Riau Hadapi Banyak Persoalan, Bagaimana Mengatasinya? Sejumlah Bakal Calon Gubernur Bakal Menjawabnya Lewat Dialog di Menara BRK

RIAUBOOK.COM - Sejumlah persoalan menjadi faktor pertumbuhan ekonomi dan pembangunan di Riau kian melambat, selain itu masih banyak masalah lainnya, termasuk tingginya jumah penduduk miskin dan kurangnya perhatian dunia pendidikan.

Kemudian, kedepan Riau juga masih akan menghadapi banyak tantangan dan berbagai persoalan, namun optimisme harus terus digelorakan untuk mencapai kemajuan dalam pembangunan, karena itu Riau membutuhkan pemikiran-pemikiran dan tokoh-tokoh yang menjalankannya.

"Kebutuhan akan konsep dan strategi itulah yang dibutuhkan Riau kedepan, maka Forum Pemred Riau yang merupakan salah satu wadah berkumpulnya insan pers menaja dialog tentang menata Riau dengan judul 'Managing Riau', yang akan menghadirkan para kepala daerah dan kalangan akademisi," kata Zulpen Zuhri, Ketua Panpel Dialog sekaligus Pengukuhan Pengurus Forum Pemred Riau masa Bhakti 2017-2020.

"Membangun Riau membutuhkan ide-ide dan pemikiran yang diharapkan akan menjadi solusi bagi masyarakat, terutama dalam mewujudkan Visi Riau 2020," kata Zulpen lewat rilis yang diterima RiauBook.com pada Selasa (14/10/2017).

Panitia pelaksana mengungkapkan ada delapan narasumber yang merupakan kepala daerah, mantan kepala daerah yang digadangka turut meramaikan Pemilihan Gubernur Riau mendatang.

Kemudian ada juga senator asal Riau, yang akan dihadirkan untuk memaparkan pokok-pokok pemikiran sebagai input untuk pembangunan Riau ke depan.

Sejumlah tokoh dan kepala daerah yang dimaksud yaitu Gubernur Riau Arsyadjuliandi Rachman, Wali Kota Pekanbaru Firdaus MT, Bupati Siak Syamsuar, Bupati Pelalawan HM Harris, Bupati Indragiri Hulu Yopi Arianto, mantan Bupati Rohul Achmad, anggota DPR RI Lukman Edi, anggota DPD RI Intsiawati Ayus, Rektor Universitas Islam Riau Prof Syafrinaldi dan Ketua Apindo Riau Wijatmoko.

"Kita berharap ide-ide strategis bagi pembangunan Riau dari mereka menjadi motivasi bagi masyarakat Riau agar tetap optimis dalam menatap masa depan," kata Zulpen.

Dialog yang akan dipandu langsung dua wartawan senior DR Syafriadi Rahim dan Fakrunnas MA Jabbar ini akan dilaksanakan Senin (23/10/2017) di Ballroom, Manara Dang Merdu Bank Riau Kepri, Pekanbaru.

"Kami berharap, dari kegiatan ini, akan terhimpun sejumlah catatan penting bagi masa depan Riau, semua konsep tersebut akan kami himpun dalam sebuah buku, yang akan kami cetak," kata Luzi Diamanda, Sekretaris Forum Pemred Riau. (RB/MC)



Follow News : Riau | Kampar | Siak | Pekanbaru | Inhu | Inhil | Bengkalis | Rohil | Meranti | Dumai | Kuansing | Pelalawan | Rohul | Berita Riau

foto

Terkait

Foto

Hasil Penelitian, Ternyata Enggak Ada Warga Pribumi di Indonesia

RIAUBOOK.COM - Peneliti Eijkman Institute Profesor Herawati menyimpulkan tidak ada warga asli pribumi di Indonesia dan seluruhnya merupakan ginetik campuran…

Foto

Ini Bandara Paling Tak Berguna di Dunia

RIAUBOOK.COM - Bandara adalah tempat landasan keberangkatan dan kedatangan pesawat, lokasi ini terdapat di seluruh negara di dunia.Ada salah satu…

Foto

Audisi Liga Dangdut Indosiar Bakal ke Pekanbaru, Ini Formulir Pendaftarannya

RIAUBOOK.COM - Indosiar kembali akan menjaring anak-anak berbakat lewat ajang Liga Dangdut Indonesia di 34 provinsi termasuk Riau.Ajang pencarian bakat…

Foto

Hukum, Tanah dan Pemerintah

RIAUBOOK.COM - Sengekata dan penyerobotan tanah selalu menjadi masalah yang sejauh ini belum pernah ada titik terangnya, hukum yang terkesan…

Foto

Mau Lihat Alutsista TNI Pekanbaru? Datang ke Riau Expo 2017

RIAUBOOK.COM - Lanud Roesmin Nurjadin Pekanbaru turut berpartisipasi dalam gelaran "Riau Expo 2017" yang dibuka secara langsung oleh Gubernur Riau…

