Medikbud Dicap Tak Paham Pendidikan Gegara Kebijakan Kampus Merdeka

RIAUBOOK.COM - Menteri Pendidikan dan Kebudayaan (Mendikbud) Nadiem Makarim dicap tak paham pendidikan lantaran meluncurkan kebijakan Kampus Merdeka yang pada salah satu poinnya membolehkan mahasiswa menukar sistem kredit semester (SKS) dengan kegiatan di luar kampus.

Kritikan itu datang dari Pengamat dunia pendidikan Darmaningtyas. Dia mengatakan institusi pendidikan tinggi di Indonesia terbagi atas universitas, politeknik, institut, dan sekolah tinggi yang memiliki porsi praktik dan teori berbeda.

Menurutnya, kebijakan Kampus Merdeka yang diluncurkan Nadiem pada Jumat (24/1/2020) menyamaratakan semua pola pendidikan di tingkat perguruan tinggi.

"Karena enggak paham pendidikan tinggi, maka diasumsikan semua pendidikan tinggi harus melahirkan manusia pekerja," kata Darmaningtyas, Sabtu (25/1/2020) dilansir dari CNN Indonesia.

Darmaningtyas menjelaskan, penambahan ruang untuk magang tepat jika diberikan kepada politeknik dan institut. Namun tidak pada universitas dan sekolah tinggi yang notabene cenderung mengedepankan teori.

Dia juga menyayangkan kebijakan Kampus Merdeka jika mengusung orientasi pendidikan ke arah dunia kerja.

Sebab, menurutnya Indonesia juga membutuhkan lulusan-lulusan yang punya kemampuan di bidang ilmu pengetahuan.

"Pendidikan nasional akan makin kerdil kalau orientasi studi hanya kerja, kerja, dan kerja. Seharusnya kerja, mikir, dan kerjakan lagi dari yang dipikirkan. Unsur refleksi menjadi penting bagi mereka yang kuliah di universitas yang bertugas mencari kebenaran," jelasnya.

Dia juga mengkhawatirkan pengalihan SKS ke magang dilakukan dengan alasan banyak lulusan perguruan tinggi yang menganggur.

Darmaningtyas menegaskan cara pikir tersebut tidak benar.

"Bahwa isu yang berkembang kemudian banyak sarjana kita menganggur, masalahnya karena jumlah universitas lebih banyak. Harusnya kalau mau melahirkan manusia pekerja, yang diperbanyak politeknik," tuturnya.

Sumber: CNN Indonesia

foto

Terkait

Foto

Petinggi Sunda Empire Dilaporkan ke Polisi Gegara Penyebaran Kabar Bohong

RIAUBOOK.COM - Salah satu petinggi Sunda Empire, Rangga Sasana dilaporkan ke Polda Metro Jaya oleh Pakar Telematika Roy Suryo, Jumat…

Foto

Intelijen CIA Ungkap AS Sengaja Hancurkan Gedung World Trade Center untuk Kuasai Timur Tengah

RIAUBOOK.COM - Kabar mengejutkan, sebuah perusahaan penerbitan di Prancis meminta maaf setelah buku teks sejarah yang beredar di banyak toko…

Foto

Atasi Persoalan Sampah, DLHK Pelalawan Bentuk Tim Reaksi Cepat

RIAUBOOK.COM - Diawal gebrakannya sebagai Kepala Dinas Lingkungan Hidup dan Kebersihan (DLHK) Kabupaten Pelalawan, Eko Novitra langsung mengumpulkan Ketua RT,…

Foto

Cina Bersiap Luncurkan Rudal Nuklir Hancurkan Amerika

RIAUBOOK.COM - Perang dunia ketiga semakin dekat, saat ini militer Cina terus mengembangkan kemampuan teknologi rudal nuklir untuk bisa menyerang…

Foto

Diadukan Monopoli Harga TBS, Legislator Inhu Sidak PKS Mustika Agung

RIAUBOOK.COM - Setelah diadukan masyarakat tentang adanya monopoli harga tandan buah segar (TBS) dan adanya monopoli angkutan TBS serta munculnya bau…

Foto

Tindaklanjuti Kisruh Eksekusi Lahan di Desa Gondai, DPRD Riau Minta Penebangan Sawit Milik Warga Ditunda

RIAUBOOK.COM - Kisruh eksekusi lahan di Desa Gondai, Kabupaten Pelalawan, Riau, terus berlanjut, bahkan DPRD Riau sudah memanggil Dinas Lingkungan…

