Idul Adha 1445 H Tahun 2024, Polda Riau Serahkan 32 Sapi Limosin dan 20 Ekor Kambing

RIAUBOOK .COM - Polda Riau menggelar salat iduladha 1445 H di halaman depan Mapolda Riau, Jalan Pattimura, Kota Pekanbaru, Senin (17/6/2024) pagi. Turut hadir dalam salat Iduladha Kapolda Riau Irjen M Iqbal, Wakapolda Riau Brigjen K Rahmadi dan sejumlah Pejabat Utama lainnya.

Seusai menggelar salat, Polda Riau menyerahkan bantuan 32 ekor sapi kurban dan 20 ekor kambing untuk ke sejumlah mesjid di Kota Pekanbaru.

Seluruh sapi tersebut, 4 diantaranya kurban dari Kapolda Riau, 1 ekor sapi dari Wakapolda Riau, 1 Irwasda, 2 Biro SDM, 4 Ditreskrimsus, 1 Ditresnarkoba, 3 Ditlantas, 2 Ditbinmas. Masing-masing satu ekor sali kurban dari Ditpolairud, Biro Logistik, Bid Propam, Dit Intelkam, Ditreskrimum dan Biddokkes. Kemudian di Sat Brimob Polda Riau terdapat 8 ekor sapi kurban.

Pelepasan sapi kurban itu dilepas langsung oleh Kapolda Riau, Irjen M Iqbal dan didampingi oleh Wakapolda Riau Brigjen K Rahmadi serta sejumlah pejabat utama lainnya.

Kapolda Riau, Irjen M Iqbal mengatakan, seluruh sapi kurban tersebut diserahkan ke 22 mesjid, dua musala dan satu ekor sapi disembelih di Mako Brimob. Sementara untuk 20 ekor kambing disembelih di 15 mesjid dan satu ekor kambing disembelih di Mako Brimob Polda Riau.

Selain itu, Polda Riau untuk pertama kalinya melaksanakan pemotongan lima ekor sapi kurban di halaman depan Mapolda Riau.

"Kali ini pertama kali dipotong disini. Sebelumnya kita melaksanakan pemotongan di masjid-masjid. Alhamdulillah tahun ini plPolda Riau mengorbankan 32 ekor sapi dan 20 ekor kambing," kata Irjen Iqbal kepada Beritasatu usai menghadiri salat Iduladha berjamaah di halaman depan Mapolda Riau, Senin (17/6/2024).

Dijelaskan Irjen Iqbal, seluruh dagih hasil kurban tersebut diprioritaskan untuk disalurkan kepada kaum dhuafa, anak yatim piatu, fakir miskin dan sebagian kecil ke internal Polda Riau.

Saya sedikit merubah kebuasaan untuk menjadi lebih baik, tadinya mungkin dipotong fan dibagikan kebanyakan di lingkungan-lingkungan. Tapi hari ini kita bagikan ke fakir yang berhak menerimanya dan ke panti asuhan. Ke asrama-asrama diperkecil presentasenya. Semoga ketauladanan nabi Ibrahim AS menjadi pedoman bagi kita dan niat baik kita diijabah Allah SWT," pungkasnya.

Sebelum penyaluran dan penyembelihan hewan kurban, Polda Riau juga menggelar salat Iduladha 1445 H secara berjamaah yang dihadiri ribuan jemaah. (HMS).

foto

Terkait

Foto

Polda Riau Gelar Lomba Photografi dan Video ILM, Pendaftaran Mulai 25 Juni 2024

RIAUBOOK.COM - Kepolisian Daerah Riau menggelar perlombaan photografi dan video iklan layanan masyarakat. Kegiatan ini Bersempena dengan HUT Bhayangkara Ke…

Foto

Cegah Karhutla di Riau, Pemerintah Lakukan Teknologi Modifikasi Cuaca

RIAUBOOK.COM -Guna menceha terjadinya kebakaran hutan dan lahan di sejumlah wilayah Provinsi Riau. Pemerintah bersama tim satgas terkait melakukan hujan…

Foto

Kapolda Sumsel Hadiri Upacara Pemberangkatan Satgas Pamtas Pasukan Yonif 141/AYJP

RIAUBOOK.COM - Momen sinergitas TNI Polri kembali ditunjukkan Kapolda bersama Pangdam II Sriwijaya selaku pucuk pimpinan di Sumatera Selatan.Hal tersebut…

Foto

Wakapolda Sumsel Bersama Kasdam II Sriwijaya Pimpin Bakti Sosial dan Bakti Kesehatan Alumni Akabri 1994

RIAUBOOK.COM - Alumni Akabri tahun 1994 yang berdinas di Provinsi Sumatera Selatan menggelar bhakti sosial berupa pelayanan kesehatan masyarakat, bertempat…

Foto

Ini Jadwal Agenda Wisata Bakar Tongkang di Bagansiapiapi 2024

RIAUBOOK.COM - Festival Bakar Tongkang bakal kembali digelar. Agenda wisata tersebut, merupakan agenda Kharisma Event Nusantara (KEN) 2024, Kementerian Pariwisata…

