Harga Minyak Dipatok 38 USD per Barel, DBH Migas Bakal Terkoreksi

RIAUBOOK.COM - Harga jual minyak mentah (crude oil) Bumi Lancang Kuning saat ini dibandrol pada angka 38 USD per barel, Hal tersebut diungkapkan Kepala Dinas Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) Provinsi Riau Indra Agus Lukman, Jumat (22/5/2020).

Indra mengatakan, harga minyak 38 USD pernbarel itu, merupakan harga standar yang telah ditetapkan dan tidak mengacu pada fluktuasi harga minyak dunia.

"Kalau seandainya dibuat mengikut dengan harga minyak dunia (di bawah 30 USD per barel), keuangan daerah akan kacau. Maka berdasarkan ketetapan sementara, harga minyak kita dipatok di angka 38 USD dengan asumsi penerimaan negara dari penjualan minyak tahun lalu masih ada, maka distandarkan di angka 38 USD," tuturnya.

Dengan demikian, lanjutnya, dapat dipastikan bahwa Dana Bagi Hasil (DBH) Migas Provinsi Riau untuk tahun ini juga akan terkoreksi.

"Realisasi lifting kita tercapai, hanya besarannya sekarang berkurang, kalau dulu minyak kita per barel dipatok di atas 50 USD, tapi sekarang hanya menjadi 38 USD, tentu ini mempengaruhi besaran DBH yang akan kita terima," ujarnya.

Rendahnya harga jual minyak, kata dia, juga dipengaruhi oleh penurunan permintaan, dan penurunan konsumsi bahan bakar akibat dampak virus corona (Covid-19).

"Kilang- kilang minyak sekarang itu full, kapal-kapal tanker juga standby, rugi juga kalau produksi banyak tapi tidak ada yang beli," kata dia.

"Soalnya tidak hanya di kita, sebaran tanker di dunia, mulai dari Arab Saudi sampai Amerika, mereka semua standby minyak mentahnya karena memang pemakaiannya berkurang jauh, sampai ke angka 80 persen," demikian Indra. (RB/Dwi)

foto

Terkait

Foto

Pastikan BLT Tetap Sasaran, Danramil 11/Tambusai dan Camat Turun Ke Lapangan

RIAUBOOK.COM - Guna memastikan bantuan pemerintah diberikan tepat sasaran kepada warga yang memang berhak menerima, Danramil 11/Tambusai Kapten Inf M.…

Foto

Sempat Jalani Perawatan, Pria Pingsan di Pasar Cik Puan Meninggal

RIAUBOOK.COM - Seorang pria inisial Y (70) yang ditemukan tak sadarkan diri di pelataran toko, Pasar Cik Puan, Kecamatan Sukajadi,…

Foto

Begini Mekanisme Pengawasan Bansos yang Disalurkan Pemprov Riau ke Kabupaten dan Kota

RIAUBOOK.COM - Bantuan Sosial (Bansos) yang diberikan oleh Pemerintah Provinsi Riau kepada sejumlah kabupaten dan kota dalam rangka percepatan penanganan…

Foto

Penambahan 1 Kasus Positif di Covid-19 Riau, Terdeteksi dari Hasil Rapid Tes

RIAUBOOK.COM - Gugus Tugas Percepatan Penanganan Covid-19 Provinsi Riau kembali mengonfirmasi adanya penambahan 1 kasus positif di wilayah setempat, Kamis…

Foto

Babinsa Koramil 07/kampar Sinergi dengan Bhabinkamtibmas Dampingi Penyaluran BLT

Kampar Utara - Babinsa Desa Kayu Aro, Koramil 07/Kampar, Sertu Jumino Baersama Bhabinkamtibmas Bripka Rommy dampingi penyalurkan bantuan langsung tunai dana…

Foto

Penambahan 1 Kasus Positif Covid-19, Riau Belum Aman

RIAUBOOK.COM - Adanya penambahan 1 kasus positif virus corona (covid-19) di Provinsi Riau pada Rabu (20/5/2020), menandakan "Bumi Lancang Kuning"…

Foto

Pemprov Riau Salurkan Bantuan ke Kabupaten/Kota, Syamsuar: Manfaatkan Sesuai Arahan

