Sekda Sanggah Pernyataan Anggota Dewan yang Mengatakan Dumai dan Bengkalis Tidak Dapat Anggaran Kesehatan pada APBD Riau 2018

RIAUBOOK.COM - Merasa tidak ditanggapi dengan baik oleh pimpinan sidang Wakil Ketua DPRD Riau Sunaryo, Muhammad Adil akhirnya memutuskan untuk walk out pada Sidang Paripurna persetujuan anggaran pendapatan belanja daerah (APBD) 2018.

"Memang memenuhi mandatori (10 persen APBD untuk kesehatan-red), tapi pertanyaan kita itu, mengapa Dumai dan Bengkalis itu tidak dianggarkan untuk bantuan kesehatan?," kata Adil, seusai keluar dari ruangan siding Paripurna, di Gedung DPRD Riau, Rabu malam (29/11/2017).

Menurutnya, kedua daerah tersebut juga telah mengusulkan proposal untuk bantuan keuangan, bahkan di Komisi V (Komisi E) dirinya juga sudah mempertanyakan hal tersebut kepada Badan Anggaran (Banggar) DPRD Prov. Riau.

Menanggapi hal tersebut, Sekda Provinsi Riau Ahmad Hizaji mengatakan bahwa tidak adanya anggaran kesehatan untuk Dumai dan Bengkalis adalah tidak benar.

"Saya pikir juga memang tidak benar, karena di Dinas Kesehatan sendiri itu, terutama yang menyangkut belanja untuk orang miskin PBI namanya, untuk iuran itu, tetap seluruh kabupaten sama mendapatkan untuk penduduk miskin sesuai jumlah yang ada," jelas Sekda kepada RiauBook.com usai menghadiri Paripurna di kantor DPRD Riau.

Menurut Sekda, Kalaupun ada bantuan belanja keuangan, hal tersebut merupakan prosedur, yang dalam hal ini sebenarnya cendrung diberikan oleh Pemprov.

"Kalau itu prosedural, saya pikir tidak ada masalah, toh dibahas dari RKPD, dari Komisi, dari Banggar, kan semua dibahas, pastilah ada," demikian Sekda. (RB/Dwi)

Follow News : Riau | Kampar | Siak | Pekanbaru | Inhu | Inhil | Bengkalis | Rohil | Meranti | Dumai | Kuansing | Pelalawan | Rohul | Berita Riau

foto

Terkait

Foto

Lurah Terlibat Narkoba, Wakil Ketua DPRD Siak Minta ASN dan Honorer di Tes Urine

RIAUBOOK.COM - Menanggapi tertangkapnya ASN di lingkungan Pemkab Siak yang merupakan salah seorang lurah di Kecamatan Mempura Kabupaten Siak Riau…

Foto

Belasan Ribu Masyarakat Tualang Berdesakan Hadiri Tabligh Akbar Bersama Ustad Abdul Somad

RIAUBOOK.COM - Ustadz kondang asal Riau Abdul Somad yang beberapa waktu kebelakangan ini selalu di perbincang masyarakat, malam ini, Rabu…

Foto

Pesawat JAT 'Sapa' Langit Pekanbaru

RIAUBOOK.COM - Jupiter Aerobatic Team (JAT) menyapa langit Pekanbaru sekaligus singgah di Lanud Roesmin Nurjadin dalam perjalanannya menuju Provinsi Aceh…

Foto

Pemkab Siak Usul Penambahan Zona 177 Hektar Taman Nasional Danau Zamrud

RIAUBOOK.COM - Kabupaten Siak Provinsi Riau memiliki satu aset lingkungan yang menjadi paru-paru dunia untuk mengirimkan udara segar ke seluruh…

Foto

Hadiri Raker BAZNAS Siak 2018, Ini Harapan Syamsuar

RIAUBOOK.COM - Dalam rangka meningkatkan pengumpulan zakat di kabupaten Siak Badan Amil Zakat Nasional (BAZNAS) kabupaten Siak menggelar rapat kerja…

Foto

Idrus Marham Pede Dapat Restu dari Presiden Jokowi untuk Nahkodai Partai Golkar

RIAUBOOK.COM - Presiden Joko Widodo dikabarkan sudah memberi restu Pelaksana Tugas (Plt) Ketua UmumPartai Golkar Idrus Marham untuk menjadi ketua…

Foto

PKPU Human Inititiative Riau Gandeng PT Pergadaian Syariah Pekanbaru Salurkan Bantuan Perlengkapan Sekolah

