Sempena HUT ke-66 IDI

Kisah Sartini, Datang dari Lukut Periksa Batuk Pileknya Demi Pengobatan Gratis di Minas

Riaubook - Pagi sekali, Sartini (35) datang dari Lukut kilometer 7, Desa Minas Timur, Kecamatan Minas, Kabupaten Siak, Provinsi Riau ke lokasi pelayanan kesehatan gratis yang digelar oleh ikatan dokter Indonesia (IDI) cabang Siak, Sabtu (11/03/2017).

Saat itu Sartini datang diantar kawannya sambil menggendong anaknya yang masih bayi. Jauh-jauh datang karena ingin memeriksakan sakit batuk pileknya yang sudah ia derita selama tiga hari.

"Saya sudah dapat obatnya. Meskipun sedikit antri, tapi saya puas dan senang dengan pelayanan yang diberikan," tutur istri buruh sawit itu dengan polos, saat dirinya sedang menunggu jemputan dari kawannya.

Sama halnya dengan Sadarina Sihombing (49) warga Minas Jaya, yang ditemui saat antri mengambil obat bersama masyarakat sekitar lokasi bakti sosial tersebut. Wanita paruh baya itu kelihatan sabar menunggu giliran dirinya dipanggil.

Acara pengobatan gratis tersebut berlangsung di gedung serbaguna Datuk Shoai Panjang Janggut, Sabtu (11/03/2017). Tampak ramai masyarakat memadati gedung yang berdiri di depan Puskesmas Minas tersebut.

Wakil Bupati Siak, Alfedri mengapresiasi acara tersebut. Ia pun memberikan ucapan selamat atas hari jadi komunitas dokter itu.

"Sempena hari jadi IDI ke 66, kami mengucapkan tahniah dan sukses, diusia yang sudah lanjut itu tentunya komitmen pelayanan kepada masyarakat semakin baik," kata Wabup Alfedri di awal sambutannya saat membuka Bakti Sosial IDI di Minas.

Selain itu, mantan Camat Minas ini mengajak masyarakat untuk berperilaku hidup bersih dan sehat (PHBS).

"Menjaga kesehatan lebih penting daripada mengobati. Dan jika rakyat sehat tentu rakyat menjadi berkualitas, sehingga terwujud Siak sebagai kabupaten sehat," tutur Alfedri. (RB/Agus)

Follow News : Riau | Kampar | Siak | Pekanbaru | Inhu | Inhil | Bengkalis | Rohil | Meranti | Dumai | Kuansing | Pelalawan | Rohul | Berita Riau

foto

Terkait

Foto

Cegah Penyakit Nyamuk, Wakil Bupati Siak Alfedri Sambangi Rumah Warga Minas Beri Perangkap Jentik

Riau Book - Hengki (40), tak menyangka tiba-tiba rumahnya didatangi rombongan dokter dan Wakil Bupati Siak Alfedri serta Camat Minas…

Foto

Gara-gara Puntung Rokok, Mata Gadis Ini Hampir Buta

Riau Book - Seorang wanita asal Yogyakarta bernama Noor Latfia hampir saja mengalami kebutaan ketika salah seorang pengendara sepeda motor…

Terkait Adeno Virus, Ini Cara Penyebarannya

Riau Book - Sebanyak 88 orang anak di Kota Bengkalis terpapar demam tinggi pasca mandi di kolam renang milik Yudi…

Dinkes Bengkalis Pastikan Akibat Adeno Virus

Riau Book - Penyebab 88 anak di Kota Bengkalis terpapar demam tinggi pasca berenang, Rabu (15/2/2017) lalu, di kolam renang…

Foto

Lanjutkan Aksi Cepat Tanggap, PKPU HI Pekanbaru Berikan Layanan Kesehatan Peduli Banjir Kuansing

Riaubook - Pascabanjir yang melanda Kabupaten Kuantan Singingi (Kuansing) akibat tingginya curah hujan, PKPU HI melakukan aksi layanan kesehatan kepada…

Foto

Sidang Penipuan Calon PTT Diskes Pelalawan," Setiap Pertanyaan Hakim Asril Menjawab Tidak Tahu".

