Chevron: Sukses Pengeboran Ada di SDM

RIAUBOOK.COM - Presiden Direktur PT. Chevron Pacific Indonesia, Albert B.M. Simanjuntak bercerita panjang-lebar tentang kunci sukses perusahaan energi tersebut dalam menjalankan operasionalnya dihadapan ratusan mahasiswa teknik Universitas Islam Riau adalah Sumber Daya Manusia.

"Chevron sangat memperhatikan masalah kualitas Sumber Daya Manusia sebagai aset penting perusahaan. Dengan itu semua maka akan mampu menemukan teknologi-teknologi baru yang dapat digunakan PT Chevron sebagai perusahaan energi," ujar Albert saat menjadi pembicara pada acara "Intellectual Petroleum Fair" di kampus UIR, Pekanbaru, Senin (16/4/2018).

Albert juga menjelaskan bagaimana Chevron terus mengembangkan teknologi untuk melakukan eksplorasi minyak di Riau.

"Awal tahun 1950 an, CPI mulai beroperasi di Riau. Seiring perkembangan waktu kami mengembangkan teknologi eksplorasi dengan sistem injeksi air pada tahun 1970-an. Pada masa inilah berhasil meraih produksi terbesar dengan hasil 1 juta barel,

per hari," katanya.

Selanjutnya di tahun 1996 an saat produksi kembali menurun kata Albert, PT CPI menemukan sistem injeksi uap yang ternyata mampu meningkatkan produksi minyak hingga 300 ribu barel perhari.

"Saat ini kita sedang menguji coba sistem Surfactan Polimer injection di sumur Minas dan berhasil meningkatkan produksi hingga 20 persen," terangnya.

Menurut dia Semua teknologi tersebut berhasil dikembangkan berkat adanya SDM di Chevron yang berkualitas dan tidak henti-hentinya berinovasi.

"Kita patut bangga karena putra-putri bangsa kita mampu berkiprah di industri perminyakan. Merekalah yang menjadi tulang punggung pelaksanaan teknologi tersebut. Bahkan, salah seorang dari mereka adalah Lulusan Teknik Perminyakan UIR, yakni saudara Hilmi," jelas Albert.

Tidak berhenti disitu sambung dia saat ini, CPI juga sedang melakukan transformasi digital dalam operasional mereka. Transformasi digital ini harus dilakukan seiring dengan kemajuan jaman yang menuntut efisiensi dalam berbagai bidang.

"Dengan melakukan transformasi digital, kita dapat lebih mudah mengontrol operasional, baik dalam eksplorasi maupun produksi. Sekali lagi ini semua dapat dilaksanakan berkat adanya Sumber Daya Manusia yang terus mengembangkan diri di Chevron," imbuhnya.

Dihadapan masiswa UIR Albert juga menegaskan bahwa PT CPI selalu membuka diri bagi para lulusan perguruan tinggi di Riau untuk bergabung di perusahaan energi itu.

"Syaratnya punya keahlian di bidang yang dibutuhkan, nilai akademis yang baik, memiliki kemampuan berkompetisi dan selalu mau terus belajar," pungkas Albert . (RB/ist)



Follow News : Riau | Kampar | Siak | Pekanbaru | Inhu | Inhil | Bengkalis | Rohil | Meranti | Dumai | Kuansing | Pelalawan | Rohul | Berita Riau

foto

Terkait

Foto

2018, Pemprov Riau Bangun 170 Unit RLH untuk Masyarakat Kurang Mampu di Rohil

RIAUBOOK.COM - Pemerintah Provinsi Riau yang dipimpin Gubernur Riau H. Arsyadjuliandi Rachman mencoba meminimalisir jumlah anggota masyarakat yang tidak memiliki…

Foto

4 Paguyuban di Bagan Sinembah Rohil Dukung Arsyadjuliandi-Suyatno

RIAUBOOK.COM - Empat paguyuban suku Jawa terdiri dari Pasrepon, Putra Solo, Pujakesuma, dan Turonggo Jati di Kecamatan Bagan Sinembah, Kabupaten…

Foto

Dukungan untuk Firdaus-Rusli Terus Mengalir, Kali ini Banyak Organisasi

RIAUBOOK.COM - Ribuan massa gabungan dari beberapa organisasi masyarakat di Pekanbaru mendeklarasikan dukungan kepada pasangan Calon Gubernur dan Wakil Gubernur…

Foto

Program 100 Smart City Nasional Pekanbaru Lulus Assessment Smart City, Firdaus Sambut Gembira

RIAUBOOK.COM - Kota Pekanbaru menjadi satu-satunya kota di Riau yang lulus Assessment Smart City yang digelar Kementrian Komunikasi dan Informatika.…

Foto

Belum Masuk Daftar Pemilih, Bawaslu Riau Buka Posko Pengaduan

RIAUBOOK.COM - Pemilihan Gubernur Riau dan Wakil Gubernur Riau akan berlangsung 27 Juni 2018 mendatang. Bawaslu Riau membukan posko pengaduan…

