Yuyun Hidayat Ketua Terpilih Kwarcab Gerakan Pramuka Kampar

RIAUBOOK.COM - Yuyun Hidayat terpilih sebagai Ketua Kwarcab Gerakan Pramuka, Kabupaten Kampar masa bakti 2017-2022. Terpilihnya Yuyun setelah melalui proses sidang Paripurna ke III tahun 2018 Musyawarah Cabang Gerakan Pramuka Kampar, Selasa (3/7/18) di Stanum Bangkinang.

Dalam kesempatan itu, Yuyun menyampaikan beberapa hal penting salah satunya mengenai bagaimana kondisi Pramuka di Kabupaten Kampar sekarang ini.

"Sudah satu tahun lebih tidak punya kegiatan yang berjalan dengan baik, bukan karena pengurusnya namun memang masa tugasnya yang sudah habis, maka amanah ini bukan hal yang sembarangan.

Apalagi anggota pramuka di kampar berada di angka empat puluh ribuan, saya sangat berharap bantuan kakak-kakak semua, baik sebagai pengurus maupun anggota aktif, untuk menjalankan program sebaik-baiknya" paparnya dihadapan peserta sidang.

Acara dilanjutkaan dengan penyerahan berita acara laporan musyawarah cabang Pramuka Kabupaten Kampar, oleh Formatur kepada Ketua Kwarcab yang terpilih. (RB/MC)

foto

Terkait

Foto

Peringatan Hari Lahir Muslimat NU Ke-71, Begini Pesan Penting Wardan

RIAUBOOK.COM - Bupati Indragiri Hilir, HM Wardan memberikan pesan penting kepada Muslimat Nahdlatul Ulama (NU) untuk dapat meningkatkan intensitas kegiatan…

Foto

Terkait Rencana Rasionalisasi Anggaran, Sunaryo: Belum Ada Penyampaian Resmi

RIAUBOOK.COM - Terkait adanya rencana rasionalisasi anggaran yang akan dilakukan Pemerintah Provinsi Riau 2018, sejauh ini belum ada penyampaian secara…

Foto

Benarkah Angka Kemiskinan di Riau Menurun?

RIAUBOOK.COM - Terhitung tiga tahun terakhir, angka kemiskinan di Provinsi Riau mengalami penurunan. Tahun 2017 tercatat angka kemiskinan turun sekitar…

Foto

Masuk Semester II, Realisasi Fisik APBD Riau Hampir 40 persen

RIAUBOOK.COM - Realisasi fisik Anggaran Pendapatan Belanja Daerah (APBD) Riau tahun 2018 yang sudah masuk pada semester II masih berada…

Foto

Pencairan Dana Desa Tahap II di Beberapa Tempat Terlambat, APBDes jadi Kendala

RIAUBOOK.COM - Kepala Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa Provinsi Riau, Syarifuddin AR mengakui kalau pencairan Dana Desa tahap dua (II)…

Foto

Bakti Sosial Lion Club Bintang Mulia, Sentuh Masyarakat

RIAUBOOK.COM - Lion Club Bintang Mulia, Bagan Batu, Rokan Hilir menggelar bakti sosial pada Senin 2 Juli 2018. Salah satu…

Foto

Formasi CPNS Rokan Hulu Belum Pasti, Zaki Ingatkan Masyarakat Modus Penipuan

RIAUBOOK.COM - Sejau ini belum ada kepastian mengenai formasi Calon Pegawai Negeri Sipil 2018 di Rokan Hulu. Ini menyusul belum…

Foto

Hasil Verifikasi Faktual Bacalon DPD Diumumkan

RIAUBOOK.COM - Ketua KPU Riau, Nurhamin mengungkapkan bahwa tahapan seleksi calon DPD RI asal Riau sudah memasuki tahapan Verifikasi Faktual.Tahapan…

Foto

Bantuan dari NGO Prancis, Masyarakat Mandah Dapat Pakaian dan Papan Menongkah

RIAUBOOK.COM - Masyarakat Desa Bekawan, Kecamatan Mandah, Kabupaten Indragiri Hilir mendapatkan bantuan pakaian dan papan menongkah atau alat mencari karang…

Foto

Disnaker Pekanbaru Terima 6 Laporan Soal THR, Ini Hasilnya

RIAUBOOK.COM - Dinas Tenaga Kerja (Disnaker) Kota Pekanbaru menerima 6 laporan pengaduan permasalahan tunjangan hari raya (THR).Dari laporan yang diterima…

Foto

Tender Proyek Sudah 95 Persen, Pengerjaan Digesa Usai Lebaran

RIAUBOOK.COM - Paket pelelangan barang dan jasa pemerintah Kota Dumai 2018 sudah dilaksanakan hingga 95 persen. Pengerjaan akan dilaksanakan usai…

Foto

Hingga Idul Fitri, Uang yang Dikeluarkan Mencapai 4,72 Triliun

RIAUBOOK.COM - Untuk memenuhi kebutuhan selama Ramadan hingga Idul Fitri, Bank Indonesia Perwakilan Provinsi Riau mencatat jumlah uang yang dikeluarkan…

Foto

Zulkifli Sebut Program Air Bersih Sangat Penting bagi Masyarakat

RIAUBOOK.COM - Wali Kota Dumai, Zulkifli As menilai bahwa program air bersih di Dumai sangat penting bagi masyarakat. Air adalah…

Foto

Penting, PLN Lakukan Pemadaman Listrik 3 Jam

RIAUBOOK.COM - Satu lagi informasi penting bagi masyarakat khususnya masyarakat Indragiri Hulu, Riau. Pasalnya PLN Area Rengat telah menjadwalkan pemadaman…

Foto

Soal Petani Kelapa di Tembilahan, Syarifuddin Singgung Bappeda dan Disperindag

RIAUBOOK.COM - Sekretaris Daerah (Sekda) Inhil, Said Syarifuddin menyinggung Bappeda dan Disperindag yang dinilai tidak fokus menjalankan program pemerintah.Salah satunya…

Foto

Wakil Gubernur Riau Ragu 2 Fly Over di Pekanbaru Selesai Tahu ini

RIAUBOOK.COM - Wakil Gubernur Riau, Wan Thamrin Hasyim ragu kalau pembangunan proyek 2 fly over di Pekanbaru yang merupakan proyek…

Foto

Andi Rachman: Saya Siap Menang atau Kalah

RIAUBOOK.COM - Arsyadjuliandi Rachman menyatakan dirinya siap untuk menang dan kalah dalam Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) 2018.Siapa pun yang dipilih…

Foto

Jadwal Libur Pilkada Sudah Ditentukan, Layanan Masyarakat Tetap Berlangsung

RIAUBOOK.COM - 27 Juni 2018 merupakan jadwal libur bersama berkaitan dengan hari Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) serentak.Di Kepulauan Meranti, Provinsi…

Foto

Korban Kebakaran di Desa Lemang Terima Bantuan Sembako, Sarung dan Kelambu

RIAUBOOK.COM - Korban kebakaran rumah di Desa Lemang, Rangsang Barat, Kepulauan Meranti, bernama Hajimah menerima bantuan sembako, kain sarung dan…

Foto

Lima Daerah Dinilai Rawan Keamanan Pilkada Serentak 2018

RIAUBOOK.COM - 27 Juni 2018 merupakan hari ditetapkannya Pemilihan Kepala Daerah Serentak (Pilkada) se Indonesia.Terdapat 171 daerah akan melaksanakan pemilihan.…

Pendidikan