Istri Gubernur Riau Positif Covid-19, Begini Penjelasan Satgas

RIAUBOOK.COM - Istri Gubernur Riau, Misnarni Syamsuar terkonfirmasi positif Covid-19. Kabar ini diumumkan oleh Juru Bicara Satgas Covid-19 Provinsi Riau dr. Indra Yovi, Senin (29/10/2020).

Selain Misnarni, Satgas juga mengumumkan bahwa ajudan dan sejumlah anggota protokoler Gubernur Riau turut terkonfirmasi positif Covid-19.

"Jadi protokol, ajudan pak Gubernur dan Ibu Gubernur positif Covid-19. Termasuk ibu Gubernur (Misnarni) juga terkonfirmasi Covid-19," kata Yovi.

Yovi menyampaikan, saat ini kondisi istri gubernur stabil dan baik-baik saja. Karena tidak ada gejala.

"Kondisinya selalu kita pantau. Saat ini beliau menjalani isolasi mandiri di kediaman selama 14 hari," terangnya.

Sementara itu, ajudan Gubri dan sejumlah anggota protokoler lainnya, kita menjalani perawatan dan isolasi di sejumlah rumah sakit maupun tempat isolasi yang disediakan pemerintah.

Saat ini, kata Yovi, pihaknya masih melakukan contact tracking terhadap kontak erat dari yang bersangkutan. Sehingga, pihaknya belum dapat memastikan dari mana sumber penularan berasal.

"Bukan kontak darimana sekarang, tapi bagaimana sekarang transmisi tidak terjadi. Nanti dari tracking itu, kalau ada yang bergejala kita swab, yang tidak berarti aman," ujarnya. (RB/Dwi)

foto

Terkait

Foto

Wacana Larangan Ekspor Kelapa Bulat Resahkan Petani di Daerah

RIAUBOOK.COM - Adanya permintaan Ketua Komisi IV DPR RI Sudin, beberapa waktu lalu kepada Kementerian Pertanian untuk melarang ekspor kelapa…

Foto

Groundbreaking SPAM Pekanbaru-Kampar, 624 Ribu Jiwa Dapat Air Bersih

RIAUBOOK.COM - Proyek Sistem Penyediaan Air Minum (SPAM) Lintas Kota Pekanbaru dan Kabupaten Kampar telah melewati tahap groundbreaking. Acara berlangsung…

Foto

Harga Sawit di Riau Turun, Ini Sebabnya

RIAUBOOK.COM - Harga tandan buah segar (TBS) kelapa sawit untuk periode 18 - 3 November 2020 mengalami penurunan pada setiap…

Foto

Bapenda Riau Optimis Target PAD dari Ranmor Capai 100 Persen

RIAUBOOK.COM - Badan Pendapatan Daerah (Bapenda) Provinsi Riau optimis realisasi Pendapatan Asli Daerah (PAD) dari kendaraan bermotor (ranmor) mampu mencapai…

Foto

Batas Waktu Upload Dokumen CPNS Diperpanjang, Catat Tanggalnya

RIAUBOOK.COM - Kepala Badan Kepegawaian Daerah (BKD) Riau, Ikhwan Ridwan mengatakan pemerintah memperpanjang batas waktu upload dokumen bagi para peserta…

Foto

Wujudkan Riau Hijau, DLHK Riau Targetkan Tanam 1 Juta Bibit Per Tahun

RIAUBOOK.COM - Dinas Lingkungan Hidup dan Kehutanan (LHK) Riau menargetkan 1 juta bibit pohon bisa ditanam di kabupaten/kota se-Riau pertahun. Langkah…

Foto

Pemprov Riau Tak Puas dengan Penanganan TTM Chevron

RIAUBOOK.COM - Pemeritah Provinsi (Pemprov) Riau tidak puas dengan penanganan Tanah Tercemar Minyak (TTM) akibat dampak kegiatan produksi migas PT…

