SF Hariyanto Tegaskan Kepala OPD di Riau Tingkatkan Kinerja

RIAUBOOK.COM - Penjabat Gubernur Riau, SF Hariyanto hadir dalam rapat evaluasi Sistem Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintahan (SAKIP).

Kegiatan berlangsung di Balai Serindit, Gedung Daerah Provinsi Riau, Senin, 15 Juli 2024.

Hariyanto terang-terangan meminta para kepala organisasi perangkat daerah (OPD) untuk meningkatkan penilaian dan capaian kinerja.

"Hari ini evaluasi SAKIP, hasilnya di beberapa dinas ada yang perlu disempurnakan lagi dan ini masih pembahasan," kata Hariyanto.

Ia juga berharap seluruh tim SAKIP dan OPD dapat berkoordinasi untuk menyempurnakan apa yang masih menjadi catatan tim evaluasi.

"Kami berharap semua tim SAKIP untuk dapat berkoordinasi dengan setiap OPD untuk meningkatkan triwulan III dan IV," kata SF Hariyanto.

Ia juga menekankan agar para kelapa dinas dan bidang di lingkungan Pemprov Riau untuk serius bekerja dalam menyelesaikan skala prioritas SAKIP tersebut.

"Saya minta kepedulian para kepala dinas dan kepala bidang untuk serius bekerja dan menyelesaikan apa yang menjadi catatan evaluasi tersebut," sebutnya. (MC).

foto

Terkait

Foto

Ribuan Masyarakat Meriahkan Jalan Santai PWI Siak

RIAUBOOK.COM - Gerak jalan santai PWI Siak diikuti ribuan masyarakat yang dilaksanakan di Taman Motuyoko Kecamatan Tualang, Minggu, 14 Juli…

Foto

Sampai Hari Ini, 352 Orang Daftar Capim dan Dawas KPK

RIAUBOOK.COM - Sampai hari ini bertepatan, Senin, 15 Juli 2024, sebanyak 352 orang sudah mendaftar sebagai calon pimpinan dan dewan…

Foto

Orientasi ASN Riau, SF Hariyanto: Pahami Tugas dan Tanggungjawab

RIAUBOOK.COM - Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) Angkatan XLIV, XLV, dan XLVI di lingkungan Pemerintah Provinsi Riau mengikuti orientasi…

Foto

Polda Riau Gelar Operasi Patuh Lancang Kuning, Dimulai, 15 Juli 2024

RIAUBOOK.COM - Kapolda Riau Irjen M Iqbal memimpin Apel gelar pasukan Operasi Patuh Lancang Kuning (OPLK) di halaman depan Mapolda…

Foto

FBI Selidiki Penembakan Trump Dinilai sebagai Aksi Terorisme

RIAUBOOK.COM - FBI masih melakukan penyelidikan terkait aksi penembakan terhadap calon presiden, AS, Donald Trump. Bahkan penembakan itu juga dinilai…

Foto

FBI Ungkap Penembak Donald Trump Saat Kampanye

RIAUBOOK.COM - Pelaku penembakan dalam kampanye Donald Trump di Pennsylvania terungkap oleh Biro Investigasi Federal Amerika Serikat (Federal Bureau…

Foto

Atlet NPC Riau Lolos Paralimpiade Paris 2024, Ada Cabor Bulutangkis

RIAUBOOK.COM - Membanggakan, sebanyak tiga atlet National Paralympic Committee (NPC) Riau lolos untuk mengikuti Paralimpiade Paris 2024 di Prancis.Diberitakan, Kejuaraan…

Foto

Penembak Donald Trump Diduga Profesional

RIAUBOOK.COM - CNN International mengungkap tiga sumber penegak hukum mengonfirmasi bahwa penembak berada di luar lokasi kampanye mantan Presiden Donald…

Foto

Tim SAR Gabungan Hentikan Pencarian Warga Rusia yang Hilang di Selat Malaka

RIAUBOOK.COM - Tim SAR gabungan menghentikan pencarian Kirill warga asal negara Rusia. ABK kapal tersebut jatuh ke laut Selatan Malaka…

Foto

Riau Bhayangkara Run 2024 Bakal Jadi Event Nasional Tahunan

RIAUBOOK.COM - Riau Bhayangkara Run 2024 berjalan sukses. Pelepasan peserta dihadiri PJ Gubernur Riau, SF Hariyanto bertempat di Jalan Jenderal…

Foto

Jusuf Hamka Gratiskan Biaya Sekolah dan Transportasi Umum di Jakarta

RIAUBOOK.COM - Jusuf Hamka mengaku akan menggratiskan biaya sekolah dan transportasi umum untuk wilayah Jakarta. Hal itu akan diwujudkan bila…

Foto

Rokan Hulu Laksanakan Pemungutan Suara Ulang di 31 TPS

RIAUBOOK.COM - Masyarakat Rokan Hulu, Riau melaksanakan kegiatan Pemungutan Suara Ulang (PSU) di 31 TPS.Pemungutan suara berlangsungbdi kawasan PT. Torganda…

Foto

Pekan Terakhir Riau Junor League U18 Akan Dihadiri Pj Gubri, SF Hariyanto

RIAUBOOK.COM - Pekan terakhir kegiatan Riau Junior League U18 di Stadion Kaharuddin Nasution Rumbai akan dihadiri langsung PJ Gubernur Riau,…

Foto

Iskandar Hoesin Tinjau Venue Atlet Riau Jelang PON Aceh-Sumut

RIAUBOOK.COM - PON Aceh-Sumatera Utara akan digelar September 2024 mendatang.Ketua Umum Komite Olahraga Nasional Indonesia (KONI) Riau, Iskandar Hoesin terus…

Hadiri Konferensi PGRI, Ini Pesan Penting Pj Gubernur Riau

RIAUBOOK.COM - Penjabat (Pj) Gubernur Riau (Gubri) SF Hariyanto menghadiri konferensi XXlll PGRI.Dalam kesempatan itu, Hariyanto meminta para guru untuk…

Foto

Sudah 7 Hari, Warga Rusia Hilang di Selat Malaka Masih Dalam Pencarian

RIAUBOOK.COM - Memasuki hari ketujuh sejak dilaporkannya hilang, tim SAR gabungan TNI Angkatan Laut masih terus melakukan pencarian Kirill, pria…

Foto

Pemerintah Anggarkan Rp37 Miliar Demi Jaminan Kesehatan Masyarakat Siak

RIAUBOOK.COM - Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Siak melalui Dinas Kesehatan menganggarkan Rp37 Miliar guna memperluas cakupan Jaminan Kesehatan Semesta atau Universal…

Foto

Iniesta Layagkan Pujian kepada Bintang Muda Spanyol, Lamine Yamal

RIAUBOOK.COM - Lamine Yamal jebolan akademi Barcelona. Aksinya cukup bersinar bersama Spanyol di Euro 2024.Hasil itu pula, membuat bintang muda…

Foto

Nelayan yang Hilang di Indragiri Hulu Ditemukan, 17 Kilometer dari Lokasi Kejadian

RIAUBOOK.COM - Sempat dilaporkan hilang di sungai Desa Tambak , Kecamatan Kuala Cenaku, Kabupaten Indragiri Hulu, Riau, seorang nelayan, Zakaria…

Foto

Peningkatan Infrastruktur Mampu Mendorong Pertumbuhan Ekonomi di Riau

RIAUBOOK.COM - Sejumlah ruas jalan yang masuk kategori mengalami kerusakan mendapat perhatian serius dari PJ Gubernur Riau, SF Hariyanto.Gesajalan menjadi…

Pendidikan