Foto

Jadikan Rupat Utara Pusat Pariwisata, Perwakilan 10 Desa Hadiri Kampanye Dialogis Firdaus-Rusli

RIAUBOOK.COM - Calon Gubernur Riau, DR H Firdaus - H Rusli Effendi, MSi melaksanakan kampanye dialogis Zona Bengkalis, Dumai dan…

Foto

700 KK Desa Tuman Minta Kejelasan Status, Andi Rachman Siap Perjuangkan

RIAUBOOK.COM - Calon Gubernur Riau, Arsyadjuliandi Rachman, tidak menyangka 700 kepala keluarga (KK) yang berada di Desa Tumang, Kecamatan Siak,…

Foto

Syamsurizal Kembali Pimpin DPC Demokrat Siak, Ini Target Beliau untuk Partai Besutan SBY Itu

RIAUBOOK.COM - Syamsurizal, kembali dipercaya untuk memimpin partai Demokrat Kabupaten Siak periode 2018-2023, setelah seluruh…

Foto

Menang Tipis, Nasri Frisda Pimpin Partai Berlambang Merci Kabupaten Pelalawan

RIAUBOOK.COM - Partai Demokrat Provinsi Riau melaksanakan Musyawarah Cabang (Muscab) seluruh Kabupaten/Kota secara serentak, bertempat di Hotel Arya Duta, Jalan…

Foto

Riau Bebas Asap, Ibu-ibu Siap Menangkan Paslon Andi Rachman

RIAUBOOK.COM - Kaum ibu di Kelurahan Meranti Pandak, Kecamatan Rumbai Pesisir, Kota Pekanbaru, kepincut dengan pasangan calon Gubernur dan Wakil…

Foto

Revitalisasi Pengurus, DPD II Golkar Siak Targetkan Andi Rachman-Suyatno Menang di Negeri Istana

RIAUBOOK.COM - Dalam rangka menghadapi Pemilihan Gubernur Riau (Pilgubri) 2018 ini, DPD II Partai Golkar Kabupaten…

Foto

Jelang Pelantikan, PMPK Pekanbaru Adakan Pertemuan

RIAUBOOK.COM - Jelang dilantik, IPMPK Pekanbaru adakan temu ramah dan syukuran bersama di aula pallace Hotel Pekanbaru, Selasa, (3/4/2018). Ketua…

Foto

KPU Sosialisasi Pileg dan Pilpres di Indragiri Hulu

RIAUBOOK.COM - Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Indragiri Hulu sosialisasi penyelenggaraan pemilihan legislatif dan pilpres 2019. Kegiatan bertempat di aula…

Foto

Membaca Situasi Keamanan Kawasan Perbatasan Jelang Pilgubri 2018

RIAUBOOK.COM - Pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur Riau akan berlangsung 27 Juni 2018 mendatang. Berbagai persiapan terus dilakukan oleh instansi…

Foto

Daftar Nama yang Masuk Pengurus DPW PAN Riau, Ada Mantan Bupati

RIAUBOOK.COM - Dewan Pimpinan Wilayah (DPW) Partai Amanat Nasional (PAN) Provinsi Riau melakukan resuffle struktur kepengurusan partai. Dari beberapa nama…

Foto

Bahas Ranperda IUJK, Pansus DPRD Meranti Libatkan Ahli

RIAUBOOK.COM - Panitia Khusus (Pansus) Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Kepulauan Meranti melibatkan tim ahli dalam pembahasan Rancangan Peraturan…

Foto

Baleho "SEMARAK" Dicopot Oknum Tak Dikenal, KPU Inhil Sarankan Kepada Tim Paslon Lakukan Ini

RIAUBOOK.COM - Usai mengetahui Baleho kandidat nomor 1 pasangan Rosman - Mulyadi dicopot oleh Oknum Tak Dikenal, Tim Paslon dengan…

Foto

Baleho "SEMARAK" Dicopot oleh Oknum Tak Dikenal, Sekjen NasDem Inhil Angkat Bicara

RIAUBOOK.COM - Tim Pasangan Calon Nomor 1 Pemilukada Inhil (Rosman - Mulyadi) terkejut saat mengetahui baleho Paslonnya hilang dari deretan…

Foto

Pilgubri Sebentar Lagi, KPUD Gencarkan Sosialisasi di Kampar

RIAUBOOK.COM – Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kampar gencar melakukan Sosialisasi di beberapa wilayah di Kampar. Tujuannya agar masyarakat turut serta…

Foto

Dorongan Kerabat Terus Mengalir, Akhirnya Muridi Susandi Nyatakan Siap Berlaga di Pemilu 2019

RIAUBOOK.COM - Perhelatan pilkada serentak semakin hari semakin dekat pada hari H, sebuah momen dimana rakyat menentukan pilihan terbaiknya dibilik…

Pendidikan