Dua Hari di Pekanbaru, Turis dari Eropa Terkejut Kabut Asap Landa Riau

RIAUBOOK.COM - Adrian, turis asal Barcelona, Spanyol yang sempat menghabiskan waktu dua hari di Pekanbaru dalam rangka wisata, begitu terkejut ketika mendengar kabar bahwa kabut asap akibat kebakaran hutan dan lahan (Karhutla) tengah melanda Riau.

Pasalnya, saat pria berusia 31 tahun itu mengunjungi "Kota Madani" pada tanggal 7-8 September 2019, ia masih belum mengetahui bahwa cuaca berkabut yang dilihatnya merupakan asap akibat Karhutla.

"Sungguh? aku baru tahu itu," ujar Adrian kepada RiauBook.com melalui sambungan seluler, Rabu (15/9/2019).

Adrian mengatakan, ia bersama sang istri, Teresa, wanita asal Portugal tidak mengetahui akan adanya Karhutla di Provinsi Riau sampai mereka meninggalkan Pekanbaru.

Insinyur yang pernah bekerja sebagai konsultan di sebuah perusahaan Konstruksi Internasional itu bahkan beranggapan bahwa Karhutla di Riau lebih mengarah kepada adnya indikasi kepentingan koorporasi besar atau kepentingan politik semata.

"Saya berpikiran itu (bencana kabut asap) adalah sebuah situasi yang menyedihkan, karena kebakaran (Karhutla) terlihat seperti ada kesengajaan, mungkin untuk keuntungan perusahaan besar atau kepentingan politik," tuturnya.

Adrian juga beranggapan, masalah Karhutla yang berdampak pada perusakan lingkungan bukan hanya masalah Riau atau Indonesia, tapi juga merupakan masalah dunia. Karenanya ia setuju Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB) turut memberikan solusi untuk penanganan masalah tersebut.

"Itu (keterlibatan PBB) akan sangat membantu, paling tidak itu penting untuk membuat dunia sadar akan situasi ini, karena berita ini tidak sampai ke Eropa, contohnya Spanyol," demikian Adrian. (RB/Dwi)

foto

Terkait

Foto

Setelah Empat Jam Unjuk Rasa Berlangsung, Gubri Temui Mahasiswa, Ini Pesannya

RIAUBOOK.COM - Gubernur Riau (Gubri) Syamsuar akhirnya menemui massa aksi yang tergabung dalam Aliansi Mahasiswa Universitas Islam Negeri Sultan Syarif…

Foto

Presiden Jokowi Tiba di Riau Sore Ini, Gubri Harap Banyak Hal

RIAUBOOK.COM - Presiden Republik Indonesia Joko Widodo (Jokowi) dijadwalkan tiba di Riau sore ini, Senin (16/9/2019). Ia kabarkan akan melakukan…

Foto

Disdik Pelalawan Perpanjang Masa Libur Sekolah

RIAUBOOK.COM - Dinas Pendidikan Kabupaten Pelalawan kembali memperpanjang masa libur siswa Sekolah Dasar (SD) dan Sekolah Menengah Pertama (SMP) sederajat…

Foto

Gelar Aksi Demo, Aliansi Mahasiswa UIN SUSKA RIAU Sampaikan 5 Tuntutan

RIAUBOOK.COM - Ratusan massa yang tergabung dalam Aliansi Mahasiswa Universitas Sultan Syarif Kasim (UIN SUSKA) Riau menggelar aksi unjuk rasa…

Foto

Disela Liputan Asap, Wartawan Asing dari Media Prancis 'Ngumpul' di Waroeng Kolong

RIAUBOOK.COM- Dua orang wartawan dari Kantor Berita Prancis (Agence France-Presse /AFP), Adek Berry asal Jakarta dan Patrick Lee warga…

Foto

Kabut Asap Ganggu Layanan Penerbangan

RIAUBOOK.COM - Kabut asap akibat kebararan hutan dan lahan di sejumlah wilayah Indonesia mengganggu operasi pelayanan maskapai penerbangan.Jarak pandang yang…

