Kemenlu: Tak Ada Korban WNI dalam Serangan Truk di Nice

Riau Book- Kementerian Luar Negeri melaporkan bahwa tidak ada warga negara Indonesia menjadi korban dalam serangan truk di Nice, Perancis, yang menewaskan setidaknya 80 orang pada Kamis malam (14/7).

"KJRI Marseille telah melakukan koordinasi dengan otoritas setempat & WNI yang tinggal di Nice. Sampai saat ini, tidak ada informasi mengenai WNI yang jadi korban," demikian bunyi pernyataan resmi Kemlu, Jumat (15/7).

Berdasarkan data KJRI Marseille, terdapat sekitar 725 WNI di wilayah Perancis Selatan. Diantaranya 10 keluarga WNI yang tinggal di Nice dan sekitarnya. Bagi yang ingin mencari informasi mengenai kerabat di Nice, KJRI Marseille membuka layanan hotline di nomor +33618221283.

KJRI Marseille juga mengonfirmasi laporan otoritas setempat bahwa ada 100 orang lainnya terluka akibat serangan ini.

"Pemerintah Indonesia mengutuk keras serangan tersebut. Pemerintah juga menyampai simpati serta duka cita kepada keluarga korban," tambah Kemlu.

Insiden ini terjadi menjelang tengah malam, ketika warga Perancis sedang merayakan hari nasional mereka atau yang biasa disebut Bastille Day.

Seperti dilansir dari CNN Indonesia, pengendara truk itu menyetir dengan kecepatan tinggi sepanjang Promenade des Anglais dan menabraki kerumunan orang.

Setelah melakukan penyelidikan awal, polisi menemukan senapan, bahan peledak, serta granat di dalam truk itu. Saat ini, penyelidikan masih terus dilakukan di bawah lembaga antiteror Perancis.

Sementara itu, warga yang berada di sekitar kejadian diperintahkan untuk tetap berada di dalam rumah.

Menurut radio nasional Perancis, Presiden Francois Hollande pun kembali ke Paris dari Avignon untuk menggelar pembicaraan darurat di Kementerian Dalam Negeri terkait insiden di Nice ini.

Belum ada kelompok yang mengaku menjadi dalang di balik serangan ini.

Pada 13 November tahun lalu, sebanyak 130 orang tewas dalam teror Paris di kafe, restoran, gedung konser Bataclan, dan stadion sepak bola Stade de France. ISIS mengklaim bertanggung jawab atas serangan.(ria)

foto

Terkait

Foto

Presiden Perancis Sebut Insiden Nice Serangan Teroris

Riau Book- Presiden Perancis, Francois Hollande, menyatakan bahwa serangan di Nice yang menewaskan setidaknya 80 orang tak dapat dimungkiri lagi…

Foto

Presiden Obama Kecam Keras Tragedi di Kota Nice

Riau Book- Presiden AS Barack Obama,mengecam tragedi di kota Nice, Perancis dan menyebutnya sebagai sebuah serangan teroris yang sangat mengerikan.…

Foto

Pemerintah Perancis Pastikan Tak Ada Penyanderaan dalam Teror Truk

Riau Book-Pemerintah Perancis membantah telah terjadi penyanderaan setelah seuah truk menghantam kerumunan orang di kota Nice, Kamis (14/7/2016) malam dan…

Foto

Truk Besar Hantam Kerumunan Orang, 73 Dilaporkan Tewas

Riau Book- Sebuah truk trailer berukuran panjang berwarna putih melaju ke kerumunan yang padat orang di Nice, Perancis, saat berlangsungnya…

Foto

China Protes Resmi atas Pernyataan Australia Terkait Laut China Selatan

Riau Book—China, mengeluarkan protes resmi setelah Australia mengumumkan akan terus menggunakan haknya untuk kebebasan berlayar dan terbang di Laut China…

Foto

Rakyat China Marah, Filipina Segera Kirim Fidel Ramos ke Beijing

Riau Book- Rakyat China 'sangat marah' atas keputusan Mahkamah Arbitrase Internasional (PCA) di Den Haag, Belanda, yang menyatakan klaim China…

Foto

Tak Kuat Menahan Nafsu, Pria Ini Berhubungan Badan dengan Babi

Riau Book- Seorang pria di Portugal diperiksa oleh jaksa setelah keluarganya mengadu bahwa mereka menangkap pria itu karena berhubungan seks…

Foto

Walah Selama Ini Ada Kebocoran Toh Pada PAD Sampah Pekanbaru..??

