Keji, Bocah Dibuang ke Hutan karena Ngompol di Celana

RIAUBOOK.COM - Anak adalah titipan dari tuhan yang harus di jaga dengan kasih sayang. Apalagi usia dini sangat menjadi perhatian serius bagi orang tua dan keluarga untuk dapat memberikan pendidikan yang baik.

Tapi sepasang ayah dan ibu dari Minnesota, Amerika Serikat yang satu ini malah melakukan perbuatan yang tak terpuji kepada putranya.

Alih-alih mendidik anak dengan cara-cara yang penuh cinta, mereka justru tega meninggalkan sang anak di tengah hutan, hanya karena putra mereka yang baru berusia 5 tahun tersebut mengompol di celana. Menurut mereka, hal ini dilakukan sebagai bentuk hukuman terhadap sang anak.

Orangtua bernama Lynda Michel dan Gregory Wilson tersebut berniat memberikan pelajaran kepada anaknya usai kedapatan mengompol di celana. Mereka pun menurunkan anak lelakinya di hutan dan meninggalkannya dengan mengendarai mobil.

Beberapa saat kemudian, pasangan suami-istri ini kembali untuk menjemput sang anak di tempat mereka meninggalkannya. Namun, mereka tak menjumpai seorang pun. Sang anak tidak bisa ditemukan di tempat tersebut.

Beruntung, bocah berusia lima tahun tersebut ditemukan oleh seorang pengendara sepeda motor tengah berjalan di sepanjang jalan raya selatan St Peter Minnesota.

Pengendara tersebut tengah melintasi jalan raya saat melihat anak lelaki itu berjalan sambil terisak-isak dengan sekujur tubuhnya basah. Pengendara itu pun langsung membawanya dan menyerahkan sang anak pada pihak kepolisian terdekat.

Saat dimintai keterangan, anak tersebut mengaku bahwa ia diturunkan dari mobil dan ditinggalkan oleh orangtuanya karena dianggap nakal. Tak hanya ditinggalkan di hutan, polisi juga menemukan luka memar di punggung, pantat dan pinggul anak tersebut.

Dikutip brilio.net dari Oddity Central pada Senin (1/10), sang ayah akhirnya mengakui bahwa dirinya beberapa kali memukul sang anak dengan tangannya.

Akibat perbuatan tersebut, pasangan suami-istri ini didakwa dengan pasal pidana tentang kejahatan terhadap anak. Sementara, anak tersebut dibawa ke badan perlindungan anak dan mendapatkan pengasuhan di sana. Duh, ada-ada aja ya, kelakuan pasutri ini. Tega amat. (Brilio)

foto

Terkait

Foto

Pemkab Rohil Rumahkan 12 Ribu Honorer, Ini Kata Wan Thamrin Ke Suyatno

RIAUBOOK.COM - Pemerintah Kabupaten Rokan Hilir merumahkan pegawainya sebanyak kurang lebih 12 ribu orang akibat dana perimbangan dari pemerintah pusat…

Foto

Plt Gubernur Riau Berduka untuk Korban Tsunami Palu, Soal Bantuan Masih Dipikirkan

RIAUBOOK.COM - Pelaksana Tugas (Plt) Gubernur Riau menyatakan turut berduka atas kejadian apa yang terjadi di Palu dan Donggala, Sulawesi…

Foto

Siapa Sangka, Plt Gubernur Riau Pernah Rasakan Pahitnya Masa Kelam PKI

RIAUBOOK.COM - Siapa yang sangka, Pelaksana Tugas (Plt) Gubernur Riau Wan Thamrin Hasyim ternyata sempat merasakan pahitnya masa-masa kelam zaman…

Foto

FPR dan APSI Riau Buka Donasi Sumbangan untuk Korban Bencana Gempa & Tsunami Palu

RIAUBOOK.COM - Forum Pemimpin Redaksi Riau (FPR) dam Asosiasi Pengacara Syariah Indonesia (APSI) Wilayah Riau membuka donasi sumbangan untuk para…

Foto

Kebakaran Lahan di Desa Pekan Tua, Tim Damkar PT SRL Turun Membantu Masyarakat Padamkan Api

RIAUBOOK.COM - Kebakaran lahan masyarakat kembali menimpa Kabupaten Inhil, tepatnya di Dusun Bahagia, Desa Pekan Tua Kecamatan Kempas, Kabupaten Indragiri…

