Musdes Menjadi Keharusan, Herlina : Demi Pembangunan Desa yang Merata

Riau Book - Herlina Wahyu Ningsih, Kepala Bidang Pemberdayaan Badan Pemberdayaan Masyarakat dan Pemerintahan Desa (Bapemaspemdes) Indargiri Hulu (Inhu) menilai, Musyawarah Desa (Musdes) sudah menjadi keharusan bagi setiap untuk melaksanakannya.

Langkah ini bertujuan untuk membangun pedesaan secara merata dan memberikan pengaruh besar bagi masyarakat secara luas.

Ketetapan Musyawarah Desa ini juga diatur dalam Undang-undang nomor 6 tahun 2014 dan Peraturan Menteri nomor 2 tahun 2015.

Di dalam musdes yang dilaksanakan oleh Badan Permusyawaratan Desa (BPD), masyarakat mengirimkan perwakilannya untuk menyampaikan aspirasi terkait pembangunan di desa tersebut. Aspirasi itu juga nantinya dimasukan ke dalam Rencana Kerja Pemerintah (RKP) Desa.

"Kalau kita mengacu pada Peraturan Menteri nomor 114 tahun 2014 tentang pembangunan desa maka setiap desa harus melaksanakan musdes," ujar Herlina, Minggu (4/9/16).

Menurut Herlina hal ini juga sudah disosialisasikan ke seluruh desa melalui kecamatan.Selanjutnya Herlina menyampaikan setiap desa diberikan waktu hingga akhir Bulan September 2016 untuk melaksanakan musdes. Setelah aspirasi dari masyarakat desa sudah terkumpul, maka akan dimasukan ke dalam APBDes 2017.

Herlina menyampaikan APBDes tersebut harus selasai paling lambat pada bulan Oktober 2016. Herlina menyampaikan dengan dilakukannya Musdes maka pembangunan desa dengan menggunakan dana ADD atau sumber lainnya bisa dilaksanakan secara merata.

Sementara itu, Desa Sungai Raya melakukan musdes perdana. Hal ini sesuai dengan yang disampaikan oleh Kepala BPD Sungai Raya, Dwi Prasetyo. Prasetyo mengungkapkan bahwa musdes yang dilaksanakan diharapkan mampu menjadi dasar pijakan untuk melaksanakan pembangunan desa.

"Kita berharap, masyarakat bisa memberikan usulan untuk ditampung. Sehingga kita bisa menentukan prioritas dalam melakukan pembangunan desa," ujar Prasetyo.

Pada kesempatan itu, Kades Sungai Beringin Suwito juga menegaskan agar setiap perwakilan masyarakat desa yanh hadir pada musdes Sungai Beringin mengerti soal kebutuhan masyarakat. Sehingga setiap usulan yang disampaikan merupakan prioritas pembangunan.

Sementara itu Pujiono, salah satu perwakilan BPD juga mengharapkan melalui musdes yang dilaksanakan bisa menunjang transparansi penggunaan dana desa.

Pujiono menegaskan musdes tersebut akan menjadi agenda rutin untuk dilaksanakan setiap tahun di Desa Sungai Beringin. Musdes yang dilaksanakan di SDN 012 Sungai Beringin itu dihadiri 90 orang yang terdiri dari unsur RT, RW, kepala dusun, serta perwakilan kelembagaan masyarakat lainnya.(RB/MC)

Follow News : Riau | Kampar | Siak | Pekanbaru | Inhu | Inhil | Bengkalis | Rohil | Meranti | Dumai | Kuansing | Pelalawan | Rohul | Berita Riau

foto

Terkait

Foto

Lantik 13 Penghulu di Rokan Hilir, Ini Pesan Suyatno

Riau Book - Bupati Rokan Hilir (Rohil) H. Suyatno Amp melantik gelombang pertama 13 Datuk penghulu terpilih di Kecamatan Tanah…

Foto

Kasus DBD di Bengkalis Terus Meningkat, Ini Langkah Jitu Pemerintah

Riau Book - Kasus penderita deman berdarah dangue (DBD) di kabupaten Bengkalis, Riau terus mengalami peningkatan. Terpantau sejak bulan Juli…

Foto

Jelang HUT Rohil Ke 17, Seluruh Kecamatan Menggelar Syukuran

Riau Book - Bupati Rokan Hilir, H Suyatno menegaskan agar seluruh kecamatan di Kabupaten Rokan Hilir mengadakan syukuran. Semua ini…

Foto

Anggaran Menurun, ASN Meranti Diminta Bekerja Sungguh-sungguh

Riau Book - Wakil Bupati Kepulauan Meranti, Drs H Said Hasyim menegaskan bahwa seluruh Aparatur Sipil Negara di lingkungan SKPD…

