Rangkaian HUT ke-7 Tahun, SMSI Riau Gelar Workshop ''Publisher Rights' Bareng Ketua Dewan Pers

Rangkaian HUT ke-7 Tahun, SMSI Riau Gelar Workshop ''Publisher Rights' Bareng Ketua Dewan Pers

Ist

RIAUBOOK.COM - Rangkaian Hari Ulang Tahun (HUT) ke-7 Serikat Media Siber Indonesia (SMSI) pada 7 Maret lalu, SMSI Riau mengadakan workshop yang akan mengangkat tema ''Publisher Rights'' Senin, 29 April 2024, di Gedung Pustaka Soeman HS Provinsi Riau, Jalan Cut Nyak Dien, Pekanbaru.

Agenda diskusi itu diikuti seluruh pengurus dan anggota SMSI Provinsi Riau, dengan menghadirkan narasumber Ketua Dewan Pers serta wartawan senior Wina Armada.

Plt Ketua SMSI Riau Luna Agustin mengatakan, pada kegiatan workshop ini pesertanya dibatasi hanya 50 orang saja.

''Workshop akan membahas tentang Perpres Publisher Rights yang hingga kini masih memunculkan pro kontra di kalangan pers,'' ungkap Luna Agustin didampingi Sekretaris Zulmiron dan Ketua Panitia Alseptri Ady kepada Klikmx.com, Rabu (4/24/2024).

Sementara sebagai narasumber, kata Luna, yakni Ketua Dewan Pers Ninik Rahayu, praktisi media yang juga wartawan senior Wina Armada dan Dewan Pakar SMSI Pusat, serta Kadis Kominfotik Riau Ikhwan Ridwan.

''Kita harapkan dari diskusi ini, perusahaan media online ini bisa menyikapi perpres publisher rights dan mendapatkan pencerahan bagaimana masa depan media dan khususnya media online,'' pungkas Luna.

Tema "publisher rights" diangkat karena perpres ini memang masih debatable di kalangan tokoh pers, karena lahirnya perpres ini diduga menguntungkan kelompok tertentu, dan akan membatasi ruang gerak pers.

"Kita harapkan nara sumber yang hadir mampu menjelaskan semua tentang perpres ini, apakah memang semata bertujuan untuk mengatur ekosistem jurnalisme di Indonesia," demikian Luna. (rls)

foto

Terkait

Foto

RER Diskusi dengan Mahasiswa dari 4 Universitas, Temanya "Sinergi Energi Bangun Riau"

RIAUBOOK.COM - Gerakan Reformasi Energi Riau atau RER menggelar diskusi dengan puluhan mahasiswa dari empat universitas di Provinsi Riau dengan…

Foto

Pj Gubernur SF Hariyanto Realisasikan Perbaikan Jalan Ahmad Yani Pekanbaru

RIAUBOOK.COM - Penjabat (Pj) Gubernur Riau, SF Hariyanto, merealisasikan perbaikan sejumlah jalan di Pekanbaru termasuk Jalan Ahmad Yani yang memang…

Foto

Pekanbaru Banjir, Kabupaten di Riau Kebakaran Lahan di 126 Titik

RIAUBOOK.COM - Kota Pekanbaru sebagai pusat pemerintahan Provinsi Riau dalam satu pekan terakhir dilanda hujan deras yang menyebabkan sejumlah kawasan…

Foto

Ribuan Kendaraan Antre di Roro Bengkalis

RIAUBOOK.COM - Hari akhir arus balik pada Sabtu (20/4/2024) terpantau ada ribuan kendaraan roda dua dan roda empat mengantre di…

Foto

Pj Sekda Imbau BUMD Sinergi Kelola Rest Area Tol Permai

RIAUBOOK.COM - Penjabat (Pj) Sekretaris Daerah Provinsi (Sekdaprov) Riau, Indra mengimbau agar Badan Usaha Milik Daerah (BUMD) Provinsi Riau…

Foto

UIR Kukuhkan 3 Guru Besar, Rektor: Husnul Kausarian Jadi Guru Besar Teknik Geologi Pertama di Sumatera

RIAUBOOK.COM - Universitas Islam Riau (UIR) akan mengukuhkan tiga Guru Besar dan Prof. Dr. Husnul Kausarian, M.Sc., Ph.d., menjadi Guru…