Riaubook - Sidang lanjutan kasus penipuan penerimaan Pegawai Tidak Tetap (PTT) Dinas Kesehatan (Diskes) Pelalawan dengan terdakwa Yulia Fitri kembali…

Foto

Menkes Nila Djuwita F.Moeloek Buka Rapat Kerja Kesehatan Daerah Provinsi Riau 2017 Malam Ini

Riau Book - Menteri Kesehatan (Menkes) Nila Djuwita F.Moeloek beserta rombongan tiba di Bandara SSK II Pekanbaru sore tadi, Jumat…

Foto

Dinas Kesehatan Catat Terdapat 118 Kasus DBD di Pekanbaru, Helda: Lakukan Deteksi Dini

Riaubook - Dinas Kesehatan Kota Pekanbaru mencatat terdapat 118 kasus warga yang terjangkit Demam Berdarah Dengue (DBD) sejak Januari hingga…

  Pemilik Kolam Renang Sebut Air Kolam Terkontaminasi 

Riau Book -Pemilik kolam renang Jalan Kelapapati Darat, Desa Kelapapati, Kecamatan Bengkalis, Kabupaten Bengkalis, Riau, Yudi mengatakan, kolam renang miliknya…

Habis Berenang Terserang Demam, Kata Dokter RSUD Bengkalis Ini Penyebabnya

Riau Book - Sebanyak 35 anak terjangkit demam tinggi dan harus dirawat di RSUD Bengkalis akibat pasca berenang di kolam…

Foto

Telan Balon Agar Langsing, Wanita Ini Habiskan Puluhan Juta

Riaubook - Banyak masyarakat di Indonesia bahkan dunia yang melakukan percobaan untuk menurunkan berat badan. Di antara mereka ada yang…

Foto

Tes Penglihatan Lewat Gambar ini Membantu Ketahui Kepribadian

Riau Book - Manusia satu dengan lainnya memiliki sikap dan kepribadian yang pasti tidak sama, sebagian perfeksionis dan cenderung ambisius…

Foto

Diduga Kaporit Melebihi Ambang Batas, Ada yang Sakit Sehabis Berenang di Bengkalis

Riau Book - Sebuah kolam renang milik pribadi warga Jalan Kelapapati Darat, Desa Kelapapati, Kecamatan Bengkalis, Riau, memakan korban, bahkan…

Foto

Kasihan, Calon Kepala Daerah yang Kalah Terancam Alami Gangguan Jiwa

Riau Book - Pakar psikologi dari Universitas Negeri Makasar Basti Teteng beberapa waktu lalu mengungkap para calon kepala daerah yang gagal…

Foto

Waduh, Layanan Spa Sampai Pembekuan Kelamin demi Kepuasan Birahi

Riau Book - Ini kabar yang tak lazim, tempat-tempat perawatan tubuh dan spa di Inggris menawarkan perawatan pembekuan organ vital…

Foto

Efek Negatif Memanggil Anak Pintar

Riau Book - Hal ini sering kita temukan di sekitar kita. Ketika seseorang yang memiliki kebiasaan memanggil anak pintar. Sepintas…

Foto

Buntut Uang Sogokan Agar Lulus PTT Membawa Yulia ke Terali Besi

Riaubook - Kasus dugaan penipuan yang dilakukan Yulia Fitri salah seorang PNS dilingkungan Diskes Kabupaten Pelalawan, terkait penerimaan Pegawai Tidak…

Foto

Februari Telah Tiba, Dapatkan Vitamin A Gratis di Posyandu atau Puskesmas Terdekat!

Riaubook - Selain dikenal sebagai bulan kasih sayang, bulan Februari juga dikenal sebagai bulan Vitamin A, dimana seluruh anak yang…

Foto

Temui BPJS Kesehatan, Bupati Siak Syamsuar Minta Beri Pelayanan Terbaik Kepada Masyarakat

Riau Book - Bupati Siak H Syamsuar bersama Pimpinan BPJS Kesehatan Divre ll Wilayah Sumatra Hidayat melakukan pertemuan terkait pembicaraan…

Foto

Manfaat Tersenyum dan Tertawa bagi Kesehatan

Riau Book - Tersenyum dan tertawa dua hal ini sering kita lakukan dalam keseharian. Bisa membuat hati bahagia. Banyak orang…

Pendidikan