RIAUBOOK.COM - PKPU Human Initiative Riau melaksanakan penyaluran program Semarak Perlengkapan sekolah. Program ini merupakan program bantuan kepada pelajar…

Foto

Wabup Indragiri Hulu: Anggota Korpri Harus Tingkatkan Kualitas Diri

RIAUBOOK.COM - Setiap anggota Korp Pegawai Negeri Repbulik Indonesia (Korpri) yang betugas di Kabupaten Inhu harus bisa untuk terus…

Foto

Ada Sanksi Bagi ASN yang Tidak Netral di Pilkada 2018

RIAUBOOK.COM - Aparatur sipil negara (ASN) harus netral dalam penyelenggaraan Pilkada 2018, demikian tekankan oleh Menteri Dalam Negeri Tjahjo Kumolo.…

Foto

Dugaan Penyebaran Ujaran Kebencian, Fadli Zon: Saya Heran Kenapa Ahmad Dhani Ditetapkan Tersangka

RIAUBOOK.COM - Gerindra akan membantu politisi partai berlambang burung garuda ini, Ahmad Dhani dalam menghadapi kasus dugaan penyebaran ujaran kebencian.…

Foto

Mengenang Bondan Winarno, Tokoh Kuliner Zaman Now

RIAUBOOK.COM - Tokoh kuliner Tanah Air Bondan Winarno telah tutup usia di Rumah Sakit Harapan Kita Jakarta, Rabu (29/11/2017), pukul…

Foto

Korpri harus Perbaiki Diri, Sekda Riau: Manfaatkan Kemajuan Teknologi

RIAUBOOK.COM - Korpri harus mengimbangi kemajuan swasta, setiap anggota Korpri harus memperbaiki diri, meninggalkan kebiasaan-kebiasaan yang terpangkuk pada kebiasaan rutin,…

Foto

Hadiri Pelantikan MPC PP Inhu, Ini Pesan Wabup

RIAUBOOK.COM -Wakil Bupati (Wabup) Inhu, H Khairizal, SE, M.Si berpesan pada pemuda-pemudi yang tergabung dalam organisasi Pemuda Pancasila Inhu untuk…

Foto

PKH Dinilai Sangat Membantu Warga Sungai Raya Rengat

RIAUBOOK.COM - Hingga saat ini sudah puluhan masyarakat kurang mampu, terutama kalangan pelajar dan warga Lanjut Usia (Lansia) di Desa…

Foto

Terima Piagam Penghargaan Implementasi Smart City Nusantara, Harris Bercerita Masa Lalu

RIAUBOOK.COM - Atas apresifnya Pemerintah Kabupaten Pelalawan dalam penerapan Smart City yang dimulai dari pusat ibukota kabupaten hingga ke desa-desa…

Foto

PT Telkom Tbk Berikan Penghargaan Implementasi Smart City Nusantara

RIAUBOOKCOM - Bupati Kabupaten Pelalawan HM Harris menerima penghargaan Implementasi Smart City Nusantara dari PT Telkom Tbk Wilayah Riau Daratan,…

Foto

RAPP Kembali Raih Penghargaan Kategori Intranet Corporate Program dalam Perhumas PR Excellence Award 2017

RIAUBOOK.COM - Dalam rangkaian acara Konvensi Nasional Humas (KNH) 2017 yang digelar Perhumas (Perhimpunan Hubungan Masyarakat Indonesia) pada 27 dan…

Foto

DPRD Siak Minta Camat Surati Perusahaan yang Tidak Memiliki Izin agar Menyetop Aktivitasnya

RIAUBOOK.COM - Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Siak meminta kepada camat jika ada perusahaan yang berdiri di wilayahnya yang belum…

Foto

Intensitas Hujan Tinggi, 5 Desa di Sungai Apit dan 1 di Sabak Auh Banjir, Bunsur Terparah

RIAUBOOK.COM - Tingginya curah hujan dan luapan sungai Siak, mengakibatkan empat kampung dan satu kelurahan kecamatan Sungai Apit, terendam banjir.Menurut…

Foto

Malaysia Minta Dilatih Menembak oleh Pasukan TNI AD

RIAUBOOK.COM - KontingenTNI ADkembali meraih juara umum dalam lomba tembak antar Angkatan Darat Negara-negara ASEAN atau The ASEAN Armies Rifle…

Pendidikan