Foto

Masyarakat Keluhkan Jalan Menuju Jembatan Sungai Kerinci

Riau Book - Masyarakat mengeluhkan kondisi jalan menuju jembatan Sungai Kerinci, Pelalawan, Riau yang mulai rusak. Sejumlah ruas jalan terdapat…

Foto

Wah...Di Pemprov Riau Mulai Muncul Pegawai Mosi Tak Percaya Pimpinan SKPD

Riau Book - Beragam mosi tak percaya pegawai terhadap pimpinann SKPD mulai muncul di lingkungan Pemprov Riau. Menyikapi kondisi tersebut,…

Horee, Penyuluh Pertanian di Bengkalis Jadi CPNS

Riau Book — 11 dari 39 tenaga harian lepas-tenaga bantu (THL-TB) di Kabupaten Bengkalis berpeluang menjadi CPNS, Sabtu (3/9/2016). …

Foto

Usail Melantik Eselon III dan IV, Bupati Amril : Jangan Hanya Nongkrong di Warung Kopi

Riau Book - Bupati Bengkalis Amril Mukminin menegaskan, Aparatur Sipil Negara dan pejabat pemerintahan jangan hanya menghabiskan waktu d warung…

Foto

Ini Langkah Pemprov Riau Atasi Penundaan DAU, PNS pun Tak Perlu Khawatir

Riau Book - Pelaksana tugas (Plt) Kepala Badan Perencanaan dan Pembangunan (Bappeda) Riau, Rahmad Rahim menegaskan penundaan penyaluran Dana Alokasi…

Foto

Wachyu Terkesan dengan Lezatnya Ikan Terubuk

Riau Book - Letkol Arh Wachyu Dwi Haryanto mengakhiri masa tugasnya sebagai Komandan Distrik Militer (Dandim) 0303/Bengkalis.Banyak kesan dan kenangan…

Foto

Realisasi Fisik dan Keuangan Dinas Bina Marga Berselisih Jauh, Tapi Sudah Dapat Lampu Kuning

Riau Book - Realisasi fisik dan realisasi keuangan di Dinas Bina Marga mengalami selisih yang besar. Realisasi fisik saat ini…

Foto

Realisasi Dinas Bina Marga Tidak Bisa 100 Persen, Akibat Ada Proyek Tertunda Pengerjaannya

Riau Book - Dinas Bina Marga memperkirakan realisasi anggarannya tahun ini tidak akan mencapai 100 persen akibat adanya dua proyek,…

Dishubkominfo Bengkalis Apresiasi Desa Bangun Jaringan Internet

  Riau Book - Dinas Perhubungan, Komunikasi dan Informasi  (Dishubkominfo)  Kabupaten Bengkalis mendukung desa-desa di Negeri Junjungan yang berinisiatif membangun…

Foto

Wahid Sorot Target 500 Km Jalan Baru Kepala Daerah Riau 2014-2019

Riau Book - Anggota Komisi D DPRD Riau yang membidangi masalah infrastrktur, Abdul Wahid menyoroti Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah…

Foto

Selangkah Lagi, Jembatan Siak IV Akan Dilanjutkan Pembangunannya

Riau Book - Kelanjutan pembangunan Jembatan Siak IV dipastikan bisa dimulai setelah adanya MoU antara Pemerintah Provinsi Riau dengan Dewan…

Foto

Wow...40 Persen Jalan Provinsi di Riau Diyakini Rusak

Riau Book - Anggota DPRD Riau Abdul Wahid menyoroti kinerja Pemprov Riau, khususnya Dinas Bina Marga, terkait perbaikan jalan provinsi…

Foto

Kenaikan Status di Tunda, BNK Dumai Hanya Dapat Angin Surga

Riau Book- Badan Narkotika Kota (BNK) hanya mendapatkan angin surga untuk naik status, pemerintah pusat menunda perubahan status menjadi Badan…

Foto

Mendagri Beri Batas Akhir, Kunjungan Warga Membludak ke Disdukcapil Dumai

Riau Book-Kurang sebulan pemerintah menutup data akhir penutupan perekaman Elektronik Kartu Tanda Penduduk (E-KTP), masyarakat mulai membludak kunjungi Dinas Kependudukan…

Foto

Reuni Faperika Unri Sejalan Dengan Poros Kemaritiman

Riau Book- Pelaksanaan Reuni Akbar dan Kongres Alumni Fakultas Perikanan dan Ilmu Kelautan Universitas Riau (Faperika Unri) semakin dekat.

Foto

Said Hasyim Berharap Meranti Sebagai Kawasan Niaga yang Maju

Riau Book - Kabupaten Kepulauan Meranti, Riau secara geografi memiliki letak yang sangat strategis. Salah satu keuntungannya adalah wilayah ini…

Pendidikan