Foto

Pimpinan Baru KPK Terpilih, Ada Banner Hitam dan Rencana Mundur

RIAUBOOK.COM - Lima orang pimpinan Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) 2019-2023 telah terpilih, Komisi III Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) memutuskan untuk…

Foto

Gubri Omong Soal Investasi di Thailand saat Asap Melanda Riau

RIAUBOOK.COM - Gubernur Riau Syamsuar terbang ke Thailand saat "Bumi Lancang Kuning" dilanda kabut asap, di "Negeri Gajah Putih" itu…

Foto

PWI Riau Bagikan 4.000 Masker, Sasarannya Pengendara Sepeda Motor

RIAUBOOK.COM - Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Riau kembaki membagi-bagikan masker ke pengendara bermotor, kali ini titik pembagian masker dipokuskan di…

Foto

Papua Boleh Lakukan Pemekaran Wilayah

RIAUBOOK.COM - Sejak 2014 pemeritah telah menerapkan kebijakan moratorium untuk pemekaran daerah otonomi baru. Namun, hal itu tidak berlaku bagi…

Foto

Gubri ke Thailand Saat Riau Dilanda Asap, Urusan Apa?

RIAUBOOK.COM - Gubernur Riau (Gubri) Syamsuar terbang ke Thailand bertepatan saat daerah yang ia pimpin tengah dilanda bencana kabut asap.…

Foto

Munajat Berselimut Asap

RIAUBOOK.COM - Ribuan orang bersimpuh menadahkan tangan kepada Sang Pencipta saat tak kuasa diterpa bala. Dalam munajatnya, mereka mengharap belas…

Foto

Riau Dilanda Kabut Asap, Gubri Instruksikan Bupati dan Walikota Laksanakan Sholat Istisqa

RIAUBOOK.COM - Kualitas udara di hampir seluruh kabupaten dan kota di Provinsi Riau tidak sehat. Tidak sehatnya udara di Provinsi…

Foto

Izin Helikopter Water Bombing Masih Diproses

RIAUBOOK.COM - Izin terbang empat helikopter water bombing bantuan BNPB yang tengah berproses menjadi hambatan penanggulangan kebakaran hutan dan lahan…

Foto

Kabut Asap Kian Pekat, PWI Riau Bagikan Masker ke Masyarakat

RIAUBOOK.COM - Menyikapi peristiwa bencana kabut asap yang kian parah melanda Kota Pekanbaru. Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Riau ambil andil…

Foto

Kabut Asap Kian Pekat, Gubri Instruksikan Dinkes Dirikan Posko Kesehatan

RIAUBOOK.COM - Kabut asap akibat kebakaran hutan dan lahan (Karhutla) di Provinsi Riau kian pekat. Dampaknya, kualitas udara di sejumlah…

Foto

Polisi Anggap Teror Karung Berisi Ular di Asrama Mahasiswa Papua Adalah Hoaks

RIAUBOOK.COM - Sampai saat ini pihak kepolisian menganggap kabar tentang teror pelemparan karung berisi ular ke halaman asrama mahasiswa Papua…

Foto

Urusan Energi Arab Saudi Ditangani Anggota Keluarga Kerajaan

RIAUBOOK.COM - Raja Arab Saudi, Salman Bin Abdulazis mengambil keputusan untuk mempercayakan urusan energi dan perminyakan kepada keluarga kerajaan, pangeran…

Foto

Kemenpar Rekomendasikan Dua Lokasi di Riau sebagai KEK Pariwisata

RIAUBOOK.COM - Kementerian Pariwisata (Kemenpar) telah menunjuk dua daerah di Provinsi Riau sebagai Kawasan Ekonomi Khusus (KEK) Pariwisata, yakni Pulau…

Foto

Upacara Haornas Ke-36 di Pelalawan Berlangsung Saat Asap Pekat Melanda

RIAUBOOK.COM - Upacara Peringatan Hari Olahraga Nasional (Haornas) ke-36 Tingkat Kabupaten Pelalawan yang berlangsung di Halaman Kantor Bupati Pelalawan, Senin…

Pendidikan