Foto

Resmi, Universitas Riau Batalkan Kenaikan Uang Kuliah Tunggal

RIAUBOOK.COam - Setelah adanya persetujuan dari Kemendikbudristek RI, akhirnya Universitas Riau secara resmi membatalkab kenaikan Uang Kuliah Tunggal (UKT).Bagi yang…

Foto

Nakhoda Kapal yang Bawa 70 Ton Kayu Ilegal Ditangkap

RIAUBOOK.COM - Ditreskrimsus Polda Riau menangkap satu unit kapal bermuatan 70 ton kayu olahan ilegal di perairan Kepulauan Meranti. Nakhoda…

Foto

Kombes Jeki Terima Penghargaan dari Pemko Pekanbaru

RIAUBOOK.COM - Kapolresta Pekanbaru Kombes Pol Jeki Rahmat Mustika S.I.K terima penghargaan atas partisipasi Polresta Pekanbaru dalam Penanggulangan Bencana dari…

Foto

Kabar Duka, Seorang Jemaah Haji Riau Meninggal Dunia

RIAUBOOK.COM - Seorang jemaah haji asal Rokan Hilir, Provinsi Riau dilaporkan meninggal dunia.Jemaah haji tersebut atas nama Uminem Sumo Taruno…

Foto

Tim Dokter RS Bhayangkara Polda Sumsel Gelar Bhakti Kesehatan, Berikan Pelayanan 113 Penyandang Disabilitas

RIAUBOOK.COM - Sempena Hari Bhayangkara Ke-78 Tahun 2024 yang akan jatuh pada 1 Juli nanti, Polda Sumsel menggelar aksi sosial…

Foto

Ribuan Jemaah Haji Riau Menuju Padang Arafah

RIAUBOOK.COM – Sekitar 5.328 orang jemaah haji asal Provinsi Riau bersiap untuk menuju Padang Arafah hari ini, Jumat, 14,…

Foto

Enam Orang Diciduk, Kombes Manang: Jangan Main-main dengan Narkoba

RIAUBOOk.COM - Direktur Reserse Narkoba Polda Riau, Kombes Manang menegaskan agar masyarakat jangan main-main dengan narkoba.Baru-baru ini sebanyak enam orang…

Foto

Amalan-amalan Sunah Sebelum Melaksanakan Salat Idul Adha, Apa Saja, Simak Yuk

RELIGI - Tinggal hitungan hari, umat muslim seluruh dunia akan merayakan Hari Raya Idul Adha 1445 H, 2024.Dalam…

Foto

Selama EURO 2024, Pemain Dilarang Dengarkan Musik Pakai Headphone

INTERNASIONAL - Luciano Spalletti memiliki tingkat fokus yang tinggi dalam menjaga kualitas pemain.Pelatih timnas Italia itu sedang menerapkan peraturan yang…

Foto

Libur Idul Adha, Satlantas Polres Siak Jamin Kelancaran Lalulintas Menuju Objek Wisata

RIAUBOOK.COM - Memasuki masa liburan momen perayaan Idul Adha 1445 H, Satuan Lalu Lintas Polres Siak bekerjasama dengan Dinas Perhubungan…

Foto

Idul Adha Sebentar Lagi, Pertamina Jamin Pendistribusian LPG di Riau

RIAUBOOK.COM - Menimbang tingginya kebutuhan masyarakat menjalang perayaan Idul Adha 1445 H, PT Pertamina Patra Niaga Regional Sumatera Bagian Utara…

Foto

ASN Pemko Pekanbaru Sudah Mengumpulkan 26 Ekor Sapi Kurban

RIAUBOOK.COM - Menjelang perayaan Idul Adha 1445 H, Aparatur Sipil Negara (ASN) lingkungan pemerintah Kota Pekanbaru sudah mengumpulkan 26 Ekor…

Foto

Amerika Berhasil Mengalirkan Bantuan ke Gaza

INTERNASIONAL - Pelayaran Siprus ke dermaga sementara yang dibangun Amerika Serikat dihentikan karena cuaca buruk. Ditengah ganasnya gelombang laut, AS…

Foto

Pilkada Serentak 2024, KPU Riau Buka Lowongan Kerja Pantarlih, Minat Silahkan Cek Syaratnya

RIAUBOOK.COM - Menjelang pelaksanaan pilkada serentak 2024, Komisi Pemilihan Umum (KPU) Provinsi Riau membuka lowongan untuk Petugas Pemutakhiran Data Pemilih…

Foto

Perbaikan Jalan di Bengkalis Terus Dilakukan

RIAUBOOK.COM - Menindaklanjuti penegasan Penjabat Gubernur Riau, SF Hariyanto mengenai pembenahan infrastruktur yang merata hingga ke daerah mulai terlihat.Pemerintah Provinsi…

Pendidikan