Foto

APBD Perubahan Kuansing Belum Tuntas, Legislator Nyatakan Siap Lembur

RIAUBOOK.COM - Kalangan legislator nyatakan siap lembur dalam melakukan pembahasan rancangan peraturan daerah (Ranperda) APBD-Perubahan 2018, demikian Ketua DPRD Kabupaten…

Foto

Data BNPB: 48 Meninggal, 356 Luka, Ribuan Rumah Rusak

RIAUBOOK.COM - Bencana gempa bumi yang mengguncang Palu dan Donggala, Sulawesi Tengah mengakibatkan jatuhnya korban, 48 dilaporkan meninggal dunia, sementara…

Foto

APBD Perubahan Bengkalis 2018 Disahkan Rp3,506 Triliun

RIAUBOOK.COM - Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah Perubahan (APBD-P) Kabupaten Bengkalis, Provinsi Riau tahun 2018 telah disahkan pada Jumat malam…

Foto

APBD-P Siak 2018 Disahkan Rp 1.8 Triliun

RIAUBOOK.COM - Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Siak telah mensahkan Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah Perubahan (APBD-P) Kabupaten Siak…

Foto

Bahaya, 211 Titik Panas Tersebar di Sumatera, Riau Terbanyak, Inhil Paling Parah

RIAUBOOK.COM - Peristiwa kebakaran lahan masih menghantui sebagian besar Sumatera, bahkan terakhir terdeteksi 211 titik panas (hotspot) terbanyak masih di…

Foto

Pemerintah Buka Lowongan CPNS Terbesar Sepanjang Sejarah, Polisi Bakal Habisi Praktik Calo

RIAUBOOK.COM - Walau diterpa kondisi defisit pemasukan negara, utang yang berlimpah, tidak menyurutkan pemerintah telah membuka pendaftaran seleksi calon pegawai…

Foto

Pamor Gelar Wayang Kulit Lakon Wahyu Tejomoyo, Bagus Santoso: Pamor Wadah Seni Budaya dan Usaha Bersama

RIAUBOOK.COM - Paguyuban Masyarakat Solo Riau (Pamor) pada Sabtu 29 September 2018 akan mengadakan kegiatan rutin tahunan memperingati Bulan Suro…

Foto

Salinan Surat Putusan Pengadilan Sudah Diterima, 23 PNS Riau Siap-siap Dipecat

RIAUBOOK.COM - Pihak Pemerintah Provinsi (Pemprov) Riau sudah mendapatkan salinan surat putusan dari pengadilan terhadap 23 Aparatur Sipil Negara (ASN)…

Foto

FPR Dalam Bingkai Demokrasi, Misi Edukasi Politik Cerdas

DEMOKRASI menjadi bingkai yang menawan ketika Forum Pemimpin Redaksi (FPR) melaksanakan kegiatan pencerdasan politik yang dirangkai dalam diskusi publik bertema…

Foto

Waspadai Peternak Ayam Bangkrut, Harga Bibit di Pekanbaru 'Melangit'

RIAUBOOK.COM - Peternak mandiri di beberapa daerah di Provinsi Riau saat ini tengah menatap kondisi buruk, mereka bahkan terancam bangkrut…

Foto

Profil 6 Legislator Narasumber Diskusi Publik FPR

RIAUBOOK.COM - Forum Pemimpin Redaksi (FPR) periode lanjutan 2018-2020 akan menggelar acara diskusi publik 'FPR Dalam Bingkai Demokrasi' dengan tema…

Foto

Diskusi Publik 'Menakar Peluang Caleg Incumbent Riau' Tampilkan 6 Legislator Ternama

RIAUBOOK.COM - Forum Pemimpin Redaksi (FPR) periode lanjutan 2018-2020 akan menggelar acara diskusi publik 'FPR Dalam Bingkai Demokrasi' dengan tema…

Foto

Bagaimana Mekanisme Penerimaan CPNS di Riau?

RIAUBOOK.COM - Sejauh ini mekanisme atau proses perekrutan Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) di Riau masih menjadi sorotan karena belum…

Foto

Tim Saber Meranti Bakal Gencar Berantas Pungli

RIAUBOOK.COM - Sejumlah unsur Forum Komunikasi Pimpinan Daerah (Forkopimda) Kabupaten Kepulauan Meranti, Riau, mulai membangun koordinasi yang serius untuk memberantas…

Foto

Miris, Gadis Kecil Dipaksa Tenggak Minuman Keras di Pesta Pernikahan

RIAUBOOK.COM - Tidak semua orang bebas mengonsumsi minuman keras. Bahkan di beberapa negara aturan penggunaan minuman keras juga mendapat pengawasan…

Pendidikan