Wabup Bengkalis Muhammad Ditetapkan Tersangka Korupsi Proyek Pipa Rp3,4 Miliar

RIAUBOOK.COM - Pihak Direktorat Reserse Kriminal Khusus Kepolisian Daerah Provinsi Riau dikabarkan telah menetapkan status tersangka untuk Wakil Bupati Bengkalis Muhammad dalam dugaan korupsi proyek pipa transmisi PDAM di Indragiri Hilir (Inhil) tahun 2013.

Hal itu sesuai dengan Rujukan Surat Kapolda Riau Nomor: B/639/Vai/RES.3.3.5/2019/RESKRIMSUS tanggal 11 Juni 2019.

Dalam surat tersebut diuraikan terkait waktu gelar perkara tersangka Muhammad dalam dugaan kasus tindak pidana korupsi kegiatan pengadaan dan pemasangan pipa transmisi PE 100 DN 500 mm di Kabupaten Inhil.

Proyek tersebut diketahui menggunakan dana APBD Provinsi Riau tahun anggaran 2013 dengan tersangka Muhammad selaku Kuasa Pengguna Anggaran pada saat itu yang saat ini menjabat sebagai Wabup Bengkalis.

Demo

Kasus dugaan korupsi proyek pipa tersebut sebelumnya mendapat sorotan publik mengingat pelaku utama yang digadangkan adalah Muhammad cukup lama berproses di kepolisian.

Sejumlah elemen dan kelompok masyarakat semoat menggelar unjuk rasa di depan Mapolda Riau meminta aparat untuk segera menyeret Wabup Bengkalis ke pengadilan.

Terakhir ada puluhan mahasiswa yang tergabung dalam Gerakan Mahasiswa Riau Anti Korupsi (Gemarak) Riau menggelar demonstrasi di depan kantor Direktorat Reserse Kriminal Khusus (Ditreskrimsus) Polda Riau. Mereka mendesak polisi agar segera menangkap Wakil Bupati Bengkalis Muhammad.

"Ada apa? Kontraktor pelaksana, konsultan pengawas, PPK sudah ditetapkan tersangka. Namun yang menjadi pertanyaan kami, Kuasa Pengguna Anggara (KPA) dalam hal ini Muhammad sampai sekarang belum ditetapkan tersangka," ujar Kooordinator Umum Gemarak Riau Sandi Putra Rizky.

Kata dia Gemarak sebagai pegiat anti korupsi berharap agar Ditreskrimsus Tipikor Polda Riau dapat menuntaskan kasus korupsi yang telah mendatangkan kerugian negara itu.

"Kami mendukung dan mengapresiasi penuntasan kasus korupsi di Riau. Kami juga meminta agar pak Kapolri memantau kinerja Polda Riau ‎dalam menangani sejumlah kasus korupsi, seperti kasus proyek Pipa transmisi PDAM di Indragiri Hilir ini," kata Rizky.

Sebelumnya Dorektorat Reskrimsus Polda Riau mengungkap dalam kasus ini telah ditetapkan 5 orang sebagai tersangka, dan kemudian digenapi dengan penetapan tersangka untuk Muhammad.

#RiauBook.com

foto

Terkait

Foto

Mantan Kepala Staf TNI AD Tersangka Kepemilikan Senjata Api Sudah Ditahan

RIAUBOOK.COM, JAKARTA - Mantan Kepala Staf Komando Cadangan Strategis Angkatan Darat, Mayjen (Purn) Kivlan Zen sebelumnya juga ditetapkan sebagai tersangka…

Foto

Komjen Polisi Tersangka Dugaan Makar, Ini Profile Sofyan Jacob

RIAUBOOK.COM, JAKARTA - Mantan Kapolda Metro Jaya, Komisaris Jenderal Muhammad Sofyan Jacob ditetapkan sebagai tersangka dalam kasus dugaan makar pada 22…

Foto

Ini Daftar Loyalis Prabowo-Sandi yang Dijebloskan ke Penjara

RIAUBOOK.COM, JAKARTA - Usai Pilpres 2019 sejumlah loyalis Paslon 02 Prabowo Subianto dan Sandiaga Uno sijebloskan ke penjara dengan perkara…

Foto

Prabowo Pincang, Luhut Sarankan Masuk Rumah Sakit Angkatan Darat

RIAUBOOK.COM, JAKARTA - Calon Presiden RI nomor 02 Prabowo Subianto dikabarkan tengah sakit hingga harus berjalan pincang, LuhutBinsarPandjaitanmenyarankan dia untuk…

Foto

Jabat Tangan Mesra Megawati untuk SBY di Pemakaman Ani Yudhoyono, Begini Suasananya

RIAUBOOK.COM, JAKARTA - Mantan Presiden RI ke 5 Megawati Soekarnoputeri menjabat tangan Presiden ke-6 RI, Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) sambil…

Foto

Kronologi Lengkap Upaya Pembunuhan Para Jenderal Pro Jokowi

RIAUBOOK.COM, JAKARTA - Kepala Divisi Humas Polri Irjen Muhammad Iqbal menjelaskan, kronologi upaya pembunuhan ini bermula sejak 1 Oktober 2018…

