Transaksi Bitcoin Dilarang di Indonesia

RIAUBOOK.COM - Larangan transaksi pembayaran menggunakan bitcoin akan diatur dalam peraturan Bank Indonesia (PBI) yang rencananya akan dikeluarkan dalam waktu…

Foto

Rupanya Ini Dia Pemuda Terkaya Dunia yang Umurnya Baru 21 Tahun

RIAUBOOK.COM - Ada sejumlah anak muda yang berhasil masuk dalam daftar orang terkaya di dunia. Bahkan, usia mereka belum genap…

Foto

Implementasikan GPN, Bank-bank BUMN Akan Distribusian Kartu Debit Berlogo Garuda Merah

RIAUBOOK.COM - Setelah diresmikan oleh Bank Indonesia (BI) awal pekan lalu, Himpunan Bank Milik Negara ( Himbara) menyatakan siap mengimplementasikan…

Foto

Sinergi Antara Pertagas dan PGN Timbulkan Efisiensi yang Positif

RIAUBOOK.COM - Guna membangun pipa gas secara merata di seluruh Indonesia, pemerintah akan membentuk perusahaan induk (holding) badan usaha milik…

Pendidikan