Personel Polsek Bandar Sei Kijang Kembali Patroli Karhutla

RIAUBOOK.COM - Personel Polsek Bandar Sei Kijang jajaran Polres Pelalawan kembali melaksanakan patroli untuk mencegah kebakaran hutan dan lahan (Karhutla) ke sejumlah titik lokasi yang dianggap rawan terbakar, di wilayah hukum setempat Sabtu (16/01/2021).

Patroli Karhutla ini dipimpin oleh KSPK III Polsek Bandar Sei Kijang, Aiptu Rahman. Kegiatan kali ini difokuskan dengan menyisir sejumlah lahan di Desa Lubuk Ogung Kecamatan Bandar Sei Kijang.

"Patroli yang kita lakukan ini untuk mencegah dan mengantisipasi terjadinya kebakaran hutan dan lahan di wilayah Kecamatan Bandar Sei Kijang," kata Aiptu Rahman.

Selain melakukan patroli Karhutla, dalam kegiatan ini juga dilakukan penyebaran Maklumat Kapolda Riau tentang larangan membakar hutan dan lahan kepada masyarakat.

"Apabila ada warga yang melihat, mengetahui bahkan menjadi korban karhutla agar segera melaporkan ke Polsek Bandar Sei Kijang. Dan saya mengimbau kepada masyarakat apabila akan membuka lahan pertanian, usahakan jangan dengan cara membakar hutan dan lahan," demikian Aiptu Rahman. (RB)

foto

Terkait

Foto

Skadron Udara 12 Berbagi Kebahagiaan ke Sejumlah Panti Asuhan di Pekanbaru

RIAUBOOK.COM - Sebagai wujud rasa syukur kepada Tuhan Yang Maha Esa, Kesatuan Skadron Udara 12 Lanud Roesmin Nurjadin Pekanbaru mengadakan…

Foto

Polsek Bunut Kawal Distribusi Vaksin Covid-19

RIAUBOOK.COM - Aparat kepolisian dari Polsek Bunut turut andil dalam mengawal vaksin Covid-19 untuk didistribusikan ke sejumlah daerah di Kabupaten Pelalawan.…

Foto

Capaian Liftig Migas Riau Tahun 2020 Melebihi Target

RIAUBOOK.COM - Capaian lifting migas Riau tahun 2020 melebihi target yang telah ditetapkan sebesar 275 ribu barel per hari. Hal…

Foto

Polsek Pangkalan Kerinci Patroli C3 ke Objek Vital

RIAUBOOK.COM - Dalam upaya mengantisipasi tindak kriminal di tengah-tengah masyarakat, Polsek Pangkalan Kerinci jajaran Polres Pelalawan kembali melaksanakan patroli antisipasi…

Foto

Buruh Perkebunan Dibacok Rekan Kerja, Mayat Dibuang ke Parit

RIAUBOOK.COM - Seorang pria berusia 18 tahun inisial PH, harus mendekam dibalik jeruji tahanan polisi setelah menjadi tersangka dalam kasus…

Foto

Polsek Pangkalan Kuras Sosialisasi Pungli di Kantor Samsat

RIAUBOOK.COM - Dalam upaya mengantisipasi terjadinya tindak kejahatan pemerasan dan pungutan liar (Pungli), Polsek Pangkalan Kuras Kamis (14/1/2021) menggelar sosialisasi…

Foto

Menhan Prabowo Serahkan 40 Unit Rantis Maung ke TNI

RIAUBOOK.COM - Menteri Pertahanan (Menhan) Prabowo Subianto telah menyerahkan 40 kendaraan taktis ringan (rantis) Maung kepada TNI. Rantis produksi PT…

Foto

Syekh Ali Jaber Meninggal Dunia

RIAUBOOK.COM - UlamaSyekh Ali Jabermeninggal dunia. Kabar ini dibenarkan Ustadz Yusuf Mansyur di Instagram pribadinya, @yusufmansurnew. "Innaa lillaahi Wa Innaa…

Foto

Rupiah Lesu, Rp14.090 Per Dolar AS

RIAUBOOK.COM - Nilai tukarmata uang rupiahtercatat mengalami pelemahan sebesar 30 poin atau 0,21 persen pada perdagangan pasar spot Kamis (14/1/2021)…

Foto

Kapasitas Maksimal Pesawat 70 Persen Tak Berlaku Lagi

RIAUBOOK.COM - Aturan kapasitas maksimal pesawat udara 70 persen saat ini tidak lagi berlaku. Hal ini menyusul terbitnya Surat Edaran…

Foto

Sopir Diduga Mengantuk, Minibus Seruduk Truk Fuso di Tol Permai

RIAUBOOK.COM - Satu unit minibus dengan nomor polisi (nopol) BM 1730 PM terlibat kecelakaan setelah menyeruduk truk Fuso nopol BK…

Foto

Kobaran Api Lahap Rumah Semi Permanen di Kecamatan Bandar Sei Kijang

RIAUBOOK.COM - Sebuah rumah semi permanen milik Khaidir (75) yang berlokasi di Jalan Lintas Timur Km 34 , Kelurahan Sei…

Foto

Polsubsektor Pelalawan Kembali Imbau Masyarakat Patuhi Prokes

RIAUBOOK.COM - Polsubsektor Pelalawan kembali mengimbau masyarakat di wilayah hukumnya agar mematuhi protokol kesehatan (Prokes). Selasa (12/1/2021). Imbauan tersebut…

Foto

Pemprov Riau Mulai Distribusikan Vaksin Sinovac ke Daerah

RIAUBOOK.COM - Pemerintah Provinsi (Pemprov) Riau, Selasa (12/1/2021) telah mulai mendistribusikan vaksin Sinovac dari gudang penyimpanan UPT Instalasi Obat Dinas…

Foto

KNKT Duga Pesawat SJ-182 Tak Meledak di Udara

RIAUBOOK.COM - Komite Nasional Keselamatan Transportasi (KNKT) menduga pesawat Sriwijaya Air dengan nomor penerbangan SJ-182 tidak meledak di udara sebelum…

Foto

Yustisi Prokes, Polsek Bunut Polres Kembali Disiplinkan Masyarakat

RIAUBOOK.COM - Polsek Bunut, jajaran Polres Pelalawan kembali menggelar operasi yustisi protokol kesehatan (Prokes). Giat ini dilakukan dalam rangka mendisiplinkan…

Foto

Polsek Bandar Sei Kijang Pastikan Kantor Perbankan di Wilayahnya Terapkan Prokes

RIAUBOOK.COM - Polsek Bandar Sei, Polres Pelalawan memastikan bahwa kantor perbankan yang berada di wilayah hukumnya, secara ketat terus menerapkan…

Foto

Harga Sejumlah Komoditas Pangan Alami Penurunan

RIAUBOOK.COM - Pusat Informasi Harga Pangan Strategis (PIHPS), Senin (11/1/2021) mencatat adanya penurunan harga sejumlah komoditas pangan. Harga cabaimerah besar,…

Foto

Presiden Jokowi Evaluasi Subsidi Pupuk, Hasil Dipertanyakan

RIAUBOOK.COM - Presiden Joko Widodo (Jokowi) tak puas dengan hasil pelaksanaan subsidi pupuk untuk sektor pertanian. Dia bahkan mengkritisi soal…

Foto

Tak Kenal Lelah, Begini Polsek Pangkalan Kerinci Jamin Keamanan Masyarakat

RIAUBOOK.COM - Tak ada kata lelah bagi para personel Polsek Pangkalan Kerinci, jajaran Polres Pelalawan dalam upaya melindungi masyarakat di…

Pendidikan