Ini Serunya Kemah Saka Wira Kartika Bersama TNI di Danau Rusa

RIAUBOOK.COM - Memasuki hari kedua Perkemahan Saka Wira Kartika di Danau Rusa, Kecamatan XIII Koto Kampar, para peserta kemah diajarkan berbagai ilmu dan pengetahuan dasar untuk bertahan hidup di alam, Jumat (19/7/2019).

Para peserta yang terdiri dari puluhan regu Pramuka ini, mendapat pembekalan langsung dari sejumlah prajurit TNI jajaran Kodim 0313/KPR.

Babinsa Koramil 07/Kampar, Serda Irian Azwir, dalam materinya memberikan pembekalan Survival (bertahan hidup di alam bebas).

"Latihan survival akan mengajarkan seorang Pramuka yang bisa hidup mandiri, bertahan diri di saat kesulitan, menjaga diri saat berada di hutan, dan bisa menghadapi hewan buas," kata Serda Azwir.

Seseorang yang bisa survival, demikian Serda Azwir, akan mudah menghadapi segala sesuatu, karena ia telah diajarkan bagaimana caranya tentang menghadapi kehidupan yang sebenarnya.

Selain pembekalan tentang survival, TNI juga mengajarkan tentang penggunaan kompas yang sangat dibutuhkan dalam menentukan navigasi atau penunjuk arah.

Salah satu prajurit TNI yang mengajarkan materi tersebut adalah Serka Suhaimi, Babinsa Desa Kepau Jaya Koramil 06/SH.

Pembekalan penggunaan kompas, demikian Serka Suhaimi, bertujuan agar para peserta kemah Saka Wira Kartika tahu dan mengerti bagaimana penggunaan dan cara kerja penunjuk arah mata angin tersebut, sebagai kebutuhan.

Serka Suhaimi memulai materi dengan memberi orientasi dalam menentukan "Utara Sebenarnya" hingga bergerak dengan menggunakan kompas yang terbagi dalam penggunaan siang dan malam.

Antusiasme serta keingintahuan yang cukup besar dari para Pramuka Saka Wira Kartika Kodim 0313/KPR itu, menjadi energi tersendiri bagi Serka Suhaimi memberi ilmu yang dimilikinya.

Dengan penuh semangat, ia menjelaskan dan memberi kesempatan kepada para peserta untuk mencoba dan mempraktekkan bagaimana penggunaan kompas yang baik dan benar.

"Mudah-mudahan pembekalan ini bermanfaat kepada para anggota Pramuka Saka Wira Kartika untuk tetap semangat melaksanakan kegiatan latihan di Danau Rusa," kata dia.

Ditempat terpisah, Kasdim 0313/KPR Mayor Inf Gunawan Nurbathin, menyampaikan dasar penyelenggaraan perkemahan tersebut, merupakan wujud pengembangan pengetahuan, ketrampilan dan pengabdian TNI kepada masyarakat.

Kegiatan yang berlangsung sejak 18-21Juli 2019 ini, merupakan salah satu sasaran kegiatan non fisik yang dilakukan TNI dalam mensukseskan TMMD Ke-105 Kodim 0313/KPR. (RB/Dwi)

foto

Terkait

Foto

Disdik Riau akan Zonasikan Guru SMA

RIAUBOOK.COM - Dinas Pendidikan (Disdik) Provinsi Riau akan melakukan pemetaan dan menerapkan sistem zonasi untuk guru tingkat SMA di wilayah…

Foto

TMMD Ke-105, TNI Juga Sosialisasikan Program KB di Rohul

RIAUBOOK.COM - Selain melaksanakan pekerjaan-pekerjaan fisik seperti pembangunan jalan, dalam rangka TMMD Ke-105 Kodim /KPR, TNI juga melaksanakan kegiatan nonfisik,…

Foto

'Jumat Bersih', Koramil 07/Kampar dan Warga Gotong Royong Bersihkan Jalan Desa

RIAUBOOK.COM - Sejumlah personel TNI Koramil 07/Kampar yang berada di wilayah Kodim 0313/KPR bersama warga Desa Tanjung Rambutan, Kecamatan Kampar,…

Foto

Boing Sudah Tanggung Rugi 4,9 Miliar USD Akibat Larangan Terbang 737 Max

RIAUBOOK.COM - Boing harus menanggung rugi sebesar 4,9 miliar USD atau sekitar Rp68 triliun akibat sanksi larangan terbang yang diterapkan…

Foto

Sambut HBA Ke-59, Kejari Pelalawan Gelar Baksos

RIAUBOOK.COM - Dalam rangka memperingati Hari Bakti Adhyaksa (HBA) ke-59 yang jatuh pada tanggal 22 Juli 2019, Kejaksaan Negeri (Kejari)…

Foto

Memasuki Tahap Perataan Material Jalan, Satgas TMMD Ke-105 Kodim 0313/KPR Libatkan Alat Berat