Foto

Terungkap! Mantan Kopassus, Marinir dan TNI AD yang Mau Bunuh Luhut, Wiranto, BG dan Gories Mere

RIAUBOOK.COM, JAKARTA - Kasus kerusuhan 22 Mei masih menyisakan luka, sebelumnya Kapolri Jenderal (Pol) Tito Karnavian mengungkapkan empat pejabat negara…

Foto

Danjen Kopassus Sarwo Edhie Sahabat Ahmad Yani Ungkap Penculikan Para Jenderal, Ayah Ani Yudhoyono

RIAUBOOK.COM, JAKARTA - Tangisan mendalam bagi Indonesia, sang Ibu berpulang, dialah Ani Yudhoyono, mantan Ibu Negara anak dari Jenderal (Purn)…

Foto

Baret Merah Terancam Pecah, Ini Pesan Danjen Kopassus

RIAUBOOK.COM, JAKARTA - Komandan Jenderal (Danjen) Kopassus Mayor Jenderal (Mayjen) TNI I Nyoman Cantiasa kembali mengeluarkan seruan bagi keluarga besar…

Foto

Kabinet Baru Jokowi-Ma'ruf, Muhammadiyah Dijatahi Menteri Perdagangan, NU Dapat Menag, FPI?

RIAUBOOK.COM, JAKARTA - Susunan kabinet untuk jabatan menteri di Kabinet Kerja Joko Widodo (Jokowi) periode 2019-2024 mulai beredar, salah satu…

Foto

Dari Luar Negeri Prabowo Subianto Telepon Luhut, Ini Isi Percakapannya

RIAUBOOK.COM, JAKARTA - Dalam suatu acara makan bersama, tiba-tiba Luhut Binsar Pandjaitan mendapat telepon dari adik sekaligus sahabatnya Prabowo Subianto…

Foto

Prabowo dan Titiek Soeharto Dilaporkan, Dalang Kerusuhan 22 Mei?

RIAUBOOK.COM, JAKARTA - Usai Pilpres 2019 situasi politik tanah air masih terus memanas, kali ini aktivis 98 mendatangi gedung Bareskrim…

Foto

Prabowo Dalang Rencana Pembunuhan Luhut, Wiranto dan Kepala BIN? Ini Jawaban Sandiaga Uno

RIAUBOOK.COM, JAKARTA - Situasi kisruh setelah kerusuhan 22 Mei masih terjadi, kali ini berkaitan dengan terungkapnya rencana pembunuhan sejumlah tokoh…

Foto

Kabid Humas Polda Riau: Polri dan TNI Bersama Jaga Kenyamanan Lebaran, Jalur Mudik Kondusif

RIAUBOOK.COM - Terdapat 55 PosPam untuk pengamanan Lebaran tahun ini yang dijaga melekat oleh sejumlah anggota TNI dan Polri, dilakukan…

Foto

Loyalisnya Ditangkapi Polisi, Prabowo Malah Terbang ke Dubai Pakai Jet Pribadi

RIAUBOOK.COM, JAKARTA - Banyak loyalis Prabowo Subianto yang tergabung dalam BPN ditangkapi aparat kepolisian, namun calon presiden nomor urut 02…

Foto

Wuih, Eksekutor Rencana Bunuh 4 Tokoh Pakai Rompi Antipeluru Bertulis Polisi

RIAUBOOK.COM, JAKARTA - Para pelaku eksekutor yang berencana membunuh empat tokoh nasional diketahui berasal dari Jakarta yang menguasai empat senjata…

Foto

Dalang Rencana Pembunuhan Luhut, Wiranto dan Kepala BIN Terungkap, Ini Identitas 6 Eksekutor

RIAUBOOK.COM, JAKARTA - Terkait kepemilikan senjata api yang digunakan para pelaku yang rencanakan pembunuhan 4 tokoh nasional, pihak kepolisian telah…

Foto

Nekad Mau Tembak Mati Luhut Pandjaitan dan Wiranto, Ini Nilai Uang yang Diterima Penembak Jitu Bayaran

RIAUBOOK.COM, JAKARTA - Eksekutor penembak jitu nekad menjadikan 4 tokoh nasional sebaga target utama, termasuk Menko Kemaritiman Luhut Binsar Pandjaitan…

Foto

MUI Riau Sayangkan Warga Pekanbaru Bawa Ambulans Berisi Batu, Nazir: Polisi Baiknya Telusuri

RIAUBOOK.COM - Majelis Ulama Indonesia (MUI) Provinsi Riau menyayangkan jika benar ada warga Pekanbaru yang terlibat aksi kerusuhan 22 Mei di…

Foto

Pernyataan Sikap Aktivis 98 Riau: Utamakan Persatuan, Tangkap Aktor Intelektual Kerusuhan 22 Mei

RIAUBOOK.COM - Forum Komunikasi (Forkom) Aktivis 98 Riau mengeluarkan pernyataan sikap secara terbuka sebagai respons situasi nasional setelah Pemilihan Presiden…

Pendidikan