Memiliki Berbagai Produk dengan brand yang Beragam, Inilah 7 Ecommerce Terbaik di Indonesia

Ecommerce atau marketplace untuk belanja online memang sudah menjadi bagian yang tidak bisa dipisahkan dari gaya hidup modern ini. Hanya dengan komputer atau ponsel saja kita sudah bisa membandingkan produk dari segi harga dan kualitasnya.

Dengan fenomena tersebut, membuat pertumbuhan industri ecommerce menjadi pesat dan melahirkan berbagai marketplace besar yang berkompetisi untuk bisa memikat para konsumen. Berikut ini 7 Aplikasi belanja online nomor 1 di Indonesia yang memiliki produk dengan brand yang beragam.

1. Blibli.

Pada urutan pertama ada ecommerce belanja online paling populer di Indonesia bernama Blibli. Marketpalce yang satu ini sudah sukses mencatatkan lebih dari 27 juta pengunjung ke situs dan aplikasinya.

Meski marketplace itu pada umumnya sering dikunjungi wanita, namun berbeda dengan Blibli yang justru 60% pengunjungnya berjenis kelamin pria. Hal tersebut menandakan jika eksistensi Blibli untuk belanja online sangat dipercaya, khususnya bagia yang ingin mencari produk handphone dan elektronik.

2.Shopee.

Awal berdiri di negara tetangga Singapura, saat ini Shopee sudah menjelma menjadi ecommerce terbesar di Indonesia. Menurut survei, alasan konsumen lebih menyukai ecommerce ini karena Shopee menawarkan produk dengan harga yang murah.

Terdapat beberapa kategori yang sering dicari di Shopee ini, mulai dari produk fashion, terutama fashion muslim, produk kecantikan, dan peralatan rumah tangga. Para seller yang menjual produknya di marketplace Shopee juga mendapatkan berbagai fitur yang tentunya sangat bermanfaat, mulai dari asisten penjualan, chat bot, ShopeeLIVE, dan ShopeePaylater.

3.Tokopedia.

Menurut survei, Tokopedia sudah dikunjungi lebih dari 95 juta kali. Maka jangan heran jika ecommerce yang satu ini cukup populer di Indonesia. Alasan utama kenapa banyak konsumen lebih memilih Tokopedia karena tersedianya berbagai pilihan produk yang dibutuhkan.

Di Tokopedia, mayoritas para penjualnya adalah UMKM. Meski begitu, Tokopedia juga menyediakan beberapa fitur untuk bisa mendukung para seller yang berjualan di marketplace ini. Fitur tersebut meliputi, statik toko, broadcast chat, dan keungan yang ditunjukan untuk para seller yang ingin mengembangkan usahanya namun tidak ada modal.

4. Lazada.

Ecommerce terbaik di Indonesia selanjutnya adalah Lazada. Marketpalce yang satu ini sudah dikunjungi lebih dari 40 juta orang. Jika melihat dari survei para konsumen, mereka berasalan jika Lazada sebagai marketplace untuk belanja online ini memiliki reputasi yang sangat baik dan harga produknya yang terjangkau.

5. Bukalapak.

Ecommerce terbaik di Indonesia urutan ke lima ini paling sering dikunjungi belakangan ini. Hadir pada tahun 2010, awal terbentuknya Bukalapak sebagai bentuk wadah daring bagi para pelaku UMKM.

Bukalapak juga sudah berhasil memikat kurang lebih 6 juta pedagang yang menawarkan beragam jenis produk. Sama seperti marketplace sebelumnya, alasan konsumen memilih Bukalapak utnuk belanja online adalan harganya yang murah dan tersedianya beragam produk.

6. Orami.

Orami menjadi ecommerce terbaik yang menjadi incaran para ibu. Orami memang memiliki cara yang berbeda untuk mendekatkan diri dengan konsumennya, dengan fokus kepada orang tua dan anak.

Berbeda dengan marketplace lainnya, Orami hadir dengan model bisnis investor yang melibatkan pengambilan barang secara langsung dari merek dan penjual, kemudian perjualkan oleh Orami itu sendiri.

Singkatnya, penjualan tersebut langsung dilakukan oleh Orami. Marketplace ini juga menyediakan beberapa kategori produk untuk ibu hamil, perabotan kamar bayi, ibu menyusui, perawatan bayi, serta mainan.

7. Bhinneka.

Tahun 1999 menjadi awal perjalanan dari ecommerce Bhineeka dengan fokus hanya menjual produk elektronik saja.

Namun sekarang ini, Bhinneka berkembang dengan kolaborasi bersama beberapa merchant untuk menjual berbagai produk, meliputi keperluan industri, produk otomotif, dan lainnya.

Oleh Irvan


Follow News :Riau|Kampar|Siak|Pekanbaru|Inhu|Inhil|Bengkalis|Rohil|Meranti|Dumai|Kuansing|Pelalawan|Rohul|Berita Riau

Follow News : Riau | Kampar | Siak | Pekanbaru | Inhu | Inhil | Bengkalis | Rohil | Meranti | Dumai | Kuansing | Pelalawan | Rohul | Berita Riau

foto

Terkait

Foto

Memiliki Berbagai Produk dengan brand yang Beragam, Inilah 7 Ecommerce Terbaik di Indonesia

Ecommerce atau marketplace untuk belanja online memang sudah menjadi bagian yang tidak bisa dipisahkan dari gaya hidup modern ini. Hanya…

Foto

KPU Siak Siapkan Lokasi TPS Khusus di RSUD Tengku Rafian

RIAUBOOK.COM - Dalam rangka pelaksanaan Pemungutan Suara Ulang (PSU) pasca putusan Mahkamah Konstitusi (MK) Nomor 073/2025, Komisi Pemilihan Umum…

Foto

Commander Wish Kapolda Riau, Irjen Herry Heryawan, Apa Saja Poinnya?

