Mantan Ketua DPRD Inhu Meninggal Dunia Akibat Kanker

RIAUBOOK.COM - Mantan Ketua DPRD Indragiri Hulu (Inhu), Riai, H Marpoli meninggal dunia pada Minggu 4 November 2018 pagi di rumah sakit Ibnu Sina Air Molek kecamatan Pasir Penyu kabupaten Indragiri Hulu.

Sebelumnya dia harus dilarikan ke rumah sakit setelah kondisinya, Sabtu (3/4) malam menurun akibat sakit yang dideritanya.

Marpoli di vonis mengidap kanker paru sejak empat bulan yang lalu. Bahkan sempat mendapatkan pada salah satu rumah sakit ternama di Jakarta lebih kurang dua bulan lamanya. Namun, karena tidak ada perubahan, akhirnya Marpoli dibawa pulang ke kediamannya di Batu Gajah kecamatan Pasir Penyu.

Marpoli merupakan politisi murni dari partai berlambang pohon beringin bahkan pernah menjabat anggota DPRD Inhu selama empat periode dengan dua periode menjadi orang nomor satu di lembaga legistalatif Inhu tersebut yakni tahun 2004-2009 dan 2009-2014 (tidak sampai habis karena di PAW).

Semasa menjabat sebagai anggota DPRD Inhu, Marpoli sangat disegani karena selalu bisa menjadijembatan pada setiap persoalan yang terjadi antara DPRD Inhu dan Legislatif. Selain itu sosoknya juga dikenal dekat dengan para Jurnalis yang bertugas di Inhu.

Marpoli lahir pada 28 Agustus 1961 di Air Molek. Beliau meninggalkan satu orang istri, H Ema Andriani dan tiga orang anak, masing masing Ike Pratiwi Apriani, Vrisgha Dwi Noviandri dan M Dzaki saputra.

Salah seorang sahabatnya, Zaharman Kaz menyatakan bahwa penyakit beliau diketahui pada saat Ramadhan dan sudah berobat pada beberapa rumah sakit di Pekanbaru dan Jakarta, sampai akhirnya dibawa pulang kembali pada dua bulan yang lalu.

Meskipun dalam keadaan sakit, menurut rekan Marpoli saat di DPRD Inhu ini mengungkapkan bahwa sahabatnya itu tetap masih terlihat cerianya saat dikunjungi oleh para sahabt dan handai tolan ke rumahnya."Saya atas nama keluarga memohon maaf jika selama hidupnya, Marpoli ada kesalahan kepada masyarakat Indragiri Hulu, terutama saat menjadi anggota dan ketua DPRD Inhu, ucap Zaharman.

Dari rumah duka, jenazah Marpoli dibawa untuk di Shalat kan di mesjid Ta'wa Batu Gajah dan dimakamkan di pemakaman Taman Kusuma pasar Air Molek. Pemakamannya juga dihadiri oleh mantan Bupati Kuantan Singingi, H Sukarmis.

Selain itu juga dihadiri oleh para mantan anggota DPRD Inhu, Sunardi Ibrahim, Syaidana Umar, Arifudin A Khalik dan beberapa anggota DPRD Inhu yang masih menjabat saat ini diantaranya ketua DPRD Inhu Miswanto, wakil ketua DPRD Inhu Adila Ansori, Arif Ramli dan beberapa anggota lainnya, termasuk managemen PT TPP Hadi Sukoco. (RB/MCR/ana)

foto

Terkait

Foto

Sebentar Lagi di Pemprov Riau Bakal Ada Program Kesehatan Gratis Seperti di Siak

RIAUBOOK.COM - Pihak Pemerintah Provinsi (Pemprov) Riau bersama tim transisi Gubernur Riau terpilih kaji program pendidikan dan kesehatan gratis, seperti…

Foto

Awas, Kebiasaan Ngupil Ternyata Berbahaya

RIAUBOOK.COM - Kesehatan menjadi kunci segala keinginan untuk tercapai, namun ada yang aneh, ternyata mengupil yang menjadi hal biasa dilakukan…

Foto

Capaian Imunisasi MR di Pekanbaru Masih Jauh dari Harapan

RIAUBOOK.COM - Pihak Dinas Kesehatan Kota Pekanbaru, Riau, melalui petugas Puskesmas Rumbai melakukan Imunisasi MR di SDN 55 Rumbai pada…

Foto

Waktu Imunisasi MR Tahap II Diperpanjang, Riau Masih di Urutan Tiga Terbawah Nasional

RIAUBOOK.COM - Berdasarkan data yang dihimpun dari Dinas Kesehatan Provinsi Riau, secara nasional capaian Imunisasi Measles dan Rubella (MR) di…

Foto

Awas Rabies, Mulai Besok di Bengkalis Ada Vaksinasi

RIAUBOOK.COM - Pihak Dinas Pertanian (Distan) Kabupaten Bengkalis, Riau, akan melaksanakan vaksinasi rabies massal gratis alias tidak dipungut biaya.Hal itu…