Foto

Polsek Pangkalan Kuras Bekuk Pelaku Pelecehan Seksual Anak di Bawah Umur

RIAUBOOK.COM - Polsek Pangkalan Kuras, Polres Pelalawan berhasil membekuk R (26), seorang pelaku pencabulan terhadap anak di bawah umur. …

Foto

Investasi Pipa Transmisi Dumai - Sei Mangkei Diperkirakan Capai Rp2,5 Triliun

RIAUBOOK.COM - Upaya pembangunan pipa transmisi Dumai - Sei Mangkei sebagai langkah pemanfaatan gas bumi untuk kebutuhan energi dalam negeri…

Foto

Serap Tenaga Kerja Lokal Jadi Komitmen Bersama Pemprov Riau dan Pertamina

RIAUBOOK.COM - Pemerintah Provinsi Riau (Pemprov) Riau dan Pertamina telah berkomitmen untuk menyerap dan mengutamakan tenaga kerja lokal dalam kegiatan…

Foto

Jelang Alih Kelola Blok Rokan, Gubri Harap Produksi Migas Meningkat

RIAUBOOK.COM - Gubernur Riau (Gubri) Syamsuar berharap produksi migas dari Blok Rokan dapat kembali meningkat. Hal ini dia sampaikan menjelang…

Foto

Sambang Desa, Polisi Ingatkan Prokes ke Warga

RIAUBOOK.COM - Sejumlah aparat kepolisian dari Polsek Bandara Sei Kijang, Polres Pelalawan, Selasa (11/11/2020) menggelar giat sambang desa di wilayah…

Foto

Gubernur Riau Pertama, SM Amin Dianugerahkan Gelar Pahlawan Nasional

RIAUBOOK.COM - Gubernur Riau Pertama, Sutan Mohammad (SM) Amin Nasution dianugerahkan gelar Pahlawan Nasional oleh Presiden RI Joko Widodo (Jokowi).…

Foto

10 November, Tol Permai Resmi Berbayar

RIAUBOOK.COM - 10 November 2020, ruas Tol Pekanbaru-Dumai secara resmi mulai berbayar. Hal ini menyusul telah dikeluarkannya Keputusan Menteri Pekerjaan…

Foto

Pendaftaran Calon Komisaris dan Dirut PT SPR Sudah Dibuka

RIAUBOOK.COM - Pendaftaran calon untuk jabatan Komisaris dan Direksi di salah satu Badan Usaha Milik Daerah (BUMD) Pemprov Riau, yakni…

Foto

Siaga Banjir, Riau Siapkan 1300 Personil

RIAUBOOK.COM - Mengantisipasi bencana banjir akibat dampak La Nina, Pemeritah Provinsi Riau bersama seluruh daerah kabupaten/kota di wilayah setempat mulai…

Foto

Gubernur Riau Tugaskan Tim Supervisi Pantau Isolasi Mandiri Napi

RIAUBOOK.COM - Gubernur Riau (Gubri) Syamsuar telah menugaskan Tim Supervisi untuk memantau pelaksanaan isolasi mandiri terhadap para narapidana (Napi) yang…

Foto

Pengembangan Udang Vaname di Rupat Jadi Lokomotif Majukan Daerah

RIAUBOOK.COM - Pengembangan udang Vaname di Pulau Rupat, Bengkalis yang berada dibawah binaan Dinas Kelautan dan Perikanan (DKP) Provinsi Riau,…

Foto

LAMR dan Pemprov Riau Teken MoU Soal Lingkungan Hidup

RIAUBOOK.COM - Lembaga Adat Melayu Riau (LAMR) dan Pemerintah Provinsi (Pemprov) Riau telah menandatangani nota kesepahaman bersama (MoU) terkait kegiatan…

Foto

BRI Permudah Masyarakat Terima Bantuan BPUM

RIAUBOOK.COM - PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk terus melakukan inovasi dan terobosan untuk menyukseskan program-program pemerintah terkait percepatan pemulihan…

Pendidikan