RIAUBOOK.COM - Polda Riau harus ambil bagian dalam menyukseskan semua upaya pemerintah dalam mewujudkan masyarakat Indonesia yang adil dan…

Foto

Kapolri Tetapkan Status Gugur dan Berikan KPLB Anumerta Terhadap 3 Personel Terbaiknya

RIAUBOOK.COM - Polri menyampaikan duka mendalam atas gugurnya tiga personel terbaik dalam menjalankan tugas sebagai abdi masyarakat di Way…

Foto

Petugas Lapas Tingkatkan Pengawasan, Perketat Pemeriksaan Bahan Makanan Warga Binaan

RIAUBOOK.COM - Sudah menjadi kewajiban setiap petugas pemasyarakatan memberikan pelayanan yang optimal kepada Warga Binaan Pemasyarakatan (WBP). Salah satunya…

Foto

Soal Target Produksi, Gubri Abdul Wahid Gelar Pertemuan dengan Satgas Swasembada Pangan

RIAUBOOK.COM - Gubernur Riau Abdul Wahid menggelar pertemuan dengan Satgas Swasembada Pangan (SSP) Riau untuk membahas pencapaian target produksi…

Foto

SMSI Riau Gelar Buka Puasa Bersama, Luna: Semoga Selalu Kompak

RIAUBOOK.COM - Serikat Media Siber Indonesia (SMSI) Provinsi Riau mengadakan acara buka puasa bersama sekaligus syukuran 8 tahun SMSI di…

Foto

Berkah Ramadan, SDIT Bustanul Ulum Pekanbaru Berbagi Takjil dan Santunan Anak Yatim

RIAUBOOK.COM- Bertepatan pada delapan belas ramadan 1446 H/2025 M, Sekolah Dasar Islam Terpadu (SDIT) Bustanul Ulum Pekanbaru menggelar kegiatan…

Foto

Wagubri Jemput Wamendagri

RIAUBOOK.COM - Wakil Menteri Dalam Negeri (Wamendagri) RI, Ribka Haluk melakukan kunjungan kerja (Kunker) di Provinsi Riau, Selasa (18/3/2025).Kedatangan Wamendagri…

Foto

Bobby Rachmat: Perkuat Regulasi CSR Untuk Masyarakat Bukan Golongan

RIAUBOOK.COM - Pemerintah Provinsi Riau mempertegas peran Corporate Social Responsibility (CSR) dalam mendukung pembangunan daerah melalui regulasi yang lebih…

Foto

Safari Ramadan di Kuansing, Abdul Wahid: Tidak Ada Pemotongan Dana Desa

RIAUBOOK.COM - Gubernur Riau (Gubri) Abdul Wahid menegaskan bahwa tidak akan ada pemotongan dana desa meskipun saat ini Provinsi…

Foto

Pertumbuhan Ekspor Riau Positif pada Februari 2025

RIAUBOOK.COM - Badan Pusat Statistik (BPS) Provinsi Riau mencatat nilai ekspor Riau pada Februari 2025 sebesar US$1.845,64 juta.

Foto

Wagubri Hariyanto Hadiri Tepuk Tepung Tawar Kapolda Riau

RIAUBOOK.COM - Wakil Gubernur Riau (Wagubri) SF Hariyanto menghadiri acara tepuk tepung tawar Kepala Kepolisian Daerah (Kapolda) Riau…

Foto

Safari Ramadan di Inhu, Gubri Abdul Wahid Salurkan Sejumlah Bantuan Masyarakat

RIAUBOOK.COM - Dalam Safari Ramadannya ke Kabupaten Indragiri Hulu (Inhu) Gubernur Riau (Gubri), Abdul Wahid menyalurkan berbagai bantuan sebagai…

Foto

Wagubri Buka Bersama Alumni SMAN 83

RIAUBOOK.COM - Wakil Gubernur Riau (Wagubri) SF Hariyanto menghadiri buka bersama Alumni SMA Negeri 1 Pekanbaru angkatan 83 di…

Foto

Kakorlantas Paparkan Timeline Arus Mudik 2025

RIAUBOOK.COM - Kakorlantas Polri Irjen Agus Suryo Nugroho memaparkan timeline arus mudik 2025.Kakorlantas memperkirakan pergerakan arus mudik…

Foto

Kadivhumas Polri: Rotasi Jabatan untuk Perkuat Kinerja Institusi

RIAUBOOK.COM - Kapolri memimpin langsung upacara serah terima jabatan (Sertijab) sejumlah perwira tinggi Polri di Mabes Polri, Jakarta, pada…

Foto

Polresta Pekanbaru Gelar Jumat Curhat Bersama Masyarakat Payung Sekaki, Apa Saja Keluhan Warga?

RIAUBOOK.COM - Polresta Pekanbaru kembali menggelar program Jumat Curhat sebagai bentuk komunikasi langsung dengan masyarakat untuk menampung aspirasi serta…

Foto

Usai Berbagi Takjil dengan Masyarakat, Polresta Pekanbaru Gelar Buka Puasa Bersama Media

RIAUBOOK.COM - Dalam upaya mempererat hubungan antara kepolisian dan insan pers, Polresta Pekanbaru menggelar kegiatan Buka Puasa Bersama Polri…

Foto

Kapolda Riau Bagikan Takjil dan Buka Bersama dengan Awak Media

RIAUBOOK.COM - Dalam rangka mempererat sinergi antara Kepolisian dan insan pers, Polda Riau menggelar kegiatan Pembagian Takjil dan Buka…

Pendidikan