Foto

Para Tokoh Kampar Bentuk HIMAKAS Satukan Masyarakat Kampar Serumpun

RIAUBOOK.COM - Puluhan tokoh Riau asal Kabupaten Kampar bersepakat membentuk Himpunan Masyarakat Kampar Serumpun (HIMAKAS) untuk menyatukan masyarakat Kampar (serumpun)…

Foto

Israel Serang Iran

RIAUBOOK.COM - Peperangan dunia, dilaporkan Israel baru saja menyerang Iran. Serangan ini terjadi setelah Iran melancarkan serangan pembalasan…

Foto

Ini Kesalahan Umum Dalam Praktik CSR, Jefry Noer Ingatkan Perusahaan di Riau

RIAUBOOK.COM - Ada banyak persoalan dalam penyaluran Program Corporate Social Responsibility (CSR) oleh perusahaan-perusahaan di Riau sehingga terkesan masih belum…

Foto

Kepala BNPB Pimpin Rakor Penanganan Erupsi Gunung Ruang, Letjend Suharyanto: Keselamatan Masyarakat Prioritas

SULUT, RIAUBOOK.COM - Kepala BNPB memimpin langsung rapat koordinasi (Rakor) penanganan erupsi Gunung Ruang di Kabupaten Sitaro, Sulawesi Utara, Kamis…

Foto

Aktivitas Bandara SSK II Padat, 154 Penerbangan

RIAUBOOK.COM - Aktivitas di Bandar Udara Sutan Syarif Kasim II Pekanbaru terpantau padat, tercatat sebanyak 154 pergerakan pesawat baik lepas…

Foto

Duh, Lebaran THR Malah Ditunda

RIAUBOOK.COM - Sebanyak 33 laporan mengenai penundaan pembayaran Tunjangan Hari Raya (THR) yang dilakukan oleh perusahaan-perusahaan di Riau telah diterima…

Foto

Lapas Kelebihan Tahanan, Ribuan Napi Riau Dapat Remisi

RIAUBOOK.COM - Dilaporkan ada sebanyak 8.933 narapidana dan anak binaan mendapatkan remisi khusus Hari Raya Idhul Fitri 1445 H, Rabu…

Foto

Tol Sumatera Padat, Sudah 313.800 Kendaraan Melintas

RIAUBOOK.COM - Volume lalu lintas yang melintasi Jalan Tol Trans Sumatera (JTTS) terus mengalami peningkatan selama arus mudik Lebaran 1445…

Foto

Fatir Sudah Ditemukan

RIAUBOOK.COM - Petugas SAR dan tim gabungan berhasil menemukan korban yang sebelumnya dinyatakan hilang tenggelam saat berenang di Sungai Siak,…

Foto

Seorang Anak Hilang di Sungai Siak

RIAUBOOK.COM - Petugas Badan SAR Nasional (BaSARNas) Pekanbaru telah meberima laporan seorang anak tenggelam di Sungai Siak, Kelurahan Tirta Siak,…

Foto

Pj Gubernur Tinjau Posko Mudik Lebaran, Ini Solusi Terdepan

RIAUBOOK.COM - Penjabat (Pj) Gubernur Riau SF Hariyanto di dampingi Kepala Kepolisian Daerah (Kapolda) Riau, Irjen Pol Mohammad Iqbal beserta…

Foto

Tips Aman Saat Mudik Lebaran, Ini Imbau Pj Gubernur Riau

RIAUBOOK.COM - Sebelum menjalankan mudik atau pulang kampung jelang Lebaran, sebaiknya menitipkan rumah kepada tetangga atau petugas jaga yang ada…

Foto

Pejabat Riau Dilarang Bawa Kendaraan Dinas Pulang Kampung, SF Hariyanto: Itu Salahi Aturan

RIAUBOOK.COM - Penjabat (Pj) Gubernur Riau (Gubri), SF Hariyanto mengingatkan kepada pejabat eselon II dan III di lingkungan Pemprov Riau…

Foto

Pemuda Pancasila Demo Muflihun Lagi, Taufik Minta Aparat Audit Anggaran 'Bengkak'

RIAUBOOK.COM - Ratusan massa dari Komando Inti Mahatidana (KOTI) MPW Pemuda Pancasila (PP) Riau kembali menggelar aksi demonstrasi…

Pendidikan