Foto

Duh, Pelayanan Pasien Tak Memuaskan, BPJS Malah Ngaku Defisit, Menkeu Bayarkan Rp4,9 Triliun

RIAUBOOK.COM, JAKARTA - Pelayanan pasien Badan Penyelenggara Jaminan Sosial (BPJS) Kesehatan sejauh ini masih sangat dikeluhkan masyarakat yang ikut iuran…

Foto

Meski Tagihan BPJS di RSUD Arifin Achmad Membengkak, Pemprov Riau Jamin Pelayanan Tidak Terganggu

RIAUBOOK.COM - Pelaksana Tugas (Plt) Gubernur Riau Wan Thamrin Hasyim menegaskan, tidak ada alasan bagi rumah sakit untuk tidak melayani…

Foto

Minum Air Lemon dan Jahe, Agar Tubuh Bugar di Musim Hujan

RIAUBOOK.COM - Musim hujan menjadi cuaca yang rentan terhadap kondisi kesehatan manusia, jika terdapat saluran air terbuka di lingkungan Anda,…

Foto

Pasien Kecelakaan Ganda Ditanggung BPJS Kesehatan atau Tidak?

RIAUBOOK.COM – Sepertinya masyarakat perlu tahu lebih banyak mengenai layanan Badan Penyelanggara Jaminan Sosial (BPJS) Kesehatan.Termasuk pasien kecelakaan. Lantas, bagaimana…

Foto

IROPIN Riau Gelar Pemeriksaan Mata dan Edukasi Gratis

RIAUBOOK.COM - Ikatan Refraksionis Optisien Indonesia (IROPIN) Pengda Riau, mengadakan pemeriksaan mata dan edukasi gratis untuk usia sekolah di SMKN…

Foto

Pelalawan Sehat, Diskes Siapkan 6 Puskesmas

RIAUBOOK.COM - Dinas Kesehatan Pelalawan mempersiapkan enam Puskesmas yang telah memiliki akreditasi dalam menjalankan program pusat. Termasuk program Dokter Layanan…

Foto

Curhat Orangtua Penderita Rubella di Riau, Percikan Ludah dan Pernafasan Menular

RIAUBOOK.COM - Campak dan Rubella merupakan penyakit yang patut diwaspadai. Penyakit infeksi virus akut sangat berbahaya dan mudah menular walaupun…

Foto

Vaksin Measles Rubella Boleh atau Tidak? Begini Pernyataan MUI Riau

RIAUBOOK.COM - Vaksin Measles Rubella sempat menuai kontroversi beberapa waktu lalu. Ketua Majlis Ulama Indonesia (MUI) Riau Prof HM Nazir…

Foto

Realisasi Imunisasi Vaksin MR di Riau Terendah Kedua se Indonesia

RIAUBOOK.COM - Capaian vaksin measles rubella (MR) untuk masyarakat di Riau terendah kedua se Indonesia setelah Aceh, namun Kepala Dinas…

Foto

Campak dan Rubella Renggut Masa Depan Anak

RIAUBOOK.COM - "Kalau orang tua mereka tiada, siapa yang akan rela hati mengurus anak-anak ini? untuk duduk saja belum bisa,…

Foto

Telah Ada Fatwa, MUI Riau Minta Masyarakat Jangan Ragu Berikan Vaksinasi MR

RIAUBOOK.COM - Tak dapat dipungkiri, rendahnya tingkat partisipasi masyarakat dalam memberikan vaksin Measles Rubella (MR) kepada anaknya salah satunya faktor…

Foto

Capaian Imunisasi MR Baru 18,5 Persen, Dinkes Provinsi Riau Harap ada Kebijakan Perpanjangan Waktu

RIAUBOOK.COM - Imunisasi Measles Rubella (MR) di Provinsi Riau masih berada di angka 18,5 persen dari target capaian 1,9 juta…

Foto

Mahasiswa Kukerta Universitas Riau Lakukan Pemeriksaan Kesehatan Gratis

RIAUBOOK.COM - Mahasiswa Kukerta Universitas Riau melakukan penyuluhan sekaligus memberikan pemeriksaan gratis kepada masyarakat di Kelurahan Muara Lembu, Singingi.Dalam penyuluhan…

Foto

Banyak Manfaat Jengkol, Atasi Sakit Jantung hingga untuk Diet

RIAUBOOK.COM - Jengkol adalah buah yang selama ini digunakan untuk masakan rumah tangga, baunya pun menyengat, tapi siapa sangka, ternyata…

Foto

Health Coverage Meranti Sudah 77,21 Persen, Sasarannya 159.057 Jiwa

RIAUBOOK.COM - Perlindungan kesehatan bagi masyarakat menjadi hal penting untuk mewujudkan sumber daya manusia yang baik dan mampu berkompetisi, maka…

Pendidikan