Foto

Gubri dan Wagubri Terlihat Kompak Menghadiri Riau Expo 2017

RIAUBOOK.COM - Sejumlah pejabat dan Kepala Daerah di Provinsi Riau terlihat menghadiri pembukaan Riau Expo 2017 di SKA Co Ex…

Foto

Gabungan Operator TV Kabel Buat Gerakan Nasional, Ini Rilisnya

RIAUBOOK.COM - Kalangan Operator TV Kabel yang mayoritas mengaku sebagai para pengusaha kecil dan memiliki banyak keterbatasan, terkadang harus menerima…

Foto

Narkoba harus jadi Musuh Bersama, Sekda Meranti: Bisa Mengantar ke Neraka

RIAUBOOK.COM - Sekretaris Daerah Kabupaten Kepulauan Meranti, Riau, Yulian Norwis SE MM mengatakan, perang terhadap narkoba harus dilakukan oleh seluruh…

Foto

Hadir di Pertemuan Dokter Spesialis Syaraf, Gubri Promosikan Potensi Daerah

RIAUBOOK.COM - Gubernur Riau Arsyadjuliandi Rachman selalu konsisten untuk mempromosikan potensi daerah kepada tamu yang berkunjung Bumi Lancang Kuning. Ini…

Foto

Harga Buah Impor Melambung Tinggi, Ini Masalah Masyarakat Tionghoa di Meranti

RIAUBOOK.COM - Masyarakat Kepulauan Meranti, beberapa tahun terakhir mengeluh bahkan cemas karena kian sulitnya mendapatkan buah segar di pasaran, terutama…

Foto

Target Meranti 4.000 Haktera Lahan untuk Padi

RIAUBOOK.COM - Semua pihak mulai dari PPL, Gapoktan dan juga Babinsa diminta agar mengejar pelaksanaan Lahan Tambah Tanam (LTT), termasuk…

Foto

6 Pejabat Assessment Telah Melakukan Wawancara dengan Gubri, Ini Nama-namanya

RIAUBOOK.COM - Sebanyak enam pejabat hasil assessment untuk pengisian beberapa Organisasi Perangkat Daerah (OPD) diketahui telah menjalani wawancara dengan Gubernur…

Foto

Cegah Korupsi di Inhil, Bupati Wardan Bilang Ini Baik

RIAUBOOK.COM - Pencegahan tindakan korupsi adalah hal yang wajib dan Pemerintah Kabupaten Indragiri Hilir (Inhil) berkomitmen untuk itu, demikian Bupati…

Foto

Sinyal Pelantikan Kades Terpilih di Inhil Tinggal Menunggu Jadwal Tetap

RIAUBOOK.COM - Pelaksanaan Pilkades serentak di Inhil sudah dilaksanakan, terhitung ada 58 Desa dari 17 Kecamatan sudah mengikuti. Dan dari…

Foto

Konsumsi Sagu jadi Sajian Keseharian Warga Meranti, Ini Harapan Bupati Irwan

RIAUBOOK.COM - Mengacu pada Praturan Presiden Nomor 22 Tahun 2009 tantang kebijakan percepatan penganekaragaman kosumsi pagan berbasis sumber daya lokal,…

Foto

Dana Desa Ditunda DPRD, Gubri Harap Dianggarkan di APBD 2018

RIAUBOOK.COM - Usulan dana desa bantuan Pemerintah Provinsi (Pemprov) Riau yang akan dimasukkan di Anggaran Pendapatan Belanja Daerah (APBD) Perubahan…

Foto

Gubri : Kunjungan Presiden Jokowi ke Riau akan Dijadwalkan Ulang

RIAUBOOK.COM - Rencana kunjungan Presiden Joko Widodo ke Provinsi Riau pada Oktober ini sepertinya akan ditunda atau dijadwalkan ulang. Ini…

Foto

Surat LAM Riau Terkait Festival Zhong Qiu, Gubri : Nanti Kita Jawab

RIAUBOOK.COM - Gubernur Riau Arsyadjuliandi Rachman menanggapi surat dari Lembaga Adat Melayu (LAM) Riau yang meminta keterangan terkait pernyataannya pada…

Foto

Pengukuhan Pengurus PERTI se-Riau, Ini Harapan Gubernur Riau

RIAUBOOK.COM - Gubernur Riau Arsyadjuliandi Rachman menghadiri pengukuhan pengurus Persatuan Tarbiyah Islamiyah (PERTI) kabupaten/kota se-Provinsi Riau di Mesjid Raya Annur…

Foto

Meranti Rawan Penyeludupan, Badan POM Diharapkan Turun ke Selatpanjang

RIAUBOOK.COM - Letak wilayah Kepulauan Meranti, Riau, yang berada di daerah pesisir, cukup rawan dimasuki oleh berbagai bahan yang dilarang…

Pendidikan