Foto

Kaban Penghubung Datangi Legislator Asal Riau ke Senayan, Ini yang Dibahas

RIAUBOOK.COM - Kepala Badan Penghubung Provinsi Riau Erisman Yahya mendatangi sejumlah anggota DPR RI asal "Bumi Lancang Kuning" yang bertugas…

Foto

LKPj Gubernur Riau Ditarget Rampung pada Maret 2020

RIAUBOOK.COM - Laporan Keterangan Pertanggungjawaban (LKPj) Kepala Daerah dan Laporan Penyelenggaraan Pemerintah Daerah (LPPD) Tahun 2019 Provinsi Riau ditargetkan rampung…

Foto

Polisi Ciduk Pengedar Sabu di Pelalawan, Barang Bukti 12,18 Gram

RIAUBOOK.COM - Satuan Reskrim Narkoba Polres Pelalawan berhasil menciduk seorang laki-laki berinisial SP (32) warga Jalan Koridor RAPP KM 48…

Foto

Pemkab Pelalawan Akan Kembali Laksanakan Pilkades di Pangkalan Panduk

RIAUBOOK.COM - Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Pelalawan akan kembali menggelar Pemilihan Kepala Desa (Pilkades) di Desa Pangkalan Panduk, Kecamatan Kerumutan. …

Foto

MA Tolak Kasasi Bupati Pelalawan Terkait Pilkades Pangkalan Panduk

RIAUBOOK.COM - Mahkamah Agung telah memberi putusan terkait sengketa Pemilihan Kepala Desa (Pilkades) Pangkalan Panduk, Kecamatan Kerumutan, Kabupaten Pelalawan, antara…

Foto

Rakyat Amerika Dukung Pelengseran Donald Trump

RIAUBOOK.COM, AS - Proses pelengseran Presiden Amerika Serikat, Donald Trump berlanjut lagi, namun kali ini merupakan tahap akhir sidang pemakzulan.…

Foto

11 Pesawat Tempur Rusia Didatangkan, Pertahanan Indonesia Kian Kuat

RIAUBOOK.COM, RUSIA - Pertahanan Indonesia semakin kuat setelah pemerintah memutuskan memesan jet tempur Rusia, Sukhoi SU-35, pada Februari 2018 silam.…

Foto

LAM Riau Minta Hentikan Eksekusi Tanah Batin Palabi di Gondai

RIAUBOOK.COM - Lembaga Adat Melayu (LAM) Riau meminta Dinas Lingkungan Hidup dan Kehutanan (LHK) Provinsi Riau dan PT Nusa Wana…

Foto

Rasa Insecure Dapat Akibatkan Mental Illness Bagi Remaja Dampaknya Fatal

RIAUBOOK.COM, LONDON - Remaja memiliki potensi yang besar untuk mengembangkan generasi selanjutnya, di dalam proses menuju dewasa ini, banyak sekali…

Foto

DPR Ingatkan, Penyederhanaan Birokrasi Perhatikan Kesejahteraan ASN

RIAUBOOK.COM - Komisi II DPR RI mengingatkan agar kebijakan penyederhanaan birokrasi yang saat ini sudah mulai dilaksanakan oleh pemerintah, harus…

Foto

Heboh, Bupati Kampar Tinjau Pelayanan Diskdukcapil

RIAUBOOK.COM - Bupati Kampar Catur Sugeng meninjau pelayanan di Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil (Disdukcapil) Kampar, Jalan Arahaman Saleh, Bangkinang…

Foto

Kejari Pelalawan Gelar Sertijab Kastel dan PB2R

RIAUBOOK.COM - Kejaksaan Negeri (Kejari) Pelalawan menggelar pisah sambut dan serah terima jabatan (Sertijab) Kepala Seksi intelijen (Kastel) Praden K…

Foto

Kementerian PUPR Tawarkan Skema Utang Ke Pemprov Riau

RIAUBOOK.COM - Pihak Kementerian PUPR menawarkan skema utang yang bisa digunakan oleh Pemerintah Provinsi Riau untuk pembiayaan dalam menggesa percepatan…

Foto

Tol Pekanbaru - Dumai Ditargetkan Operasi Sebelum Lebaran 2020

RIAUBOOK.COM - Jalan Tol Trans Sumatera (JTTS) ruas Pekanbaru-Dumai ditarget sudah bisa dioperasikan sebelum libur lebaran 2020 mendatang. Direktur…

Pendidikan