RIAUBOOK.COM - Pengerjaan pengerasan jalan selebar 5 meter dengan panjang 8,5 Km di Desa Balung, Kecamatan XIII Koto Kampar yang…

Foto

Lewat Perkemahan Saka Wira Kartika, Dandim 0313/KPR Dorong Generasi Muda Kembangkan Daerah

RIAUBOOK.COM - Sebagai wujud pengembangan pengetahuan, keterampilan dan pengabdian kepada masyarakat dalam menyukseskan TMMD Ke-105 di wilayah Kabupaten Kampar, Kodim 0313/KPR…

Foto

Pemprov Riau Belum Bisa Beri Gambaran Terkait Besaran APBD-P 2019

RIAUBOOK.COM - Pemerintah Provinsi (Pemprov) Riau masih belum dapat memberi gambaran berapa besaran Anggaran Pendapatan Belanja Daerah Perubahan (APBD-P) 2019.…

Foto

Pimpin Apel Lintas Sektoral, Danramil 05/Kampar Ajak Tingkatkan Pelayanan Publik

RIAUBOOK.COM - Komandan Koramil (Danramil) 05/Kampar, Mayor Inf. Arh Gunawan memimpin langsung Apel Lintas Sektoral yang melibatkan pihak kepolisian, pemerintah…

Foto

Karya Bhakti Jambanisasi, Koramil 05/Kampar Mudahkan Warga Miskin 'Buang Air'

RIAUBOOK.COM - Personel TNI dari Koramil 05/Kampar Kiri hingga saat ini telah berhasil membangun tiga jamban dari tujuh jamban yang…

Foto

Perkemahan Pramuka Saka Wira Kartika Kodim 0313 /KPR Dibuka Hari Ini

RIAUBOOK.COM - Perkemahan Pramuka Saka Wira Kartika Kodim 0313 /KPR yang mengusung tema "Perkemahan Wisata dan Budaya Pramuka" secara resmi…

Foto

TMMD Ke-105 Kodim 0313 KPR, Warga dan TNI Bangun Pondasi Musala di Rohul

RIAUBOOK.COM - Masyarakat dan TNI saling gotong royong, secara sewadaya mulai membangunan Musala berukuran, di Dusun Sei Saran, Desa Kabun,…

Foto

Prajurit TNI Belajar Buat Minyak Serai, Ini Khasiatnya

RIAUBOOK.COM - Selain untuk campuran bumbu masak ternyata masih banyak manfaat lain dari tanaman Serai, diantaranya bisa untuk aromaterapi, obat…

Foto

TMMD Ke-105 di Kampar, Nenek 72 Tahun Ke Prajurit: Mudah-mudahan TNI Lebih Dicintai oleh Rakyat

RIAUBOOK.COM - Satuan Tugas (Satgas) TNI Manunggal Masuk Desa (TMMD) Ke- 105 Kodim 0313/KPR memiliki cara tersendiri untuk meraih simpati…

Foto

Pelda Erizal Selipkan Cerita Heroik Prajurit TNI saat Isi Materi Bela Negara di SMAN 5 Tapung

RIAUBOOK.COM - Cerita tentang aksi-aksi heroik sebagai prajurit TNI saat bertugas dalam operasi tempur, diselipkan Babinsa Karya Indah, Pelda Erizal…

Foto

Ngabalin Menangis

RIAUBOOK.COM, JAKARTA - Pendukung Jokowi-Amin, Ali Mochtar Ngabalin, menangis dengan suara bergetar karena ingin mengajak kader muda dari Partai Keadilan Sejahtera…

Foto

Lomba Festival Gapura Cinta Negeri Tingkat RW Meriahkan HUT RI, Ini Syarat dan Hadiahnya

RIAUBOOK.COM - Menyambut hari ulang tahun ke-74 kemerdekaan Indonesia, Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) bekerja sama dengan Kementerian Sekretariat Negara (Kemensetneg)…

Foto

Lho, Menteri Keuangan Sri Mulyani Dituntut Ratusan Juta Sama Pengamen

RIAUBOOK.COM, JAKARTA - Kabar mengejutkan, kelompok pengamen jalanan memuntut Polda Metro Jaya dan Kementrian Keuangan (Kemenkeu) yang dipimpin oleh Sri…

Foto

Belum Ada Waktu Pasti untuk Serah Terima Gedung Mapolda Riau

RIAUBOOK.COM - Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (PUPR) Provinsi Riau masih belum bisa memastikan kapan hibah Gedung Mapolda Riau…

Foto

Wow, Pramugari Kalau Mau Terbang Harus 'Layani' Direksi Maskapai Dulu

RIAUBOOK.COM, JAKARTA - Cerita soal pramugari yang dipaksa melayani bos direksi penerbangan menghebohkan dunia penerbangan nasional. Kasus ini dibongkar Pengacara Hotman…

Pendidikan