Riau Book-sepertinya ada hikmah juga ia kasus krisis sampah yang membelit Kota Pekanbaru saat ini, Pemerintah Kota (pemko) jadi sadar…

Foto

Pertama Kali dalam 9 Tahun, Israel Buka Perbatasan Erez ke Jalur Gaza

Riau Book- Pemerintah Israel, mengumumkan akan membuka sebuah pintu perbatasan penting antara Jalur Gaza dan Israel untuk pertama kali dalam…

Foto

Tolak Hillary, Fans Sanders Rencanakan Aksi Kentut Massal

Riau Book-Pendukung garis keras Bernie Sanders menolak keras Hillary Clinton sebagai calon presiden Amerika Serikat. Mereka berencana menggelar aksi protes…

Foto

Jangan Coba-coba Bersuit Kepada Wanita di Kota Ini, Kalau Tak Mau Dipenjara

Riau Book-Bersuit yang dilakukan pria terhadap wanita masuk telah masuk dalam bentuk kejahatan di kota Nottinghamshire di Inggris. Tindakan ini…

Foto

Puluhan Pegawai Ditangkap karena Bolos, Layanan Publik di Kota Ini Terhenti

Riau Book-Sebuah kota kecil Italia terpaksa menghentikan layanan publiknya setelah lebih dari separuh pegawai kota ditangkap karena bolos bekerja. …

Foto

Ditusuk Orang Asing, Pemuda Ini Lanjut Berburu Pokemon

Riau Book-Pemuda asal Oregon, Amerika Serikat bisa dibilang seorang 'pecandu' Pokemon Go. Setelah bertemu dengan orang asing yang tiba-tiba menusuknya,…

Foto

Laut China Selatan, Perairan Menggiurkan Sumber Sengketa 6 Negara

Riau Book- Pada 1947, saat China masih dikuasai Partai Kuomintang pimpinan Chiang Kai Sek, sudah menetapkan klaim teritorialnya atas Laut…

Foto

Perang Semakin Memanas, Jerman Bersiap Evakuasi Warganya dari Sudan Selatan

Riau Book-Pemerintah Jerman berencana untuk mengevakuasi warganya yang berada di Sudan Selatan. Keputusan ini diambil setelah terus meningkatkan tensi di…

Foto

Mengerikan, Usai Unggah Foto ke Instagram, Wanita Ini Jatuh ke Jurang

Riau Book- Malang benar nasib perempuan ini. Bagaimana tidak beberapa menit setelah mengunggah fotonya di Instagram, dia tewas terjatuh ke…

Foto

Ada-ada Saja, Beruang Terjebak di Dalam Mobil Bikin Sibuk Polisi di AS

Riau Book- Polisi memang bertugas untuk melayani masyarakat, tetapi menolong seekor beruang yang terjebak di dalam sebuah mobil mungkin bukan…

Foto

Kuatir Diserang, AS Kirim Puluhan Tentara ke Sudan Selatan Amankan Kedutaan

Riau Book- Amerika Serikat (AS) dilaporkan memperketat keamanan di wilayah Kedutaan Besar mereka di wilayah Sudan Selatan, setelah situasi di…

Foto

Menteri Perang sekaligus Petinggi ISIS Tewas Dibom Irak dan AS

Riau Book- Omar al-Shishani, salah seorang petinggi ISIS dilaporkan tewas dalam serangan udara yang dilancarakan oleh Amerika Serikat (AS) dan…

Foto

Dede Yusuf Minta Menkes ungkap faskes Terlibat Vaksin Palsu

Riau Book-Ketua Komisi IX DPR RI Dede Yusuf meminta Menteri Kesehatan, Nila F. Moeloek, mengungkap fasilitas kesehatan (faskes) dan pihak-pihak…

Pendidikan