RIAUBOOK.COM - Pemerintah Provinsi (Pemprov) Riau telah menyalurkan Bantuan Sosial (Bansos) kepada kabupaten dan kota di wilayah setempat dalam rangka…

Foto

Mengapa Masjid Tutup Tapi Mal Buka? Ini Jawaban Mahfud MD

RIAUBOOK.COM - Pemerintah memiliki alasan terkait izin mal dan bandara tetap buka semasa pandemi virus corona, demikian Menteri Koordinator Bidang…

Foto

Aparat Pembina Desa Kawal Penyaluran BLT di Tapung Hilir

RIAUBOOK.COM - Aparat pembina desa dari Koramil 16/Tapung, Kodim 0313/KPR dan pihak kepolisian melakukan pengawalan ketat terhadap penyaluran Bantuan Langsung…

Foto

6 Kabupaten/Kota dengan Status PSBB di Riau Terima Penyaluran Bantuan

RIAUBOOK.COM - Sebanyak 6 daerah kabupaten/kota di Bumi Lancang Kuning yang telah melaksanakan Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB), yakni Kota…

Foto

Gubri Imbau Masyarakat Shalat Idul Fitri di Riumah

RIAUBOOK.COM - Gubnernur Riau (Gubri) Syamsuar mengimbau agar masyarakat di wilayah setempat tidak menggelar shalat Idul Fitri 1441 Hijriyah di…

Foto

Jelang Lebaran, Jalan Tol Trans Sumatera Masih Kondusif

RIAUBOOK.COM - Seminggu jelang Hari Raya Idul Fitri 1441 H tahun 2020, kondisi Jalan Tol Trans Sumatera (JTTS) masih kondusif.…

Foto

Jelang Idul Fitri, Petugas Pos Covid-19 Km24 Mahato Tingkatkan Pegawasan

RIAUBOOK.COM - Babinsa Koramil 11/ Tambusai, Serda Abinuh Daulay meminta petugas yang berjaga di Pos Covid-19 Km24 Mahato, Kecamatan Tambusai…

Foto

Gubri Sambut Kedatangan Sri Rahayu, Warga Pekanbaru Pengidap Kanker Ganas di Kepala

RIAUBOOK.COM - Gubernur Riau (Gubri) Syamsuar secara langsung menyambut kedatangan Sri Rahayu (34), warga asal Pekanbaru pengidap kanker ganas yang…

Foto

Distribusi Logistik Perlu Dijaga Untuk Tekan Inflasi di Riau

RIAUBOOK.COM - Asisten III Setdaprov Riau Syahrial Abdi mengungkapkan perlu adanya pengendalian terhadap ketersediaan bahan pangan untuk menekan inflasi Bumi…

Foto

Perkembangan Covid-19 di Riau, Sudah Lebih dari 100 Kasus Positif

RIAUBOOK.COM - Gugus Tugas Percepatan Penanganan Covid-19 Provinsi Riau kembali mengumumkan adanya 2 penambahan kasus positif di wilayah setempat, Senin…

Foto

Skenario Kementerian BUMN Hadapi The New Normal

RIAUBOOK.COM - Kementerian Badan Usaha Milik Negara (BUMN) telah menyusun skenario dalam menghadapi perubahan perilaku saat menjalankan aktivitas normal yang…

Foto

Peran Babinsa Cegah Covid-19, Ajak Warga Tingaktan Kesadaran Lewat Komsos

RIAUBOOK.COM - Dalam upaya percepatan penanganan virus corona (covi-19), pemerintah pusat turut mengerahkan segala sumber daya yang ada, termasuk di…

Foto

Badan Pengawas Obat dan Makanan Amerika Hentikan Penelitian Covid-19 Bill Gates

RIAUBOOK.COM - Badan Pengawas Obat dan Makanan (The US Food and Drug Administration/FDA) Amerika Serikat menghentikan penelitian virus corona (covid-19)…

Foto

Stabilisasi Harga Jelang Lebaran, 52 Ton Gula Disiapkan dalam Operasi Pasar

RIAUBOOK.COM - Dalam upaya menjaga stabilitas harga menjelang lebaran tahun ini, Gubernur Riau (Gubri) Syamsuar secara resmi melaunching operasi pasar,…

Pendidikan